Berkunjung ke Pesantren Tebuireng, TGB Dapat Banyak Masukan untuk Pemenangan Ganjar-Mahfud

Kamis, 02 November 2023 - 10:20 WIB
loading...
Berkunjung ke Pesantren...
Ketua Harian DPP Partai Perindo, Tuan Guru Bajang (TGB) Muhammad Zainul Majdi mengunjungi Pondok Pesantren Al Aziziyah Denanyar, dan Kabupaten Jombang. Foto/iNews TV/Mukhtar Bagus
A A A
JOMBANG - Wakil Ketua TPN Ganjar Pranowo-Mahfud MD, yang juga merupakan Ketua Harian DPP Partai Perindo, Tuan Guru Bajang (TGB) Muhammad Zainul Majdi, mengunjungi Pondok Pesantren Al Aziziyah Denanyar, dan Pondok Pesantren Tebuireng Jombang.



Kehadiran TGB di Denanyar, dan Tebuireng, didampingi Ketua Tim Pemenangan Ganjar Pranowo-Mahfud MD Jatim, Irjen Pol. (Purn), Lucky Hemawan, yang juga pernah menjabat sebagai Kapolda Jatim.



setiba di Denayar, TGB disambut pengasuh Pondok Pesantren Al Aziziyah Denayar, KH. Abdul Muiz Azis Masyhuri. Sementara, dalam kunjungan di Pondok Pesantren Tebuireng, TGB disambut Sekretaris Utama Pondok Pesantren Tebuirengm KH. Abdul Ghofar.



KH. Abdul Ghifar mengaku sangat senang dengan kehadiran TGB di Tebuireng. Dia juga memberikan masukan kepada pasangan Ganjar Pranowo-Mahfud MD, agar memberi perhatian lebih kepada pesantren jika kelak terpilih menjadi presiden dan wakil presiden.

Cukup lama TGB melakukan pertemuan dengan keluarga pengasuh Pondok Pesantren Tebuireng. Saat ke luar dari ndalem kasepuhan, TGB juga sempat menyapa para santri dan memberi motivasi kepada mereka agar tekun belajar. Menurut TGB, keberadaan santri sebagai generasi milenial akan mendapat perhatian lebih dari Ganjar Pranowo-Mahfud MD.



Sementara saat berada di Denanyar, TGB bersama Lucky Hermawan melakukan pertemuan tertutup. Usai pertemuan, TGB bersama rombongan diantar oleh KH. Abdul Muiz Azis Masyhuri, melakukan ziarah ke makam salah satu pendiri NU, KH. Busri Syansuri.
(eyt)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Diduga Tak Terima Jagoannya...
Diduga Tak Terima Jagoannya Kalah di Pilkada Parepare, Antarpendukung Saling Lempar Batu
Paslon Jagoan Partai...
Paslon Jagoan Partai Perindo Luthfi-Wahid Janji Bangun Pasar Unggas Terbesar di NTB
Hultah Ke-89 NWDI, TGB...
Hultah Ke-89 NWDI, TGB Zainul Majdi: Kita Harus Memajukan Lembaga Pendidikan
Ini 3 Tokoh NWDI yang...
Ini 3 Tokoh NWDI yang Maju Pilkada Serentak 2024 di NTB
3 Tokoh NWDI Maju Pilkada...
3 Tokoh NWDI Maju Pilkada Serentak 2024, Jemaah Siap Mendukung
Hultah Ke-89 NWDI dan...
Hultah Ke-89 NWDI dan Haul ke-27 Maulana Syech, Ini Pesan TGB Zainul Majdi
TGB Zainul Majdi Ajak...
TGB Zainul Majdi Ajak Jamaah NWDI Tebar Kebaikan ke Penjuru Dunia
Bakal Ditetapkan Jadi...
Bakal Ditetapkan Jadi Presiden dan Wapres, Gibran: Besok ke Jakarta, Dampingi Pak Prabowo
MK Tolak Gugatan Amin,...
MK Tolak Gugatan Amin, Dedi Mulyadi: Prabowo-Gibran Dilantik Oktober!
Rekomendasi
Marak Tragedi Kecelakaan...
Marak Tragedi Kecelakaan Anak di Jalan Raya: Pengamat UI Soroti Kualitas Helm SNI
Calon Kepala Daerah...
Calon Kepala Daerah Baru Mendaftar ke KPU untuk Gantikan Kandidat yang Didiskualifikasi
5 Artis Protes Ifan...
5 Artis Protes Ifan Seventeen Jadi Dirut PFN, Ada Luna Maya dan Fedi Nuril
Berita Terkini
Mutasi Polri, 5 Kapolres...
Mutasi Polri, 5 Kapolres di Lampung Diganti
7 menit yang lalu
Siswa SDN di Cigombong...
Siswa SDN di Cigombong Bogor Ikuti Kegiatan MNC Peduli-MNC Land: Bermain sambil Belajar
15 menit yang lalu
Lebaran di Solo, Jokowi...
Lebaran di Solo, Jokowi Tak Gelar Open House di Rumah
46 menit yang lalu
Tingkatkan Kualitas...
Tingkatkan Kualitas SDM, Gubernur Kalteng Gagas Program Satu Rumah Satu Sarjana
47 menit yang lalu
PN Tangerang Kabulkan...
PN Tangerang Kabulkan Praperadilan Korban Kriminalisasi, Pengacara FR Apresiasi Hakim
1 jam yang lalu
Abrasi Sungai Mengancam...
Abrasi Sungai Mengancam Jalan di Aceh Barat, Bupati Tarmizi Tindak Cepat dengan Normalisasi!
1 jam yang lalu
Infografis
HGU 100 Tahun Dipermasalahkan,...
HGU 100 Tahun Dipermasalahkan, UU IKN Digugat Warga Dayak ke MK
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved