Soal Cawapres Prabowo Subianto, Gibran: Pamit? Sudah Komunikasi ke Mbak Puan!

Senin, 23 Oktober 2023 - 10:52 WIB
loading...
Soal Cawapres Prabowo...
Prabowo Subianto bersama Gibran Rakabuming Raka di bukit Hambalang, Desa Bojong Koneng, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Sabtu (18/6/2022). FOTO/IST
A A A
SOLO - Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka ditunjuk mendampingi Ketum Gerindra Prabowo Subianto pada Pilpres 2024. Alhasil, kini statusnya sebagai kader terbaik di PDIP pun dipertanyakan.

Gibran saat diwawancarai wartawan di Balai Kota Solo, Senin (23/10/2023) tak menjawab tegas soal statusnya di PDIP.



Dia hanya mengatakan, jika dirinya pada Jumat (20/10) sudah melakukan komunikasi dengan Ketua Ketua DPP PDI Perjuangan Puan dan Ketua Tim Pemenangan Nasional (TPN) Ganjar Pranowo Arsjad Rasjid.

”Kemarin Jumat malam saya sudah komunikasi dengan Mbak Puan dan Pak Arsyad,” kata Gibran kepada wartawan.



Gibran juga mengungkapkan bahwa Puan Maharani sudah bercerita terkait statusnya sebagai kader PDIP di Surabaya beber waktu lalu. ”Pamit? Sudah saya komunikasikan. Kan sudah cerita juga kemarin di Surabaya,” tutupnya.

Sementara itu, Ketua DPC FX Hadi Rudyatmo menuturkan bahwa status kader akan diputuskan langsung oleh Ketua Umum (Ketum) PDIP Megawati Soekarnoputri. ”Nanti dari DPP, karena KTA nya itu tanda tangan Ketua Umum,” tegasnya.
(ams)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Banjir Sukabumi Renggut...
Banjir Sukabumi Renggut Korban Jiwa, Gibran Minta Warga di Pinggir Sungai Direlokasi
Ribuan Kader PDIP Solo...
Ribuan Kader PDIP Solo Cap Jempol Darah, Dukung Megawati Kembali Jadi Ketua Umum
Danrem 061 Brigjen TNI...
Danrem 061 Brigjen TNI Faisol Apresiasi Pengamanan Kunjungan Gibran di Sukabumi
Diduga Tak Terima Jagoannya...
Diduga Tak Terima Jagoannya Kalah di Pilkada Parepare, Antarpendukung Saling Lempar Batu
Profil Letkol Devy Kristiono,...
Profil Letkol Devy Kristiono, Ajudan Wapres Gibran Rakabuming Raka yang Pernah Jabat Dandim 0735 Surakarta
Gibran Makan Siang Bareng...
Gibran Makan Siang Bareng Prabowo dan Jokowi di Solo, Bahas Penyusunan Kabinet?
PDIP Solo Tepis Ancaman...
PDIP Solo Tepis Ancaman Pembunuhan Terhadap Wawanto, Ini Penjelasannya
Ketua DPC PDIP Solo...
Ketua DPC PDIP Solo FX Rudi Rudyatmo Dilaporkan ke Polisi, Begini Faktanya
Dampingi Ahmad Luthfi-Gus...
Dampingi Ahmad Luthfi-Gus Yasin Daftar Pilgub Jateng, Gibran: Menggalakkan Ya!
Rekomendasi
Aliran Dana Korupsi...
Aliran Dana Korupsi hingga Judi 2024 Capai Rp1.459 Triliun, Sahroni: Balikin Duitnya Semaksimal Mungkin!
Hari Kartini, Megawati...
Hari Kartini, Megawati Tegaskan Perempuan Bukan Makhluk yang Harus Tunduk dalam Diam
5 Fakta Israel Halangi...
5 Fakta Israel Halangi Jemaah Kristen Palestina Rayakan Paskah
Berita Terkini
Tersangka Pembakar Mobil...
Tersangka Pembakar Mobil Polisi di Depok Bertambah Jadi 5 Orang
1 jam yang lalu
Cegah Abrasi, Tata Metal...
Cegah Abrasi, Tata Metal Lestari dan Kemenperin Tanam 661 Mangrove di Tangerang
1 jam yang lalu
Dedi Mulyadi Ingin Jalur...
Dedi Mulyadi Ingin Jalur KA Bandung-Ciwidey Direaktivasi, Warga Resah
2 jam yang lalu
Hari Kartini, Pramono...
Hari Kartini, Pramono Gratiskan Pembuatan dan Perpanjang SIM untuk Wartawan Perempuan dan ASN
2 jam yang lalu
3 Warga Tewas Akibat...
3 Warga Tewas Akibat Banjir di Bandarlampung
3 jam yang lalu
Isyarat Pangeran Purbaya...
Isyarat Pangeran Purbaya Penggal 2 Dalang Pemberontakan di Kerajaan Mataram
4 jam yang lalu
Infografis
3 Penyebab Para Jenderal...
3 Penyebab Para Jenderal Israel Sudah Tak Ingin Serang Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved