Sejarah Kerajaan Sriwijaya: Letak, Kejayaan, Keruntuhan, dan Peninggalan

Senin, 25 September 2023 - 18:16 WIB
loading...
A A A
Prasasti Ligor, ditemukan di wilayah Thailand sebelah Selatan oleh seorang bernama Nakhon Si Thammarat. Berisikan kisah seorang Raja Sriwijaya yang membangun Tisamaya Caitya untuk Karaja.

Prasasti Talang Tuwo, berisi mengenai doa Buddha Mahayana dan kisahnya mengenai pembangunan taman dari Sri Jayanasa. Selain itu, terdapat pula prasasti lain seperti Prasasti Palas Pasemah, Prasasti Hujung Langit, Prasasti Leiden, dan Candi Muara Takus.
(okt)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1999 seconds (0.1#10.140)