Mobil Dinas Terobos Jalan Cor yang Masih Basah, Ini Pengakuan Kadispora Lubuklinggau

Kamis, 10 Agustus 2023 - 17:12 WIB
loading...
Mobil Dinas Terobos...
Kepala Dinas Pemuda dan Olah Raga (Kadispora) Kota Lubuklinggau, Purnomo. Foto/MPI/Era Neizma Wedya
A A A
MUSI RAWAS - Mobil dinas berpelat nomor merah BG 44 HZ yang viral usai menerobos jalan cor yang masih basah, ternyata dikendarai oleh Kepala Dinas Pemuda dan Olah Raga (Kadispora) Kota Lubuklingga, Purnomo. Peristiwa itu terjadi di Desa T2 Purwakarya. Kecamatan Purwodadi, Kabupaten Musi Rawas.



Akibat dilintasi mobil dinas yang dikendarai Purnomo, jalan cor yang masih basah tersebut akhirnya rusak parah. Purnowmo mengaku, mengendarai sendiri mobil dinas tersebut. "Saya pulang dari Rumah Sakit Ar Bunda. Kebetulan saat itu saya mencari jalan alternatif terdekat," katanya, Kamis (10/8/2023).



Purnomo berdalih, saat melintas di jalan itu tidak ada tanda-tanda sedang ada pengerjaan jalan atau perbaikan. "Saya sebenarnya sudah berusaha untuk putar balik kendaraan. Tapi tidak bisa," katanya.



Selanjutnya, Purnomo berinisiatif berkomunikasi dengan pekerja proyek jalan tersebut. Mereka lantas mengizinkan kendaraan untuk melintas. "Mobil saya diizinkan untuk melaju, dan yang buka jalan itu pekerjanya sendiri," imbuhnya.



Akan tetapi, saat melintas ternyata jalan tersebut baru saja di cor dan masih basah, sehingga menjadi rusak kembali setelah mobil melintas. "Jadi tidak ada jalan lain," pungkas Purnomo.
(eyt)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Ibu Guru Salsa Pemeran...
Ibu Guru Salsa Pemeran Video Syur Diperiksa Polres Jember
Profil Bu Guru Salsa...
Profil Bu Guru Salsa yang Videonya Viral, Kini Resmi Menikah
Perahu Angkut 7 Penumpang...
Perahu Angkut 7 Penumpang Tenggelam, 2 Tewas, 1 Masih Hilang
Satu Keluarga di Musi...
Satu Keluarga di Musi Rawas Keracunan Asap Genset, 3 Orang Tewas
Video Viral ASN Pesta...
Video Viral ASN Pesta dan Saweran di Instansi Pemkab Kutai Timur Tuai Kritik
Video Viral Denda Rp1...
Video Viral Denda Rp1 Juta Satukan Ranjang, Hotel Anugrah Sukabumi Tempuh Jalur Hukum
Usai Viral, 2 Preman...
Usai Viral, 2 Preman yang Palak dan Bubarkan Marching Band Anak TK Ditangkap
Viral Alphard RI 24...
Viral Alphard RI 24 Terobos Jalur Busway, Begini Respons Transjakarta
Jalan Penghubung Randudongkal-Watukumpul...
Jalan Penghubung Randudongkal-Watukumpul di Pemalang Rusak Parah usai Longsor
Rekomendasi
Menanti Sentuhan Magis...
Menanti Sentuhan Magis Patrick Kluivert di Timnas Indonesia
Popularitas Kate Middleton...
Popularitas Kate Middleton Menurun, Warga Amerika Lebih Menyukai Pangeran Harry
Uni Eropa Balas Tarif...
Uni Eropa Balas Tarif Trump: Produk AS Terancam Kena Pajak 25%
Berita Terkini
Profil Irjen Pol Nanang...
Profil Irjen Pol Nanang Avianto, Alumni Akpol 1990 dengan Karier Mentereng Jadi Kapolda Jatim
3 jam yang lalu
Kanit PPA Polrestabes...
Kanit PPA Polrestabes Makassar Minta Rp10 Juta ke Pelaku Pelecehan, Rp5 Juta untuk Korban dan Rp5 Juta Iptu HR
5 jam yang lalu
5 Hal Menarik dari Prabu...
5 Hal Menarik dari Prabu Siliwangi, Mulai dari Asal Usul hingga Mitos Macan Putih
5 jam yang lalu
Kisah Bripka Joko Hadi,...
Kisah Bripka Joko Hadi, Polisi Penggali Kubur Sukarela Selama 23 Tahun bagi Warga Kurang Mampu
5 jam yang lalu
Kronologi Fidya Kamalindah...
Kronologi Fidya Kamalindah Atlet Taekwondo Nasional asal Bandung Hilang 10 Tahun
11 jam yang lalu
Kasus Korupsi Pabrik...
Kasus Korupsi Pabrik Gula Asembagus, Kortas Tipikor Mabes Polri Geledah Kantor PTPN 1 Surabaya
11 jam yang lalu
Infografis
Solidaritas Antar Anggota...
Solidaritas Antar Anggota Retak, Ini 3 Tanda Kehancuran NATO
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved