Usai Viral, 2 Preman yang Palak dan Bubarkan Marching Band Anak TK Ditangkap

Sabtu, 15 Februari 2025 - 10:12 WIB
loading...
Usai Viral, 2 Preman...
Tampang salah satu preman yang melakukan pemalakan hingga pembubaran kegiatan marching band siswa TK di Jalan Permata Pamulang, Bakti Jaya, Setu, Tangerang Selatan (Tangsel). Foto/Istimewa
A A A
TANGERANG SELATAN - Video aksi premanisme 2 orang pria yang melakukan pemalakan hingga pembubaran kegiatan marching band siswa TK di Jalan Permata Pamulang, Bakti Jaya, Setu, Tangerang Selatan (Tangsel) viral di media sosial. Aksi kekerasan para begundal itu terjadi pada Jumat, 14 Februari 2025 sekitar pukul 17.00 WIB.

Mereka meminta sejumlah uang jatah hingga berujung pembubaran dan kekerasan terhadap salah satu pendamping siswa. "Kita sudah berhasil mengamankan kedua pelaku tadi malam," ujar Kapolsek Cisauk AKP Dhady Arsya, Sabtu (15/2/2025).

Kedua pelaku diketahui merupakan warga sekitar berinisial S dan N. Turut diamankan senjata tajam berupa pisau yang digunakan salah satu pelaku dalam aksinya kemarin.

Usai Viral, 2 Preman yang Palak dan Bubarkan Marching Band Anak TK Ditangkap






"Barang bukti yang kita amankan ada pisau yang dibawa pelaku," terangnya.

Dari hasil penyelidikan, peristiwa itu terjadi saat sejumlah siswa-siswi TK mengadakan kegiatan marching band sekitar pukul 16.00 WIB. Lantas kedua pelaku datang, dan meminta uang jatah preman.

"Jadi pelaku datang minta uang, alasannya buat rokok. Tapi dikatakan jika kepala sekolahnya sedang tidak ada, nanti nunggu kepala sekolah datang, tapi keduanya terus bolak-balik, akhirnya mereka marah dan melakukan aksi itu," ungkapnya.

Atas kejadian itu, pelaku dijerat Undang-Undang (UU) Darurat Nomor 12 Tahun 1951 Juncto Pasal 351 KUHP tentang penganiayaan. Mereka pun terancam kurungan penjara 10 tahun.
(rca)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Petugas Kabel Wi-Fi...
Petugas Kabel Wi-Fi Babak Belur Dikeroyok Anggota Ormas di Depok Gara-gara Tak Memberi Uang
Ibu Guru Salsa Pemeran...
Ibu Guru Salsa Pemeran Video Syur Diperiksa Polres Jember
Meresahkan! Pemalak...
Meresahkan! Pemalak Beraksi Dekat Stasiun Tanah Abang, Korban Dibacok hingga Terluka
Profil Bu Guru Salsa...
Profil Bu Guru Salsa yang Videonya Viral, Kini Resmi Menikah
Banyak Titik Rawan Kriminalitas,...
Banyak Titik Rawan Kriminalitas, Sahroni Minta Polisi Tingkatkan Patroli selama Ramadan
Polres Jakarta Barat...
Polres Jakarta Barat Amankan 2 Orang dan Sajam di Daan Mogot
Hijaz Putra Resmi Pimpin...
Hijaz Putra Resmi Pimpin PD TIDAR Banten Periode 2025-2030
Video Viral ASN Pesta...
Video Viral ASN Pesta dan Saweran di Instansi Pemkab Kutai Timur Tuai Kritik
Dosen di Bandung Dianiaya...
Dosen di Bandung Dianiaya Bang Jago Gara-gara Tak Diberi Uang dan Rokok
Rekomendasi
Jadi Stafsus Menhan,...
Jadi Stafsus Menhan, Deddy Corbuzier Belum Sampaikan LHKPN ke KPK
4 Rukun Zakat Fitrah...
4 Rukun Zakat Fitrah yang Wajib Diketahui Setiap Muslim, Simak Ya!
Pemakaman Mat Solar...
Pemakaman Mat Solar Berlangsung Haru, Diiringi Tangis Keluarga
Berita Terkini
Polda Lampung Olah TKP...
Polda Lampung Olah TKP Penembakan 3 Anggota Polres Way Kanan hingga Tewas
20 menit yang lalu
50 Kios Pedagang Pasar...
50 Kios Pedagang Pasar Poncol Senen Ludes Terbakar, Kerugian Ditaksir Capai Rp606 Juta
51 menit yang lalu
Ritual Tantra Pesta...
Ritual Tantra Pesta Miras dan Seks Buat Kerajaan Singasari Porak-poranda Diserang Pasukan Kediri
1 jam yang lalu
Tarutung Diguncang Gempa...
Tarutung Diguncang Gempa M5,5, Rumah Warga di Kecamatan Pahae Rusak Parah
1 jam yang lalu
Isak Tangis Keluarga...
Isak Tangis Keluarga Sambut Jenazah 3 Polisi yang Gugur saat Gerebek Judi Sabung Ayam
2 jam yang lalu
Rute Serangan Mematikan...
Rute Serangan Mematikan Jayakatwang yang Meruntuhkan Kerajaan Singasari
3 jam yang lalu
Infografis
7 Masjid Tua di Jakarta...
7 Masjid Tua di Jakarta yang Ikonik dan Sarat Sejarah Islam
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved