Mencekam! Massa 2 Kubu Persilatan di Madiun Bentrok

Minggu, 21 Mei 2023 - 21:13 WIB
loading...
Mencekam! Massa 2 Kubu...
Suasana di Gang Dadali, Jalan Trunojoyo Kota Madiun, Minggu sore (21/5/2023) mendadak mencekam. Dua kubu persilatan terlibat bentrok di kawasan itu. Foto: Tangkapan Layar
A A A
MADIUN - Suasana di Gang Dadali, Jalan Trunojoyo Kota Madiun , Minggu sore (21/5/2023) mendadak mencekam. Dua kubu persilatan terlibat bentrok di kawasan itu.

Belum diketahui pasti penyebab massa dua kubu persilatan terbesar di Madiun itu terlibat bentrokan.

Mencekam! Massa 2 Kubu Persilatan di Madiun Bentrok


Agar bentrokan tidak meluas dan berkepanjangan, polisi yang berada di lokasi berusaha menghalau kedua kubu massa persilatan agar tidak saling mendekat.



Kapolres Madiun Kota, AKBP Agus Dwi Suryanto menyebutkan, bentrokan bermula ketika ada rombongan konvoi salah satu perguruan silat yang melintas di lokasi yang menjadi basis massa perguruan lain.



“Belum diketahui pasti siapa yang memulai bentrokan hingga akhirnya massa kedua kubu saling serang,” katanya.

Hingga Minggu malam (21/5/2023), kondisi kamtibmas Kota Madiun relatif kondusif, meski demikian aparat kepolisian dan TNI masih bersiaga di lokasi yang menjadi titik kumpul massa kedua kubu persilatan.
(nic)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
2 Kelompok Perguruan...
2 Kelompok Perguruan Pencak Silat Tawuran di Magetan usai Halalbihalal
Kerusahan Antarpeguruan...
Kerusahan Antarpeguruan Silat Pecah, Magetan Mencekam
12 Orang Meninggal dalam...
12 Orang Meninggal dalam Bentrokan Pilkada Puncak Jaya
Berkedok Pengobatan,...
Berkedok Pengobatan, Guru Silat Asal Wonogiri Cabuli 7 Muridnya
Lerai Bentrokan Warga,...
Lerai Bentrokan Warga, Kanit Intel Polsek Wahai Tewas Ditembak Orang Tak Dikenal
Warga 2 Desa Bentrok...
Warga 2 Desa Bentrok di Maluku Tengah, Kapolri dan Panglima TNI Diminta Bentuk Satgas Pengamanan
Perang Giyanti Ubah...
Perang Giyanti Ubah Peta Jawa: Madiun Jadi Rebutan, Intrik Bupati Terkuak!
Bea Cukai Madiun Sita...
Bea Cukai Madiun Sita 450.000 Batang Rokok Ilegal, Pelaku Didenda Rp1 Miliar
Kisah RM Imam Koesoepangat,...
Kisah RM Imam Koesoepangat, dari Juara Adu Bebas hingga Jadi Legenda PSHT
Rekomendasi
Promotor Tinju Bantah...
Promotor Tinju Bantah Eubank Jr Alami Patah Rahang
Mantan Pejabat MA Zarof...
Mantan Pejabat MA Zarof Ricar Ditetapkan Tersangka TPPU
5 Film Horor yang Dikutuk...
5 Film Horor yang Dikutuk di Dunia Nyata, Tragis hingga Makan Korban Jiwa
Berita Terkini
Klinik Kecantikan Ternama...
Klinik Kecantikan Ternama Buka di PIK Jakut, Hadirkan Perawatan Modern
1 jam yang lalu
Polda Jabar: Hasil Tes...
Polda Jabar: Hasil Tes DNA Alat Kontrasepsi Terbukti Milik Dokter Cabul Priguna
1 jam yang lalu
Gerak Cepat Polres Pelabuhan...
Gerak Cepat Polres Pelabuhan Tanjung Priok Bantu Keluarga Telantar Pulang ke Depok
2 jam yang lalu
Intip Gaji Petugas PPSU...
Intip Gaji Petugas PPSU Jakarta 2025 yang Mencengangkan
3 jam yang lalu
Tarian Tradisional Bali...
Tarian Tradisional Bali Meriahkan Perayaan Hari Tari Sedunia di Museum Nasional
3 jam yang lalu
Heboh Orang Tua Murid...
Heboh Orang Tua Murid SD di Lebak Bawa Meja dan Kursi dari Rumah ke Sekolah, Bupati Semprot Disdik
4 jam yang lalu
Infografis
10 Negara Penghasil...
10 Negara Penghasil Emas Terbesar di Dunia, Termasuk Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved