Misteri Telepon Terakhir, Keluarga Minta Kematian AKBP Buddy Alfrits Towoliu Diusut Tuntas

Senin, 01 Mei 2023 - 14:49 WIB
loading...
Misteri Telepon Terakhir,...
Akhir hidup AKBP Buddy Alfrits Towoliu yang tewas tertabrak kereta api di Jatinegara Jakarta Timur jadi pertanyaan besar bagi anggota keluarganya di Kotamobagu. Foto/iNews TV/Risnan Labenjang
A A A
KOTAMOBAGU - Akhir hidup tragis AKBP Buddy Alfrits Towoliu yang tewas ditabrak kereta api di Jatinegara Jakarta Timur menjadi pertanyaan besar bagi anggota keluarganya di Kotamobagu, Sulawesi Utara. Kematian Kasat Narkoba Polres Metro Jakarta Timur tersebut dinilai tak wajar.

Misteri Telepon Terakhir, Keluarga Minta Kematian AKBP Buddy Alfrits Towoliu Diusut Tuntas

Keluarga meminta agar kepolisian mengusut tuntas kematian AKBP Buddy Alfrits Towoliu yang dinilai janggal.


Keluarga juga meminta agar Polri mencari tahu siapa yang menelpon korban terakhir kali.

"Keluarga terkejut dengan kejadian ini. Kami belum bisa menerima kejadian ini. Karena dibilang saudara kami ini bunuh diri. Kami sangat kecewa kalau dibilang saudara kami ini bunuh diri. Saudara kami itu keluar rumah sehat menuju kantor, sampai kantor ada telepon," kata kakak korban, Hengky Towoliu di rumah duka, Kotamobagu, Senin (1/5/2023).

Dia meminta polisi mengusut siapa yang menelpon korban terakhir tersebut.

"Karena setelah ditelepon itu, saudara kami keluar dari kantor dan satu jam kemudian ditemukan meninggal dunia. Kami berharap Polri mengusutnya, karena kami keluarga belum sanggup menerima (kematiannya). Saudara kami itu orangya humoris, makanya kami heran kalau dibilang sedang stres," ungkap Hengky.


Sementara itu setibanya di rumah duka jenazah AKBP Buddy Alfrist Towoliu disemayamkan. Rasa duka yang mendalam sangat dirasakan oleh anggota keluarga dan kerabat, tidak terkecuali teman-teman almarhum yang pernah menjalani pendidikan bersama sejak masih bintara hingga sekolah calon perwira.

Seusai disemayamkan di rumah duka, jenazah AKBP Buddy Alfrist Towoliu dimakamkan di Taman Makam Pahlawan (TMP) Mongkonai, Kotamobagu.
(shf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kanit PPA Polrestabes...
Kanit PPA Polrestabes Makassar Minta Rp10 Juta ke Pelaku Pelecehan, Rp5 Juta untuk Korban dan Rp5 Juta Iptu HR
Kisah Bripka Joko Hadi,...
Kisah Bripka Joko Hadi, Polisi Penggali Kubur Sukarela Selama 23 Tahun bagi Warga Kurang Mampu
Kasus Brigadir AK Diduga...
Kasus Brigadir AK Diduga Bunuh Bayinya Naik Status Penyidikan
9 Polisi Polda Kepri...
9 Polisi Polda Kepri Terlibat Pemerasan Tersangka Narkoba dengan Modus Pinjol
Peras Korban Rp180 Juta,...
Peras Korban Rp180 Juta, Oknum Pengacara di NTB Kena OTT Polisi
Viral! Oknum Polisi...
Viral! Oknum Polisi Cekik dan Ancam Pencari Bekicot di Grobogan
Polisi Usut Warga Perumahan...
Polisi Usut Warga Perumahan Galaxy Bekasi yang Jebol Tembok Pembatas untuk Alirkan Banjir
Warga Sukabumi Tewas...
Warga Sukabumi Tewas Ditabrak Kereta Api Pangrango usai Muntah di Rel
Mutasi Polri, Kasat...
Mutasi Polri, Kasat dan Kapolsek di Polres Bogor Digeser, Ini Nama-namanya
Rekomendasi
Cahaya Hati Indonesia...
Cahaya Hati Indonesia Spesial Ramadan Bulan Ramadan Mau ke Surga atau Neraka? Tayang di iNews, Pukul 12.45 WIB
Polri Janji Tindak Tegas...
Polri Janji Tindak Tegas Ormas Palak Pelaku Usaha, Lapor ke Nomor 110
Natasha Rizky Kasih...
Natasha Rizky Kasih Kode Rujuk dengan Desta, Sadar Sikap Mantan Suami yang Melindungi
Berita Terkini
Bela sang Adik, Penyanyi...
Bela sang Adik, Penyanyi Dangdut Serli KDI Malah Jadi Korban Penganiayaan
16 menit yang lalu
BMKG: Gempa M5,2 Bayah...
BMKG: Gempa M5,2 Bayah Banten Masuk Kategori Megathrust Event, Tak Berpotensi Tsunami
49 menit yang lalu
INH-Komunitas Ojol Rawamangun...
INH-Komunitas Ojol Rawamangun Bersih-bersih Masjid dan Bagikan Makanan Buka Puasa
50 menit yang lalu
Terduga Pembakar Gerbong...
Terduga Pembakar Gerbong KA di Stasiun Tugu Yogya Di-blacklist Tak Boleh Naik Kereta
1 jam yang lalu
PosIND Salurkan Bansos...
PosIND Salurkan Bansos PKH dan Sembako di Tanjungpinang Capai 99%
1 jam yang lalu
Mantan Gubernur Malut...
Mantan Gubernur Malut Abdul Gani Kasuba Meninggal, Ribuan Masyarakat Antar ke Kampung Halaman
1 jam yang lalu
Infografis
Bukan Indonesia, Trump...
Bukan Indonesia, Trump Minta Pindahkan Warga Gaza ke Negara ini
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved