Dinkes Parepare Inspeksi Pasar Lakessi dan Pasar Labukkang

Jum'at, 17 Juli 2020 - 11:02 WIB
loading...
Dinkes Parepare Inspeksi...
Salah satu ikon di Kota Parepare. Foto : SINDOnews/Doc
A A A
PAREPARE - Dinas Kesehatan Kota Parepare bersama Tim Gugus Tugas COVID-19, melakukan upaya Inspeksi Kesehatan Lingkungan (IKL) di dua pasar tradisional di wilayah Kota Parepare, yakni Pasar Semi Modern Lakessi dan pasar Labukkang. Baca : KPU Parepare dan Disdik Teken MoU Pemutakhiran Data Pemilih Pemula

Kepala Seksi Kesehatan Lingkungan Dinas Kesehatan Parepare, Yusri menjelaskan, kegiatan ini dilakukan sebagai salah satu upaya untuk mengevaluasi kondisi kesehatan lingkungan di pasar dan sebagai bahan perumusan rencana intervensi untuk mewujudkan pasar sehat.

“Karena pasar salah satu indikator tatanan penilaian kota sehat. Dukungan pasar sangqt beaar untuk lahirkan kota sehat. Kami turun melakukan penilaian, sekaligus melihat indikator-indikator apa saja yang masih harus dibenahi,” ungkap Yusri kepada SINDOnews. Baca Juga : Kota Parepare Dipilih Jadi Markas Brigif 11 Badik Sakti

Yusri menambahkan, ada beberapa kriteria penilaian untuk menjadikan pasar sebagai pasar sehat, diantaranya, masalah lokasi, bangunan pasar, sanitasi pasar, serta sarana dan prasarana yang ada dalam pasar itu, termasuk maslah parkir pasar tersebut.

Hingga kini, kata Yusri lagi, pihaknya masih menunggu nilai dari tim yang ada, yang nanti nantinya akan dituangkan dalam monitoring evaluasi, mengenai pembenahan kekurangan-kekurangan pasar. "Selanjutnya kita usulkan ke UPTD Pasar untuk minta intervensi bersama-sama untuk menjadikan pasar itu sebagai pasar sehat,” jelasnya.
(sri)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Sejoli Pelaku Mesum...
Sejoli Pelaku Mesum di Masjid Terapung BJ Habibie di Parepare Serahkan Diri
Ketua TP PKK Parepare...
Ketua TP PKK Parepare Terima Audiensi 20 Finalis Duta Pariwisata
Parepare Dilirik Jadi...
Parepare Dilirik Jadi Tuan Rumah Olahraga Regional dan Nasional
Ketua Pengadilan Negeri...
Ketua Pengadilan Negeri Parepare Positif COVID-19, Diskominfo Gelar Swab Massal
Mahasiswa asal Parepare...
Mahasiswa asal Parepare Tewas Tenggelam saat Mandi di Lowita Pinrang
Kemendagri Tetapkan...
Kemendagri Tetapkan Pelayanan Adminduk Parepare Kategori Tertinggi
Meriahkan Bulan Kemerdekaan,...
Meriahkan Bulan Kemerdekaan, Disporapar Parepare Gelar Berbagai Kegiatan
Rekomendasi
Seorang Muslim Dibunuh...
Seorang Muslim Dibunuh Secara Brutal di Masjid Prancis dan Islam Dihina, Ini Respons Macron
9 Alasan Warisan Progresif...
9 Alasan Warisan Progresif Paus Fransiskus Mengubah Gereja Katolik
Rekor! Mohamed Salah...
Rekor! Mohamed Salah Tembus 5 Besar Top Skor Liga Inggris Sepanjang Masa
Berita Terkini
Tinjauan ke Subang,...
Tinjauan ke Subang, Senior IFAD Akui Keberhasilan Program YESS Kementan
12 menit yang lalu
Kisah Sawerigading,...
Kisah Sawerigading, Putra Raja Luwu yang Jatuh Hati dan Ingin Nikahi Adik Kembarnya
13 menit yang lalu
Kekuasaan Kerajaan Majapahit...
Kekuasaan Kerajaan Majapahit Terbelah Dua Sebelum Sumpah Palapa Gajah Mada
47 menit yang lalu
Halalbihalal Pesantren...
Halalbihalal Pesantren Salafiyah Kaffah se-Jateng dan DIY, Ethos Salurkan Ekor 5 Sapi
1 jam yang lalu
Kisah Perang Dahsyat...
Kisah Perang Dahsyat Mataram Gempur Blambangan dengan Mengerahkan Meriam Raksasa
2 jam yang lalu
TNBBS Terancam Rusak,...
TNBBS Terancam Rusak, Gubernur Lampung Siapkan Langkah Tegas Hadapi Ribuan Perambah
9 jam yang lalu
Infografis
Dokumen CIA Prediksi...
Dokumen CIA Prediksi Siapa Pemenang Perang India dan Pakistan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved