Miris, Jalan Tol Kota Makassar Jadi Arena Tawuran

Selasa, 14 Juli 2020 - 08:50 WIB
loading...
Miris, Jalan Tol Kota...
Tawuran yang melibat dua kubu warga dari Kecamatan Ujung Tanah dan Kecamatan Tallo terjadi di Terjadi di Jalan Tol Reformasi, Kota Makassar, Sulsel. FOTO : iNews.tv/Leo Muhammad Nur
A A A
MAKASSAR - Tawuran terjadi di Jalan Tol Reformasi, Kota Makassar, Sulawesi Selatan melibat dua kubu warga dari Kecamatan Ujung Tanah dan Kecamatan Tallo.

Dua kubu warga di Kota Makassar, Sulawesi selatan, terlibat tawuran di jalan Tol Reformasi KM 2, Selasa (14/07/2020) dini hari tadi.

Kedua kubu warga ini dari Kecamatan Ujung Tanah dengan Kecamatan Tallo, Kota Makassar. Akibat Tawuran tersebut, akses jalan Tol sempat tertutup lantaran kedua kubu terlibat bentrokan di badan jalan.

Dalam bentrokan tersebut, dua kubu warga menggunakan anak panah, batu, petasan dan mercon.Bentrokan baru mereda setelah sebuah mobil PJR melintas di lokasi diback up, dari Tim Penikam dan Patmor Polrestabes Makassar serta Polsek Tallo yang telah melakukan pengintaian untuk pengepungan.

Komandan Tim Penikam Polrestabes Makassar, Ipda Arif muda mengatakan, bentrokan ini diduga masih terkait dendam lama. Meski, berulang kali telah dimediasi oleh aparat kepolisian Polsek Tallo Makassar,namun berulah kembali.

Diduga mereka menjadikan Jalan Tol lokasi tawuran lantaran, lokasi lama sudah terdeteksi dan sering di gerebek.

"Jadi berdasarkan pemantauan kami bahwa di daerah yang dijadikan tawuran yaitu panampu dideteksi, jadi dia coba main di jalan tol yang mana daerah dijadikan jalur menuju ke luar kota)," Ujar Dantim Penikam Polrestabes Makassar Ipda ARif Muda, Selasa (14/07/2020) dini hari usai memimpin pembubaran massa.

Aksi tawuran di Jalan Tol Reformasi Kota Makassar sebagai lokasi tawuran tersebut cukup mebahayakan pengendara yang melintas.(Baca juga : Banjir Wajo Makin Parah, Ribuan Rumah Terendam hingga Tiga Meter )

Amankan Pelaku Tawuran
Usai membubarkan tawuran aparat kepolisian dari Tim Penikam dan Patmor Sabhara Polrestabes Makassar bersama Polsek Tallo, melakukan penyisiran dan penangkapan terduga pelaku tawuran.

Ipda Arif Muda usai memimpin pembubaran dan penyisiran mengatakan, sedikitnya tiga pelaku berhasil diciduk saat berusaha melarikan diri dan bersembunyi di rumah warga.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Perbedaan Pendapat Pejabat...
Perbedaan Pendapat Pejabat Belanda di Tengah Upaya Penaklukan Kerajaan Bone
Perlawanan Heroik Rakyat...
Perlawanan Heroik Rakyat Sappe Tanete Sulawesi Selatan Tewaskan Perwira Belanda
Makassar Kini Punya...
Makassar Kini Punya Pusat Layanan Kesehatan Mutakhir di RS Unhas
Kelompok Mahasiswa Serang...
Kelompok Mahasiswa Serang dan Rampok Warung di Medan, 9 Tersangka Ditangkap
Kapolda Sumbar: 4 Pelaku...
Kapolda Sumbar: 4 Pelaku Pembacokan Anggota Polisi Ditangkap
Tawuran Pelajar di Terminal...
Tawuran Pelajar di Terminal Tunjung Teja Serang, Satu Tewas
Sekum MUI Sulsel: Terorisme...
Sekum MUI Sulsel: Terorisme dan Perbedaan SARA Makin Menurun
Dua Kelompok Pelajar...
Dua Kelompok Pelajar di Cirebon Tawuran Naik Motor, Satu Kritis dan Enam Luka-luka
Suporter Bentrok Usai...
Suporter Bentrok Usai Laga Persik vs Arema FC di Perbatasan Malang Kediri
Rekomendasi
Daftar 10 Polwan Cantik...
Daftar 10 Polwan Cantik jadi Kapolres Setelah Mutasi Maret 2025, Ini Nama-namanya
Bank Emas Pegadaian...
Bank Emas Pegadaian Semakin Menarik Perhatian Masyarakat, Ini Layanan Lengkapnya
Kenapa Video Anggota...
Kenapa Video Anggota DPR Terima Amplop Cokelat saat Rapat Bareng Pertamina Bikin Heboh Publik?
Berita Terkini
Kompolnas Dengar Eks...
Kompolnas Dengar Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Segera Ditetapkan sebagai Tersangka
9 menit yang lalu
Jejak Karier AKBP Heti...
Jejak Karier AKBP Heti Patmawati, Polwan dengan Penugasan Baru sebagai Kapolres Lampung Timur
15 menit yang lalu
Pencurian Bermodus Tukar...
Pencurian Bermodus Tukar Uang di Apotek Cisalak Depok, Pelaku Gasak Rp1,4 Juta
18 menit yang lalu
14 Ton MinyaKita Palsu...
14 Ton MinyaKita Palsu Disita Polda Jatim karena Diisi Minyak Curah
41 menit yang lalu
Ramadan Street Carnival...
Ramadan Street Carnival Bintaro, Dorongan Baru bagi UMKM dan Ekonomi Masyarakat
1 jam yang lalu
Cabuli Anak di Bawah...
Cabuli Anak di Bawah Umur, Kapolres Ngada Dimutasi ke Pamen Yanma
2 jam yang lalu
Infografis
Kota dengan Durasi Puasa...
Kota dengan Durasi Puasa Ramadan Terlama dan Tersingkat di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved