Inovasi Eko-Tren Hantarkan Gubernur Khofifah Raih Penghargaan KDI 2022

Jum'at, 23 September 2022 - 12:46 WIB
Kepala Daerah Inovatif ‘KDI’ digelar pertama kali di Solo, Jawa Tengah pada 2014. Disusul tahun berikutnya di Makassar, Sulawesi Selatan. Lalu bergeser di Bandung, Jawa Barat pada 2016. Digelar di Jakarta pada 2017. Pada 2018 KDI kembali dihelat di Makassar.

Padang, Sumatera Barat, mendapat giliran sebagai tempat penyelenggaraan pada 2019. Masa pandemi selama dua tahun, yakni 2020 dan 2021, KDi digelar secara virtual. Setelah dua tahun secara virtual, tahun ini KDI digelar Semarang, Jawa Tengah.

KDI merupakan ajang penghargaan sekaligus apresiasi yang diberikan kepada para kepala daerah berprestasi baik di tingkat kabupaten, kota, maupun provinsi. Pada ajang KDI yang bertema ‘Inovasi untuk Akselerasi Kemajuan Daerah Menyongsong Era Society 5.0’ ini terdapat lima kategori, yakni Pelayanan Publik, Ekonomi, Pariwisata, Kesehatan dan Pendidikan.
(atk)
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More