Peran Desa Didorong Turut Berkontribusi Dalam Pembangunan Daerah

Minggu, 05 Desember 2021 - 15:53 WIB
"Jika hari ini ada yang tidak menuju pada digitalisasi, pasti tertinggal. Karena di era industri 4.0 ini, seluruh penyelenggaraan baik pemerintah maupun ekonomi, semua sudah menerapkan sistem digitalisasi," terangnya.



Ia pun berharap bahwa pendekatan teknokratis yang sifatnya top down, tidak akan dapat berjalan optimal tanpa kolaborasi yang terjalin dengan baik dengan seluruh stakeholder dari pusat hingga desa. Oleh karena itu, pendekatan partisipatif yang bersifat bottom up selalu dibutuhkan untuk melengkapi upaya pembangunan yang ada di Indonesia.

"Ya mudah-mudahan kolaborasi yang baik terus terjalin dalam membangun suatu daerah di wilayah kita masing-masing," pungkasnya.
(agn)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More