Bupati Harap Pelayanan Lapas Narkotika dan Perempuan Gowa Meningkat

Selasa, 16 Februari 2021 - 15:54 WIB
"Kita berharap nilai-nilai WBK/WBBM ini bisa diterapkan di satuan kerja kita yaitu bagaimana pelayanan yang ramah, cepat, tepat, tidak KKN, tidak ada pungli dan ada kepuasan masyarakat, itu intinya," harapnya.

Turut hadir dalam kegiatan ini, Kepala Ombudsman perwakilan Sulawesi Selatan , Subhan Djoer, Kepala Lapas Narkotika Kelas II A Sungguminasa, Yusran Saad, Kepala Lapas Perempuan Kelas II A Sungguminasa, Eko Suprapti Rudatiningsih, Kepala Rutan Kelas II B Malino, Ambo Asse, jajaran Forkopimda Kabupaten Gowa dan Camat Pattallassang, Baharuddin.



Kepala Lapas Narkotika Kelas II A Sungguminasa, Yusran Saad mengatakan, kegiatan ini sebagai wujud dari komitmen Kemenkumkam menjadikan WBK dan WBBM.

“Deklarasi janji kinerja ini merupakan suatu komitmen yang wajib dilaksanakan oleh seluruh pegawai di lingkungan Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia di Indonesia,” tegasnya.
(luq)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More Content