Begal Diduga Beraksi di Jalan Terusan Pesantren, Polsek Arcamanik Tak Terima Laporan

Rabu, 14 Oktober 2020 - 14:31 WIB
Rizky lalu mengantarkan korban ke rumah saudaranya tak jauh dari lokasi kejadian. "Udah dia (korban) cerita, saya anterin dia (korban) ke rumah sodaranya yang kebetulan ga jauh dari TKP," tutur dia.

Sementara itu, Kapolsek Arcamanik Kompol Deny Rahmanto mengatakan, pihaknya telah menerima informasi kasus dugaan pembegalan di Jalan Terusan Pesantren tersebut.

Namun, Polsek Arcamanik belum menerima laporan dari korban. Polisi juga telah memeriksa lokasi kejadian, Jalan Terusan Pesantren, tetapi tak ada informasi yang bisa diperoleh.

"Sampai saat ini belum ada laporan terkait kejadian tersebut. Unit Reskrim Polsek Arcamanik juga sudah ke TKP, nyari info, tapi nihil. Sudah nanya-nanya juga sama satpam dan sekuriti, tapi nihil," kata Kompol Dony Rahmanto.
(awd)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More Content