Waspada! Kasus HIV/AIDS di Garut Meningkat
Selasa, 26 September 2023 - 14:21 WIB
Kecamatan Karangpawitan tercatat 64 kasus, 36 AIDS serta 29 HIV, Kecamatan Tarogong Kaler 64 kasus, 34 AIDS dan 30 HIV, serta Kecamatan Cilawu 42 kasus, 22 AIDS dan 20 HIV.
”Warga yang terinfeksi HIV/AIDS terdiri dari berbagai kalangan, mulai anak di bawah satu tahun hingga usia diatas 60 tahun. Akan tetapi yang paling dominan adalah usia produktif yakni antara 25 tahun hingga 39 tahun,” imbuhnya.
Menurutnya, dari data PKBI menunjukkan bahwa hingga Juni 2023 jumlah warga yang terinfeksi HIV/AIDS di Kabupaten Garut telah mencapai 1.074 orang. “Hal ini sangat mengejutkan, sebab pada tahun 2020 masih tercatat 760 orang”" ucapnya.
Denden menyebutkan bahwa dari 1.074 orang pengidap HIV/AIDS, 495 orang terinfeksi HIV sedangkan 579 orang terinfeksi AIDS dengan rincian 181 orang meninggal dunia.
”Faktor pertama yang menyebabkan tingginya tingkat penyebaran HIV/AIDS di Garut adalah dari kalangan pelaku sesama jenis seks yakni lelaki (homo) sebanyak 438 orang dengan rincian 181 AIDS dan 257 HIV,” tegasnya.
Untuk urutan kedua penularan, lanjutnya, akibat kasus jarum suntik narkoba yang menyumbangkan 189 kasus. Rinciannya, sebanyak 134 orang terinfeksi AIDS dan 135 orang terinfeksi HIV.
”Warga yang terinfeksi HIV/AIDS terdiri dari berbagai kalangan, mulai anak di bawah satu tahun hingga usia diatas 60 tahun. Akan tetapi yang paling dominan adalah usia produktif yakni antara 25 tahun hingga 39 tahun,” imbuhnya.
Menurutnya, dari data PKBI menunjukkan bahwa hingga Juni 2023 jumlah warga yang terinfeksi HIV/AIDS di Kabupaten Garut telah mencapai 1.074 orang. “Hal ini sangat mengejutkan, sebab pada tahun 2020 masih tercatat 760 orang”" ucapnya.
Denden menyebutkan bahwa dari 1.074 orang pengidap HIV/AIDS, 495 orang terinfeksi HIV sedangkan 579 orang terinfeksi AIDS dengan rincian 181 orang meninggal dunia.
”Faktor pertama yang menyebabkan tingginya tingkat penyebaran HIV/AIDS di Garut adalah dari kalangan pelaku sesama jenis seks yakni lelaki (homo) sebanyak 438 orang dengan rincian 181 AIDS dan 257 HIV,” tegasnya.
Untuk urutan kedua penularan, lanjutnya, akibat kasus jarum suntik narkoba yang menyumbangkan 189 kasus. Rinciannya, sebanyak 134 orang terinfeksi AIDS dan 135 orang terinfeksi HIV.
(ams)
Lihat Juga :
tulis komentar anda