Geger Mayat Pria Tergantung di Tiang Bendera Kantor Camat Kertapati

Rabu, 09 November 2022 - 16:33 WIB
loading...
Geger Mayat Pria Tergantung...
Mayat pria tak dikenal ditemukan tergantung di tiang bendera kantor camat Kertapati.Foto/ilustrasi
A A A
PALEMBANG - Kantor Camat Kertapati, Palembang, Sumatera Selatan mendadak heboh. Ada seorang pria yang belum diketahui identitasnya tewas tergantung di tiang bendera kantor camat setempat

Informasi yang dihimpun, korban pertama kali ditemukan warga dan kemudian menginformasikan ke pegawai kecamatan, Rabu (9/11/2022) sekitar pukul 05.00 WIB.

Salah seorang pegawai kecamatan, Job Heri mengaku, korban sempat bertemu sehari sebelumnya.

"Korban ini kemarin sempat masuk ke kantor camat, tapi pas saya tanya keperluarnya, dia menjawab mau ke kantor polisi. Jadi saya bilang salah bukan di sini, tapi di sebelah. Setelah itu dia ini keluar dan ke Polsek Kertapati,” katanya.

Menurutnya, dari keterangan warga sekitar korban juga bukan warga setempat. Banyaak warga yang tidak mengenalinya. "Kemungkinan bukan warga sini. Sebab banyak yang tidak mengenalinya," katanya.

Baca juga: Duel di Jalan dengan Teman Sekolah, Siswa SMP di Musi Rawas Tewas

Kasat Reskrim Polrestabes Palembang, Kompol Haris Dinzah, membenarkan penemuan sesosok mayat tersebut. “Anggota piket kami telah melakukan olah TKP dan meminta keterangan saksi. Dugaan sementara bunuh diri,” katanya.

Menurutnya, dari hasil identifikasi sementara tidak di temukan tanda-tanda kekerasan lainnya di tubuh korban. Jenazah juga sudah dievakuasi ke RS Bhayangkara M Hasan Palembang. "Kami tidak menemukan kartu identitas di pakaian korban. Petugas juga masih menelusuri lebih lanjut," katanya.
(msd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Utusan Khusus Presiden...
Utusan Khusus Presiden Setiawan Ichlas Undang Ustaz Adi Hidayat Hadiri Tabligh Akbar di Palembang
Identitas Mayat Pria...
Identitas Mayat Pria Terikat Mengapung di Kali Anyar Solo Terungkap
Mayat Mr X Berambut...
Mayat Mr X Berambut Cepak Mengambang di Kali Cengkareng Drain
Asahan Gempar! Mayat...
Asahan Gempar! Mayat Pasutri Ditemukan Membusuk di Atas Kasur, Terungkap Penyebabnya
Misteri Ibu dan Anak...
Misteri Ibu dan Anak Tewas di dalam Toren Tambora, 3 Saksi dan CCTV Diperiksa
Misteri Ibu dan Anak...
Misteri Ibu dan Anak Tewas di dalam Toren Tambora, Ada Luka di Kepala
WNA Ditemukan Tewas...
WNA Ditemukan Tewas di Tandon Air Indekos Bali, Ada Sejumlah Luka Lecet
Misteri Mayat Ibu dan...
Misteri Mayat Ibu dan Anak di Dalam Toren, Polisi Temukan Sejumlah Luka
Jelang Ramadan, Pos...
Jelang Ramadan, Pos Indonesia Telah Salurkan Bansos ke 48.900 KPM di Palembang
Rekomendasi
Proses Canggih Pembuatan...
Proses Canggih Pembuatan Mobil dan Baterai GAC Aion di Guangzhou
Rofiah Wujudkan Semangat...
Rofiah Wujudkan Semangat Kartini dengan Gerakkan Ekonomi Desa
5 Fakta Fahda binti...
5 Fakta Fahda binti Falah, Istri Raja Salman dan Ibu dari Putra Mahkota Arab Saudi
Berita Terkini
Tak Terbukti Curang,...
Tak Terbukti Curang, Tia Rahmania Dapat Dukungan Warga Dapil Banten 1
3 jam yang lalu
Praktisi Hukum: Surat...
Praktisi Hukum: Surat Edaran Gubernur Tak Bisa Dijadikan Acuan Hukum
4 jam yang lalu
Anggota DPRD Dilecehkan,...
Anggota DPRD Dilecehkan, Ratusan Kader Gerinda di Banggai Desak Pelaku Persekusi Diadili
4 jam yang lalu
Kapolres Depok Ungkap...
Kapolres Depok Ungkap Dalang Pembakaran Mobil Polisi Tak Kooperatif saat Diperiksa
5 jam yang lalu
Kronologi Pembakaran...
Kronologi Pembakaran Mobil Polisi oleh Warga di Depok
7 jam yang lalu
Pemprov Jakarta Bakal...
Pemprov Jakarta Bakal Kirim 150 Pelajar untuk Kuliah di Universiti Kuala Lumpur
7 jam yang lalu
Infografis
128.000 Warga Israel...
128.000 Warga Israel Dukung Penghentian Genosida di Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved