Ini Raja Wanita yang Pernah Memerintah Kerajaan Majapahit, Nomor 2 Hidupkan Budaya Lokal

Selasa, 01 November 2022 - 18:47 WIB
loading...
Ini Raja Wanita yang...
Kerajaan Majapahit memiliki sejarah panjang sebagai salah satu kerajaan besar di zamannya. Foto DOK ist
A A A
JAKARTA - Kerajaan Majapahit memiliki sejarah panjang sebagai salah satu kerajaan besar di zamannya. Singkat cerita, kerajaan ini didirikan oleh Raden Wijaya yang juga berstatus sebagai raja pertamanya.

Seiring waktu, Kerajaan Majapahit telah banyak berganti kepemimpinan. Adapun zaman keemasannya terjadi pada pemerintahan Hayam Wuruk yang didukung Patih Gajah Mada .

Selain itu, Majapahit juga diketahui pernah dipimpin oleh seorang raja wanita. Dilansir dari jurnal berjudul Kiprah Perempuan Majapahit di Ruang Politik karya Ririn Darini, berikut beberapa Raja Wanita yang pernah memerintah Kerajaan Majapahit.

Baca juga : Strategi Gajah Mada Redam Pemberontakan di Kerajaan Majapahit

1. Tribhuwanatunggadewi Jayawisnuwardhani (1328-1350)

Berdasarkan Negarakertagama pupuh 49, Tribhuwanatunggadewi diresmikan sebagai Raja Majapahit pada tahun 1251 saka atau 1329 M. Sebelum menempati posisi ini, dia pernah menjadi penguasa di wilayah Kahuripan dan disebut Bhre Kahuripan.

Di bawah pengawasan Gayatri sebagai negarawan, Tribhuwanatunggadewi berhasil mengantarkan Majapahit ke depan pintu masuk kejayaan. Tercatat, dia memerintah selama kurang lebih 22 tahun lamanya.

Di era pemerintahannya, Tribhuwanatunggadewi mengangkat Gajah Mada sebagai Patih Amangkubumi pada 1334 M. Selama kepemimpinannya, Kerajaan Majapahit mengalami masa tenteram dan perluasan wilayah ke pulau-pulau lain.

Pada 1350 M, Tribhuwanatunggadewi meletakkan jabatannya dan memberinya kepada Hayam Wuruk. Namun, setelah turun takhta dia tetap menjadi pembimbing putranya ini ketika memerintah.

2. Dyah Suhita (1429-1447)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Serangan Mendadak 2...
Serangan Mendadak 2 Arah Kerajaan Majapahit dan Pasukan Tartar Mongol ke Daha Kediri
Majapahit Taklukan Kerajaan...
Majapahit Taklukan Kerajaan Thailand Berujung Hubungan Erat Melayu dan Jawa
Kisah Kelantan, Negara...
Kisah Kelantan, Negara Bagian Malaysia yang Masuk Kerajaan Majapahit di Bawah Hayam Wuruk
Ekspansi Majapahit Jadikan...
Ekspansi Majapahit Jadikan Pahang Malaysia Wilayah Bawahan usai Sumpah Palapa
Pengaruh China dalam...
Pengaruh China dalam Perekonomian Majapahit yang Jadi Pusat Perdagangan Dunia
Kisah Sumpah Palapa...
Kisah Sumpah Palapa Wujudkan Kekayaan Melimpah di Istana Majapahit Kaya
Rahasia Kejayaan Majapahit!...
Rahasia Kejayaan Majapahit! Hayam Wuruk Bangun Infrastruktur Mewah dan Sistem Hukum Kuat
Kemarahan Gayatri ke...
Kemarahan Gayatri ke Raja Majapahit hingga Rencanakan Pembunuhan Bersama Gajah Mada
Gayatri, Perempuan di...
Gayatri, Perempuan di Balik Penentuan Lokasi Ibu Kota Kerajaan Majapahit
Rekomendasi
Suparman Reborn 4: Leni...
Suparman Reborn 4: Leni Dijambret, Suparman Mencari Nandi dan Gojim
Kejagung Memulai Penyelidikan...
Kejagung Memulai Penyelidikan Korupsi Pertamina dengan Melihat Kerugian Negara Dinilai Tepat
Demi Sang Ayah, Peserta...
Demi Sang Ayah, Peserta Ini Tampil Memukau di Hadapan Para Juri di DMD Panggung Rezeki
Berita Terkini
Kepala Sekolah SDN 02...
Kepala Sekolah SDN 02 Srogol Apresiasi Kegiatan Literasi MNC Peduli dan MNC Land
10 menit yang lalu
Matangkan Jakarta Kota...
Matangkan Jakarta Kota Global, QRIS Tap dengan NFC Resmi Diterapkan di MRT
33 menit yang lalu
Dharma Jaya Resmikan...
Dharma Jaya Resmikan Hub Channel Pertama di Cengkareng
38 menit yang lalu
Sungai Batanghari Meluap,...
Sungai Batanghari Meluap, 30 Sekolah di Muarojambi Terendam Banjir
40 menit yang lalu
Berkah Ramadan, KPN...
Berkah Ramadan, KPN Corp Salurkan Bantuan untuk Sekolah Anak-anak Kurang Mampu
47 menit yang lalu
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli...
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli Sulteng, BMKG: Waspadai Gempa Susulan
1 jam yang lalu
Infografis
Ini 5 Dinosaurus Terbesar...
Ini 5 Dinosaurus Terbesar yang Pernah Hidup di Bumi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved