Dedi Mulyadi Digugat Cerai Bupati Anne, Postingannya di Medsos Diserbu Netizen

Rabu, 21 September 2022 - 19:57 WIB
loading...
Dedi Mulyadi Digugat...
Bupati Purwakarta, Anne Ratna Mustika bersama Anggota DPR RI Fraksi Golkar, Dedi Mulyadi. Foto: Istimewa
A A A
PURWAKARTA - Kabar mengejutkan datang dari Bupati Purwakarta, Anne Ratna Mustika , diam-diam telah melayangkan gugatan cerai kepada suaminya, Dedi Mulyadi yang kini menjabat anggota DPR RI dari Fraksi Golkar.

Kabar keretakan rumah tangga bupati dan mantan bupati itu pun kini menjadi perbincangan di dunia maya. Bahkan tidak sedikit langsung menyerbu postingan Dedi Mulyadi di media sosial.

Salah satunya di akun media instragram @dedimulyadi71, yang memposting foto anak bungsunya berdiri di atas punggungnya di sebuah kafe. Kang Dedi mengenakan topi dan kaus putih, sementara putrinya mengenakan baju merah muda.



Foto itu diposting hari ini sekitar pukul 14.25 WIB dengan caption "Nyi Hyang selalu membuat bahagia, tingkahnya makin lucu, ucapannya selalu membuatku tertawa. Aku menyayangimu, Putri Bungsuku" itu mendapat banyak komentar.

Beberapa komentar netizen tidak sedikit yang mempertanyakan kabar soal gugatan cerai sang istri. Mereka mendoakan agar keluarga Kang Dedi tetap utuh dan ada dalam lindungan Allah SWT.



"Insya Allah setiap masalah ada jalan keluar nya.. semoga pa haji dedi mulyadi dan keluarga bisa rukun serta sehat selalu.. aamiin,"tulis akun instragram @edayim mengomentari foto tersebut.

Sementara akun lain, atas nama @dirabiyyaa24 menuliskan : "semoga berita nyaa tidak benar, Bapak orang baik selalu bisa memecahkan masalah orang, semoga bisa memecahkan masalah sendiri yang sedang dihadapi. Amin".

Diketahui, Bupati Purwakarta, Anne Ratna Mustika menggugat cerai suaminya, Dedi Mulyadi. Bupati perempuan kelahiran Cianjur 28 Januari 1982 itu mendaftarkan gugatannya di Pengadilan Agama Kabupaten Purwakarta.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kutuk Keras Teror terhadap...
Kutuk Keras Teror terhadap Dedi Mulyadi, Iwan Bule Desak Densus 88 Tangkap Pelaku
Dedi Mulyadi Perintahkan...
Dedi Mulyadi Perintahkan Biro Hukum Lawan Putusan PTUN terkait SMAN 1 Bandung
Gubernur Jabar Dedi...
Gubernur Jabar Dedi Mulyadi Diancam Dibunuh
Dedi Mulyadi Ingin Jalur...
Dedi Mulyadi Ingin Jalur KA Bandung-Ciwidey Direaktivasi, Warga Resah
Profil Anne Ratna Mustika,...
Profil Anne Ratna Mustika, Mantan Istri Dedi Mulyadi yang Jarang Diketahui Publik
Pemkot Depok Larang...
Pemkot Depok Larang Siswa Bawa Kendaraan Bermotor ke Sekolah
Malam Ini Rakyat Bersuara...
Malam Ini Rakyat Bersuara PANGGUNG TERKINI, RK DIBIDIK, DEDI MULYADI DIKRITIK bersama Aiman Witjaksono, Farhat Abbas, Toni RM, dan Narasumber Lainnya, Live di iNews
All Out Kawal Pemerintahan...
All Out Kawal Pemerintahan Dedi Mulyadi-Erwan, Partai Perindo Siap Kolaborasi Bangun Jawa Barat Lebih Maju
Dedi Mulyadi Larang...
Dedi Mulyadi Larang Adanya Sumbangan di Jalan Raya Mulai Hari Ini
Rekomendasi
LG Mundur dari Proyek...
LG Mundur dari Proyek Baterai EV, Kadin Tepis RI Tak Menarik Bagi Investor
KSBSI Komitmen Jaga...
KSBSI Komitmen Jaga Kekondusifan saat May Day 2025
Boikot Produk Terafiliasi...
Boikot Produk Terafiliasi Israel Meluas, Apa Efeknya buat Ekonomi?
Berita Terkini
Novel Berdamai dengan...
Novel Berdamai dengan Badai, Refleksi Perjuangan Perempuan di Hari Kartini
56 menit yang lalu
Lulusan SMEA hingga...
Lulusan SMEA hingga Sarjana Mengadu Peruntungan di Pelataran Balai Kota
1 jam yang lalu
Uya Kuya Sosialisasikan...
Uya Kuya Sosialisasikan Program MBG di Jaksel
2 jam yang lalu
Gelar Rakerwil di NTB,...
Gelar Rakerwil di NTB, Partai Perindo Bangun Kekuatan dari Akar Rumput Demi Kemenangan Pemilu 2029
3 jam yang lalu
Reses Maraton 3 Hari,...
Reses Maraton 3 Hari, Legislator Perindo Dapot Hutagalung Serap dan Perjuangkan Curhatan Warga Bengkalis
3 jam yang lalu
PCNU Jakut dan Polres...
PCNU Jakut dan Polres Pelabuhan Tanjung Priok Bagikan Sembako ke Sopir Truk
5 jam yang lalu
Infografis
Perbandingan Pangkalan...
Perbandingan Pangkalan Militer AS vs China di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved