Demo Tolak TKA asal China, Kantor Imigrasi Kendari Dilempari Sampah

Senin, 29 Juni 2020 - 12:13 WIB
loading...
Demo Tolak TKA asal...
Pengunjuk rasa melempari Kantor Imigrasi Kendari dengan sampah. Foto/INEWSTv/Febriyono Tamenk
A A A
KENDARI - Unjuk rasa tolak kedatngan gelombang kedua 500 tenaga kerja asing (TKA) asal China, kembali digelar massa mahasiswa di Kantor Imigrasi Kendari, Senin (29/6/2020). Unjuk rasa itu berlangsung dengan ricuh.

Dalam aksinya, selain menolak kedatangan TKA China, massa yang menamakan diri Aliansi Mahasiswa Bergerak Sulawesi Tenggara itu, juga melempati Kantor Imigrasi Kendari dan polisi yang berjaga dengan sampah. (BACA JUGA: TKA dari China Terus Berdatangan, KSPI Tuntut Pemulangan )

Tak hanya itu puluhan massa pengunjuk rasa juga merusak pagar kantor. Aksi anarkistis tersebut terjadi buntut dari kemarahan pengunjuk rasa terhadap kepala kantor yang tak mau menemui mereka. (BACA JUGA: Kedatangan 500 TKA, Wagub Sultra Minta Tenaga Kerja Lokal Diperhatikan )

Sebelum unjuk rasa berubah anarkistis, massa menggelar salat jenazah sebagai simbol matinya nurani Kepala Kantor Imigrasi yang mengizinkan 500 TKA China masuk ke Sulawesi Tenggara. (BACA JUGA: Aksi Menolak TKA China Berlanjut, Kepala Imigrasi Siap Mundur )

Ketegangan sempat terjadi beberapa kali antara polisi yang berjaga dengan massa. Aksi dorong terjadi ketika pengunjuk rasa membakar ban bekas. Melihat kejadian itu, polisi berusaha memadamkan api.

"Kami menuntut kepala imigrasi bertanggung jawab atas surat yang dikeluarkanya untuk tidak lagi mengizinkan TKA masuk ke Sultra di tengah pandemi COVID–19," kata Awal Rafiul, koordinator aksi.

Massa, ujar Awal, juga menuntut kepala imigrasi kendari untuk mundur dari jabatanya karena tidak konsisten dengan tindakan yang di lakukanya.

"Jika tuntutan tidak dipenuhi, kami akan kembali menurunkan massa aksi lebih besar lagi untuk menolak kedatangan ratusan TKA gelombang kedua," tegas Awal.
(awd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Kendari Geger! Ribuan...
Kendari Geger! Ribuan Ampul Obat Bius Hilang di 2 Rumah Sakit
Pembunuh Warga Kolaka...
Pembunuh Warga Kolaka Menyerahkan Diri, Ngaku Tersinggung Ucapan Korban
Warga Kolaka Tewas di...
Warga Kolaka Tewas di Selokan, Ada Luka di Leher dan Gelas Bekas Miras Ballo
Lapangan Konggoasa Kolaka...
Lapangan Konggoasa Kolaka Jadi Saksi Dukungan untuk ASR-Hugua
ASR-Hugua Ajak Masyarakat...
ASR-Hugua Ajak Masyarakat Kolaka Wujudkan Perubahan Sultra
Sultra Raih 9 WBTB,...
Sultra Raih 9 WBTB, Pj Gubernur: Jaga dan Lestarikan Warisan Budaya
KM Natuna Express Terbakar...
KM Natuna Express Terbakar di Laut Banda Wakatobi, Penumpang Panik Menjerit Histeris
Survei Charta Politika...
Survei Charta Politika di Pilgub Sultra, Elektabilitas ASR-Hugua Unggul
ASR Tekankan Pentingnya...
ASR Tekankan Pentingnya Wujudkan Kesejahteraan Masyarakat Melalui 3 Komponen Mendasar
Rekomendasi
ZEEKR 7GT Mobil Listrik...
ZEEKR 7GT Mobil Listrik Premium China yang Bisa Melesat 825 Km Sekali Cas
1 dari 10 Bom yang Dijatuhkan...
1 dari 10 Bom yang Dijatuhkan Israel di Jalur Gaza Gagal Meledak
Ilmuwan Klaim Temukan...
Ilmuwan Klaim Temukan Bukti Keberadaan Alien
Berita Terkini
Senin, KSOP Batasi Aktivitas...
Senin, KSOP Batasi Aktivitas Bongkar Muat Barang di Pelabuhan Tanjung Priok
5 jam yang lalu
Imbas Macet Parah di...
Imbas Macet Parah di Tanjung Priok, Pelindo Berikan Kompensasi pada Sopir dan Pemilik Kargo
5 jam yang lalu
Karya Seni Kelas Dunia...
Karya Seni Kelas Dunia Hadir di Central Park Jakbar
6 jam yang lalu
Kartu Jakarta Pintar...
Kartu Jakarta Pintar Tahap 1 Disalurkan untuk 43.502 Siswa
6 jam yang lalu
Polisi dan TNI Gerebek...
Polisi dan TNI Gerebek Judi Sabung Ayam di Gowa yang Diduga Dibekingi Oknum Tentara
7 jam yang lalu
Kisah Pilu Pemuda Bekasi,...
Kisah Pilu Pemuda Bekasi, Tewas usai Disiksa saat Bekerja Scamming di Kamboja
7 jam yang lalu
Infografis
Pentagon: China Bisa...
Pentagon: China Bisa Hancurkan Semua Kapal Induk AS dalam 20 Menit
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved