JIS Gelar Salat Idul Adha Besok, 3 Jalur Ini Ditutup

Sabtu, 09 Juli 2022 - 05:30 WIB
loading...
A A A
Di sisi lain, Syafrin pun mengimbau masyarakat untuk mematuhi arahan petugas yang nantinya akan memberikan petunjuk. “Jadi dimohon untuk tidak memarkirkan kendaraan di sembarang tempat untuk kelancaran perjalanan bersama,” ungkapnya.

Sebagai informasi, jam operasional Shuttle bus akan beroperasi mulai pukul 04.30 – 10.00 WIB. Penjemputan kepulangan jemaah dengan shuttle bus dilakukan melalui Zona Selatan JIS (Pintu 5).

Armada Transjakarta mengoperasikan armada bus layanan reguler menuju JIS dari lokasi keberangkatan sejak pukul 05.00 WIB. Beriku daftarnya :

1. Transjakarta JIS 014 (Senen - JIS)
2. Transjakarta JIS 003 (Harmoni - JIS)
3. Non BRT 10K (Tanjung Priok – Senen via Taman BMW)
4. JAK 77 (Tanjung Priok – Jembatan Hitam)

Selain itu, Dishub DKI Jakarta juga akan menerapkan pembatasan lalu lintas umum menuju JIS pada pukul 04.30 - 10.00 WIB pada Minggu 10 Juli 2022.

Sementara itu, ada tiga titik lokasi yang akan ditutup di hari H pelaksanaan, yaitu ;

1. Simpang perlintasan bidang kereta api (KA) di Jl. Sunter Permai Raya – Jl. RE.Martadinata
2. Simpang Jl. Sunter Permai Raya – Jl. Bisma Raya
3. Simpang Jl. Danau Sunter Barat – Jl. Danau Sunter Utara
(muh)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Dharma Jaya Resmikan...
Dharma Jaya Resmikan Hub Channel Pertama di Cengkareng
Tingkatkan Kunjungan...
Tingkatkan Kunjungan Wisatawan, Wagub Doel Bakal Revitalisasi Semua Museum di Jakarta
Pramono-Rano Temui Jaksa...
Pramono-Rano Temui Jaksa Agung, Minta Program Pemprov Jakarta Dikawal
Sambangi Lokasi Banjir,...
Sambangi Lokasi Banjir, Anggota DPRD Jakarta Soroti Masalah Sampah
Banjir Setinggi Leher...
Banjir Setinggi Leher Orang Dewasa Masih Genangi Rumah Warga di Pengadegan
Kolaborasi Pemprov Jakarta...
Kolaborasi Pemprov Jakarta dan BI Catatkan Deflasi di Februari
Warga Penghasilan Rendah...
Warga Penghasilan Rendah di Jakarta Bebas BPHTB-PBG, Ini Kriterianya
Apel Siaga Jakarta,...
Apel Siaga Jakarta, 17 Sungai dan Kanal Dikeruk Serentak
Bahagia Anies-Ahok Rukun,...
Bahagia Anies-Ahok Rukun, Pramono: Semesta Mendukung, Insyaallah Jakarta Lebih Baik
Rekomendasi
Market Value Mees Hilgers...
Market Value Mees Hilgers Kalahkan Seluruh Skuad Timnas Malaysia dan Thailand
Sarwendah Penasaran...
Sarwendah Penasaran dr Richard Lee Jadi Mualaf, Banyak Tanya soal Prosesnya
Eks Bos Shin Bet Israel...
Eks Bos Shin Bet Israel Ancam Netanyahu: Saya akan Bongkar Semua yang Saya Tahu
Berita Terkini
Banjir Muarojambi Meluas,...
Banjir Muarojambi Meluas, 7 Kecamatan Terendam
25 menit yang lalu
Gempa M5,2 Guncang Bayah...
Gempa M5,2 Guncang Bayah Banten, Dirasakan hingga Bogor
1 jam yang lalu
Ini Tarif PBJT Jasa...
Ini Tarif PBJT Jasa Perhotelan saat Inap di Hotel Jakarta, Wajib Tahu
1 jam yang lalu
Kisah Penangkapan Crazy...
Kisah Penangkapan Crazy Rich Kiai Murmo yang Memicu Kemarahan Pangeran Diponegoro Kepada Belanda
2 jam yang lalu
Bangunan Liar di Bantaran...
Bangunan Liar di Bantaran Kali Bekasi Dibongkar, Kades Kritik Dedi Mulyadi Otoriter: Bukan Zaman Penjajah Ini
3 jam yang lalu
2 Pejabat Disdik Sumut...
2 Pejabat Disdik Sumut Terjaring OTT Korupsi Dana BOS, Kejaksaan Sita Rp319 Juta
9 jam yang lalu
Infografis
Memilih Sapi yang Bagus...
Memilih Sapi yang Bagus untuk Kurban di Hari Raya Idul Adha
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved