Meriah, Pawai Budaya dan Tarian Toraja-Papua Sambut HUT ke-18 PMTI

Senin, 18 April 2022 - 23:41 WIB
loading...
Meriah, Pawai Budaya...
Pawai budaya dan tarian Toraja-Papua memeriahkan HUT ke-18 PMTI di Kompleks Pasar Seni Kota Makale, Tana Toraja, Senin (18/4/2022). Foto: iNewsTV/Jufri Tonapa
A A A
TANA TORAJA - Open Ceremony Perayaan Paskah , Hari Kartini, HUT ke-18 dan Kongres I Pemuda Perhimpunan Masyarakat Toraja Indonesia (PMTI) digelar meriah di Kompleks Pasar Seni Kota Makale, Tana Toraja , Senin (18/4/2022).

Diawali pagi hari dengan pawai budaya dari 21 tim rombongan peserta devile yang mulai start dari Pasar Seni Makale berputar di Plaza Kolam Makale, dan disaksikan Pengurus Pusat PMTI serta jajaran Forkopimda Tana Toraja.

Meriah, Pawai Budaya dan Tarian Toraja-Papua Sambut HUT ke-18 PMTI



Peserta sebanyak 2.400 orang dari 21 tim devile pawai budaya dari pengurus pusat PMTI, TP PKK Tana Toraja dan Toraja Utara, PWGT, GMKI, GMNI, Kontingen Kibaid dan Muslim, Umat Katolik Kevikepan Toraja dan masih banyak lainnya.

Setelah penampilan pawai budaya, dilanjutkan ibadah pembukaan perayaan Paskah, Hari Kartini, HUT ke-18 dan Kongres I Pemuda PMTI oleh segenap pengurus pusat PMTI, panitia loka dan para tamu undangan.

Tamu undangan hadir jajaran dewan penasehat dan dewan pertimbangan PMTI, perwakilan Kapolda Sulsel, Senator DPD RI Sulsel, Lily Amelia Salurapa, Bupati Tana Toraja, Theofilus Allorerung, Forkopimda, pengurus Gereja Toraja, pemuka agama, tokoh pemuda, pengurus pusat PMTI, pengurus PMTI Sulbar, TP PKK Tana Toraja dan Toraja serta masih banyak lainnya.

Ketua Umum PMTI, Mayjen TNI (Purn) Yulius Selvanus Lumbaa menyampaikan, tujuan dilaksanakan kegiatan karena banyaknya Diaspora ingin pulang kampung karena rindu dengan kampungnya yakni Toraja.

“Masih banyak pengurus di luar daerah Toraja yang punya tugas, sehingga kami kurang lebih 100 orang mewakili rekan-rekan PMTI hadir di Tana Toraja ini,” ujarnya.



Yulius Selvanus Lumba menyampaikan, berbagai kegiatan digelar PMTI di Toraja sebagai bagian untuk memeriahkan HUT, meningkatkan ekonomi dan pariwisata Tana Toraja dan Toraja Utara.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
154 Polisi Kawal Ibadah...
154 Polisi Kawal Ibadah Paskah di Gereja Katedral Jakarta
Umat Kristiani Khidmat...
Umat Kristiani Khidmat Ikuti Perayaan Ekaristi Hari Raya Paskah di Gereja Katedral
Jadwal Misa Malam Paskah...
Jadwal Misa Malam Paskah di Gereja Katedral Jakarta Hari Ini
Long Weekend Perayaan...
Long Weekend Perayaan Paskah 2025, Tol Dalam Kota Macet di Beberapa Titik
Jelang Hari Paskah,...
Jelang Hari Paskah, 2 Legislator dari Partai Perindo Berbagi Kasih dengan Masyarakat
Asyik Main di Sungai...
Asyik Main di Sungai Bareng Teman-teman, Bocah 5 Tahun di Gowa Hilang Tenggelam
Gempa M5,1 Guncang Barat...
Gempa M5,1 Guncang Barat Daya Bone Bolano Sulawesi Selatan
Perbedaan Pendapat Pejabat...
Perbedaan Pendapat Pejabat Belanda di Tengah Upaya Penaklukan Kerajaan Bone
Perlawanan Heroik Rakyat...
Perlawanan Heroik Rakyat Sappe Tanete Sulawesi Selatan Tewaskan Perwira Belanda
Rekomendasi
5 Fakta Israel Halangi...
5 Fakta Israel Halangi Jemaah Kristen Palestina Rayakan Paskah
Hari Kartini, Megawati...
Hari Kartini, Megawati Tegaskan Perempuan Bukan Makhluk yang Harus Tunduk dalam Diam
Kevin Diks Cedera Parah,...
Kevin Diks Cedera Parah, Absen Perkuat Timnas Indonesia Lawan China dan Jepang?
Berita Terkini
Tersangka Pembakar Mobil...
Tersangka Pembakar Mobil Polisi di Depok Bertambah Jadi 5 Orang
1 jam yang lalu
Cegah Abrasi, Tata Metal...
Cegah Abrasi, Tata Metal Lestari dan Kemenperin Tanam 661 Mangrove di Tangerang
1 jam yang lalu
Dedi Mulyadi Ingin Jalur...
Dedi Mulyadi Ingin Jalur KA Bandung-Ciwidey Direaktivasi, Warga Resah
2 jam yang lalu
Hari Kartini, Pramono...
Hari Kartini, Pramono Gratiskan Pembuatan dan Perpanjang SIM untuk Wartawan Perempuan dan ASN
2 jam yang lalu
3 Warga Tewas Akibat...
3 Warga Tewas Akibat Banjir di Bandarlampung
3 jam yang lalu
Isyarat Pangeran Purbaya...
Isyarat Pangeran Purbaya Penggal 2 Dalang Pemberontakan di Kerajaan Mataram
4 jam yang lalu
Infografis
Presiden Ukraina Zelensky:...
Presiden Ukraina Zelensky: China Memasok Senjata ke Rusia!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved