Kisah Driver Ojol di Bandung Berjuang Kumpulkan Rupiah Agar Anaknya Bisa Mendengar

Senin, 18 April 2022 - 19:34 WIB
loading...
Kisah Driver Ojol di...
Asep Gunawan, driver ojol di Bandung berjuang mengumpulkan rupiah agar anaknya, Muhammad Nazriel Rustam Gunawan mendapat pengobatan dari gangguan pendengaran. Foto/Ist
A A A
BANDUNG - Asep Gunawan, seorang driver ojek online (ojol) di Kota Bandung, Jawa Barat baru menyadari Muhammad Nazriel Rustam Gunawan terdiagnosis menderita gangguan pendengaran saat putra sulungnya itu menginjak usia dua tahun.

Pada masa anak-anak yang biasanya ceriwis, Nazriel menurutnya diam seribu bahasa. Tidak ada satu patah kata pun keluar dari bibir mungil putranya itu.



"Nah ituh, saat umurnya dua tahun. Selama dua tahun, kok belum ada bicara, belum ada ngomong," tutur Asep, Senin (18/2022).

Khawatir mengganggu tumbuh kembang, ia memboyong putranya ke rumah sakit. Nazriel diminta untuk menjalani tes brainstem evoked response audiometry (BERA).

Setelah menjalani pemeriksaan berulang kali, Nazriel divonis gangguan pendengaran. Tapi, sebagai ayah, Asep tak patah arang. Sembari bekerja sebagai driver ojol, dia mencari tahu ke mana putranya harus diobati.

"Ternyata periksa ke rumah sakit ada kekurangan di pendengarannya. Setelah tiga kali cek dianjurkan ke Kasoem Hearing Center Bandung," ujar dia.

Akhirnya, Nazriel, putranya menjalani pemeriksaan pendengaran lanjutan dan konsultasi dan mencari alat bantu dengar (ABD) mana yang paling cocok untuk Nazriel.



Namun, sekali lagi rintangan menghampiri. Harga ABD terlalu tinggi untuk ia beli. Sebab, sebagai driver ojol di Bandung, Asep hanya mampu mengumpulkan pundi-pundi untuk kehidupan sehari-hari.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Toko Bangunan di Jalan...
Toko Bangunan di Jalan Pahlawan Bandung Ludes Terbakar, Kerugian Capai Rp2 Miliar
Dedi Mulyadi Perintahkan...
Dedi Mulyadi Perintahkan Biro Hukum Lawan Putusan PTUN terkait SMAN 1 Bandung
Bandung Diserbu Wisatawan...
Bandung Diserbu Wisatawan saat Libur Paskah, Lalu Lintas Padat Merayap
Pemprov Jabar Siap Lawan...
Pemprov Jabar Siap Lawan Putusan PTUN dalam Sengketa Lahan SMAN 1 Bandung
PTUN Kabulkan Gugatan...
PTUN Kabulkan Gugatan Perkumpulan Lyceum Kristen, SMAN 1 Kota Bandung Terancam Disita
Soroti Perkembangan...
Soroti Perkembangan Bangsa, Aktivis 98 Jabar Gelar Silaturahmi
INH-Komunitas Ojol Rawamangun...
INH-Komunitas Ojol Rawamangun Bersih-bersih Masjid dan Bagikan Makanan Buka Puasa
Wali Kota Farhan Ajak...
Wali Kota Farhan Ajak Rektor Maranatha Tangani Masalah Bandung
Berkah Ramadan, Baznas...
Berkah Ramadan, Baznas Bagikan Makanan Siap Saji di Masjid Assyakirin Jatinegara
Rekomendasi
Fantastis, Transaksi...
Fantastis, Transaksi Aliran Dana Kasus Dugaan Korupsi selama 2024 Capai Rp984 Triliun
Jepang Buka Lowongan...
Jepang Buka Lowongan Kerja 150.000 Orang, dari Indonesia Paling Dicari
Prodi Sains Komunikasi...
Prodi Sains Komunikasi MNC University Gelar Kuliah Praktisi, Mahasiswa Diajak Asah Kreativitas dan Kembangkan Ide Konten di Media Sosial
Berita Terkini
Toko Bangunan di Jalan...
Toko Bangunan di Jalan Pahlawan Bandung Ludes Terbakar, Kerugian Capai Rp2 Miliar
1 jam yang lalu
Gelar Reses, Legislator...
Gelar Reses, Legislator Partai Perindo Edi Hariyanto Komitmen Perjuangkan Harapan Warga Bengkulu
1 jam yang lalu
Peringati Hari Tari...
Peringati Hari Tari Dunia, Solo Menari 2025 Bakal Digelar di Taman Balekambang
1 jam yang lalu
Tiru Prabowo, Wali Kota...
Tiru Prabowo, Wali Kota Jambi Akan Gelar Retreat Ketua RT Hasil Pilkate Serentak
2 jam yang lalu
Kisah Ken Arok, Remaja...
Kisah Ken Arok, Remaja Gemar Berjudi yang Miliki Keistimewaan dan Bisa Pancarkan Cahaya
3 jam yang lalu
Soal Pajak BBM 10% di...
Soal Pajak BBM 10% di Jakarta, Pramono: Masih Pembahasan, Belum Berlaku
3 jam yang lalu
Infografis
5 Negara Penguasa Harta...
5 Negara Penguasa Harta Karun Logam Tanah Jarang di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved