Reaktif, Calon Penumpang Lion Air yang Gagal Berangkat Jalani Karantina

Rabu, 17 Juni 2020 - 23:05 WIB
loading...
Reaktif, Calon Penumpang...
Foto/Ilustrasi/SINDOnews/dok
A A A
BATAM - Satu keluarga yang gagal berangkat dengan menggunakan pesawat Lion Air dari Batam ke Jakarta pada Selasa (16/6/20), saat ini menjalani karantina di Rumah Sakit Khusus Infeksi (RSKI) Galang, Batam.

Satu keluarga yang terdiri dari bapak, ibu dan seorang anak sudah menjalani pemeriksaan lanjutan yakni tes PCR atau swab di RS tersebut.

"Tadi pagi sudah jalani tes swab," ujar Kepala Rumah Sakit Khusus Infeksi (RSKI) Galang Kolonel CKM dr Khairul Ihsan Nasution, Rabu (17/6/30).

Menurutnya, hal ini guna memastikan apakah tiga orang dalam satu keluarga ini terjangkit COVID-19 atau tidak. Namun, hasil dari test ini baru akan keluar beberapa hari ke depan. "Hasilnya 4 hari baru bisa diketahui," ujarnya.

Dia juga menjelaskan, ketiganya selama ini tidak termasuk ODP dan bisa masuk dalam kategori OTG. "Saat ini ketiganya tidak ada gejala," tutupnya. (Baca juga: TNI AU Mulai Bersihkan Rumah yang Tertimpa Pesawat Tempur)

Sebelumnya, Direktur Bandar Udara dan Teknologi Informasi Komunikasi (BUTIK) Bandara Internasional Hang Nadim Batam Suwarso mengatakan, satu keluarga yang terdiri dari bapak, ibu dan anak dibawa ke RSKI Galang lantaran reaktif saat rapid test di Bandara Internasional Hang Nadim Batam.

Anak tersebut berusia 14 tahun, sementara bapaknya berusia 46 tahun dan ibunya berusia 42 tahun. "Dilihat dari KTP nya, ketiganya beralamat di Batam Kota," ujar Suwarso.
(boy)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Awal Tahun 2022, Sumsel...
Awal Tahun 2022, Sumsel Diprediksi Bebas COVID-19
Kemenkumham Salurkan...
Kemenkumham Salurkan Puluhan Ribu Paket kepada Masyarakat Terdampak COVID-19
Jelang Lebaran, Kota...
Jelang Lebaran, Kota Medan Disemprot Cairan Disinfektan Skala Besar dan Masif
Cegah Virus Varian Baru...
Cegah Virus Varian Baru dari Luar Negeri, Khofifah: 3.636 Pekerja Migran Telah Kami Isolasi
Nikmati Waktu di Rumah...
Nikmati Waktu di Rumah Aja dengan Mocktail Enak dan Menyegarkan
Terkini COVID-19 di...
Terkini COVID-19 di Palembang, 48 Orang Positif Terpapar
Dahlan Iskan Sebut Kemungkinan...
Dahlan Iskan Sebut Kemungkinan Tertular di Pesantren Keluarga
Ada Varian Baru COVID-19,...
Ada Varian Baru COVID-19, Ini Himbauan Komandan Brigif 2 Marinir
Kenalkan HCL, Inovasi...
Kenalkan HCL, Inovasi Baru dari ITS untuk Membunuh Virus Corona
Rekomendasi
Nvidia Gemetar, Perusahaan...
Nvidia Gemetar, Perusahaan Milik Jack Ma Berhasil Kembangkan Model AI Lebih Murah Gunakan Chip Huawei
10 Negara dengan Kekuatan...
10 Negara dengan Kekuatan Militer Terlemah, Banyak yang Tidak Memiliki Pesawat Tempur
Daftar 10 Brevet Koleksi...
Daftar 10 Brevet Koleksi Kapuspen TNI Kristomei Sianturi, Beberapa Didapat dari Luar Negeri
Berita Terkini
Oknum TNI AL Pelaku...
Oknum TNI AL Pelaku Pembunuhan Wartawati di Bajarbaru Kalsel Terancam Dipecat
2 jam yang lalu
Oknum Anggota TNI AL...
Oknum Anggota TNI AL Pelaku Pembunuhan Wartawati di Banjarbaru Kalsel Ditangkap
3 jam yang lalu
Kodam I BB Tegaskan...
Kodam I BB Tegaskan Usut Laporan Afner Harahap Terkait Kasus Dugaan Perzinahan Praka NM
4 jam yang lalu
Kejati Geledah Kantor...
Kejati Geledah Kantor Penghubung Sultra di Jakarta Terkait Dugaan Korupsi APBD
4 jam yang lalu
JICT Berangkatkan 600...
JICT Berangkatkan 600 Warga Jakut Mudik Gratis ke Surabaya dan Malang
4 jam yang lalu
Kunjungi Rumah Briptu...
Kunjungi Rumah Briptu M Ghalib Korban Penembakan TNI, Kapolri Sampaikan Belasungkawa
6 jam yang lalu
Infografis
5 Manfaat Salat Tarawih...
5 Manfaat Salat Tarawih bagi Kesehatan yang Harus Diketahui
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved