Rudianto Lallo Kukuhkan IKA SMA 6 Makassar Angkatan 1992

Jum'at, 11 Maret 2022 - 21:37 WIB
loading...
Rudianto Lallo Kukuhkan...
Ketua DPRD Makassar Rudianto Lallo sebagai Ketua Ikatan Alumni (IKA) SMA 6 Makassar, kembali mengukuhkan alumni angkatan. Foto: Istimewa
A A A
MAKASSAR - Ketua DPRD Makassar Rudianto Lallo sebagai Ketua Ikatan Alumni (IKA) SMA 6 Makassar, kembali mengukuhkan alumni angkatan.

Ia mengukuhkan alumni SMA 6 Makassar yang angkatan 1992 di Cafe Popeye di Jalan Arif Rahman Hakim, Kecamatan Tallo, Makassar, Jumat, (11/3/2022).



Menariknya, para alumni angkatan 1992 dikukuhkan kompak menggunakan seragam putih abu-abu. Bahkan beberapa memilih menggunkan pakaian lengkap SMA.

Wakil Ketua Dewan Penasehat IKA SMA 6 Makassar, Andi Mujetahid, mengaku sangat bangga dan kagum dengan kepengurusan IKA SMA 6 Makassar di bawah kendali Rudianto Lallo sekarang ini.

“Kami sangat bangga dengan Pak Rudianto Lallo, ditangannya IKA SMA 6 makin bergerak maju,” katanya.

“Kalau tidak salah, sejak beliau (Rudianto Lallo) jadi Ketua IKA sudah ada 16 angkatan yang dikukuhkan. Ini sangat luar biasa,” sambung Dekan Fakultas Kehutanan Unhas ini.

Di tempat yang sama, Rudianto Lallo mengaku sebagai Ketua IKA SMA 6 Makassar, dalam waktu dekat akan melakukan reuni akbar untuk semua alumni.

“Jadi setelah semua angkatan dikukuhkan, kita akan akan reuni akbar. Kita target bakal ada 10.000 ribu alumni akan hadir,” kata Wakil Ketua DPW NasDem Sulsel itu.



“Kita ingin hadirnya IKA ini bagaimana para alumni bisa saling tarik ke atas, bukan tarik ke bawah. Artinya, kita harus saling bahu membahu satu sama yang lain,” katanya.
(agn)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
DPRD Tetapkan Munafri-Aliyah...
DPRD Tetapkan Munafri-Aliyah Jadi Wali Kota dan Wakil Wali Kota Makassar
Ini Pesan Waketum Perindo...
Ini Pesan Waketum Perindo Ferry Kurnia di IKA SMAN 8 Bandung
Hadiri IKA SMAN 8 Bandung,...
Hadiri IKA SMAN 8 Bandung, Waketum Partai Perindo Perkenalkan Cawalkot Haru Suandharu
50 Anggota DPRD Makassar...
50 Anggota DPRD Makassar Resmi Dilantik, 26 Wajah Baru
Viral Alumni Unias Menangis,...
Viral Alumni Unias Menangis, Ijazah Ditahan Kampus Gegara Kritik di Medsos
Viral! Emak-emak Temukan...
Viral! Emak-emak Temukan Mantan Guru SD yang Mengamen di Terminal Tawang Alun Jember
Jadi Pembicara di Klasik...
Jadi Pembicara di Klasik Legend 93 Bandung, Ini Pesan Waketum Perindo Ferry Kurnia
Pj Gubernur Jabar Ajak...
Pj Gubernur Jabar Ajak Himpuni Bersama Wujudkan Indonesia Emas 2045
Alumni UNS Gugat Gibran...
Alumni UNS Gugat Gibran Rp204 Triliun, Wali Kota Solo: Kita Tetap Hormati!
Rekomendasi
Profil Sayed Mohammed...
Profil Sayed Mohammed Jaffer: Kiper Bahrain yang Ketar-Ketir dengan Perkembangan Timnas Indonesia
Daftar Presiden Rusia...
Daftar Presiden Rusia Sepanjang Sejarah, Baru 3 Orang dan Putin Terlama
Kejaksaan Selidiki Dugaan...
Kejaksaan Selidiki Dugaan Korupsi Proyek PDNS Rp958 Miliar, Geledah Kantor Komdigi
Berita Terkini
Fraksi DPRD Minta Raperda...
Fraksi DPRD Minta Raperda Perubahan Pajak dan Retribusi Daerah Harus Berorientasi Kesejahteraan Rakyat
9 menit yang lalu
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya...
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya Menteri yang Dihukum Mati karena Korupsi di Indonesia
26 menit yang lalu
MNC Peduli dan MNC Land...
MNC Peduli dan MNC Land Adakan Giat Literasi di SDN Pangarakan 02 Srogol Cigombong
30 menit yang lalu
UAD Yogyakarta: Hak...
UAD Yogyakarta: Hak Imunitas Halangi Penegakan Hukum dan Buat Jaksa Tak Tersentuh
37 menit yang lalu
BPBD Kota Bekasi Sebut...
BPBD Kota Bekasi Sebut Pengungsi Banjir Telah Kembali ke Rumah
1 jam yang lalu
Sekdes di Rembang Ditahan...
Sekdes di Rembang Ditahan Kejaksaan Gara-gara Korupsi Dana Desa Rp400 Juta untuk Game Online
1 jam yang lalu
Infografis
6 Negara yang Dimasukkan...
6 Negara yang Dimasukkan Peta Israel Raya oleh Zionis
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved