Minibus Tertabrak Kereta Api Bangunkarta, 2 Orang Tewas 3 Terluka

Rabu, 23 Februari 2022 - 17:08 WIB
loading...
Minibus Tertabrak Kereta...
Minibus Daihatsu Xenia tertabrak kereta api di perlintasan palang pintu di Sumpyuh, Banyumas. Tabrakan mengakibatkan 2 penumpang minibus tewas dan 3 terluka. Foto/iNews TV/Iskandar Nasution
A A A
BANYUMAS - Minibus jenis Daihatsu Xenia tertabrak kereta api di perlintasan palang pintu di Sumpyuh, Banyumas, Jawa Tengah, Rabu (23/2/2022) siang. Kerasnya benturan mengakibatkan 2 penumpang minibus tewas dan 3 lainnya luka-luka.

Dua penumpang minibus Xenia tewas usai tertabrak Kereta Api Bangunkarta di perlintasan kereta api yang terjaga swadaya masyarakat di Kecamatan Sumpyuh, Banyumas.



Benturan mengakibatkan kondisi minibus rusak parah pada bagian belakang yang tertabrak kereta api. Beberapa korban terjepit dalam mobil dan 1 tewas di dalam mobil.

Sementara seorang korban lainnya tewas tenggelam ke sungai tak jauh dari lokasi kejadian. Korban terlempar ke sungai akibat kerasnya benturan antara mobil dan kereta api.

Kapolsek Sumpyuh, AKP Yanto menjelaskan, kejadian berawal saat mobil melintas dari arah utara hendak ke selatan.

"Oleh penjaga kereta api sudah diperingatkan untuk tidak menyeberang rel kereta api," katanya. Namun peringatan itu tidak dihiraukan oleh pengemudi minibus.



Akibatnya mobil minibus yang sudah menyeberangi rel ini dihantam kereta api pada bagian belakangnya hingga hancur.

Korban tewas bernama Supardi (40) dan Yatiman, yang merupakan warga Desa Sibrama, Kecamatan Kemranjen, Banyumas.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
16 Perjalanan Kereta...
16 Perjalanan Kereta Terganggu Imbas KRL Tertemper Mobil di Cilebut
Ngeri! Detik-Detik KRL...
Ngeri! Detik-Detik KRL Commuter Line Tabrak Mobil Terjebak di Tengah Pelintasan Cilebut
KRL Commuter Line Tertemper...
KRL Commuter Line Tertemper Mobil di Cilebut, Rekayasa Pola Operasi Diberlakukan
KRL Commuter Line Rute...
KRL Commuter Line Rute Manggarai-Bogor Tertemper Mobil di Cilebut
Viral Truk Mogok di...
Viral Truk Mogok di Tengah Pelintasan Rel Kereta Akibatkan KRL Tangerang Gangguan
Mobil Tabrak Truk Tronton...
Mobil Tabrak Truk Tronton di Tol Malang, 1 Orang Tewas dan 2 Luka Berat
Tabrakan Maut Minibus...
Tabrakan Maut Minibus Vs Bus di Gresik, 7 Orang Tewas
Kecelakaan Maut di Koja,...
Kecelakaan Maut di Koja, 2 Remaja Tewas
Kenaikan Tiket KA Usai...
Kenaikan Tiket KA Usai Lebaran, KAI Daop 1 Jakarta: Terapkan Batas Atas dan Batas Bawah
Rekomendasi
Hari Kartini, Dosen...
Hari Kartini, Dosen Sains Komunikasi MNC University Tampil di V Morning Show
Pas Foto atau Pasfoto,...
Pas Foto atau Pasfoto, Mana Penulisan yang Benar Menurut KBBI?
Melindungi Keamanan...
Melindungi Keamanan Publik: Inovasi Antena Jammer untuk Menangkal Ancaman Drone
Berita Terkini
Korban Mutilasi Gunungsari...
Korban Mutilasi Gunungsari Sempat Disiksa dan Dibakar, Potongan 2 Tangan Belum Ditemukan
38 menit yang lalu
Partai Perindo Jateng...
Partai Perindo Jateng Target Raih 5 Kursi di Senayan pada Pemilu 2029
41 menit yang lalu
Pengamat Undiknas Bali:...
Pengamat Undiknas Bali: Larangan Air Minum Kemasan Ukuran Kecil Perlu Kajian Mendalam
49 menit yang lalu
Puluhan Pelajar MAN...
Puluhan Pelajar MAN I Cianjur Keracunan Diduga setelah Menyantap Makan Bergizi Gratis
50 menit yang lalu
Panembahan Senopati...
Panembahan Senopati Membangkang! Ini Isi Pesan Rahasia dari Utusan Sultan Hadiwijaya
1 jam yang lalu
PBB 2025 Lebih Ringan!...
PBB 2025 Lebih Ringan! Ini Dia Insentif dari Pemprov DKI Jakarta
1 jam yang lalu
Infografis
3 Calon Pemain Naturalisasi...
3 Calon Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia Berdarah Jerman
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved