DPU Kota Makassar Sinergi dengan Tim Ahli Wali Kota untuk Program Prioritas
loading...
A
A
A
Kemudian, Naidah menambahkan, pihaknya akan terus memantau progres program prioritas Walikota yang dilaksanakan Dinas PU setiap bulan, untuk memastikan prosesnya berjalan dengan baik dan benar.
“Setiap 3 bulan akan diekspose di Bappeda juga kami meminta agar setiap proyek dibuatkan jadwal pelaksanaannya,” tuturnya.
Melalui pertemuan tersebut, Naidah berharap agar PPTK dan KPA bisa dihadirkan setiap rapat koordinasi Tim Ahli wali kota bersama Dinas PU Makassar.
Lihat Juga: Fokus Perbaiki Infrastruktur Jalan pada 2023, Pemkot Makassar Alokasikan Anggaran Rp300 Miliar
(agn)