Vaksinasi di Kota Makassar Sudah Lampaui Target, Tapi Lansia Masih Rendah

Jum'at, 07 Januari 2022 - 09:53 WIB
loading...
Vaksinasi di Kota Makassar...
Capaian vaksinasi Covid-19 di Kota Makassar sudah melampaui target. Foto/Dok
A A A
MAKASSAR - Per 5 Januari 2022, capaian vaksinasi Covid-19 di Kota Makassar sudah melampaui target 70 persen, yaitu berada di angka 85,25 persen. Hanya saja, vaksinasi untuk warga lanjut usia (lansia) masih rendah, yaitu masih berada pada posisi 46,37 persen dari target 60 persen.

Sebelumnya, Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar sudah menargetkan capaian vaksinasi hingga 85 persen dan 60 persen untuk lansia pada akhir tahun 2021.

Upaya mempercepat capaian target tersebut salah satunya dengan mewajibkan seluruh pegawai di lingkup Pemkot Makassar untuk membawa minimal enam orang untuk divaksin, di mana dua di antaranya merupakan lansia.

Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Makassar , Nursaidah Sirajuddin sebelumnya berdalih lambannya progres vaksinasi lansia lantaran masih ada data yang belum terinput akibat masalah jaringan.



Selain itu, pihaknya juga akan melakukan evaluasi data lansia di Kota Makassar karena adanya kecurigaan data yang digunakan oleh pusat saat ini sudah tak valid.

"Kita sementara mau koordinasi juga dengan Dukcapil terkait data lansia yang valid. Jangan sampai dari sasaran yang dikeluarkan oleh Kementerian itu banyak yang sudah meninggal," ujar dia.

Ahli Epidemiologi Universitas Hasanuddin (Unhas), Ansariadi mengingatkan pemerintah agar vaksinasi untuk lansia tetap menjadi prioritas. Jangan sampai pemerintah hanya fokus menargetkan vaksinasi secara umum namun mengesampinkan golongan rentan tersebut.

"Jangan sampai tinggi vaksin secara umum tapi lansia masih rendah, kalau sudah tinggi pada orang tua maka tidak ada masalah. Karena mereka yang sangat rentan," ujar dia.

Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Dukung Keterbukaan Informasi...
Dukung Keterbukaan Informasi Publik, Polresta Sidoarjo Terima Penghargaan iNews
Pastikan Warga Manado...
Pastikan Warga Manado Tervaksin, Kapolda Sulut Sidak Vaksinasi di Mal
Kabareskrim dan Kapolda...
Kabareskrim dan Kapolda Jatim Pantau Langsung Percepatan Vaksinasi di Pamekasan
MNC Peduli Dukung Pelaksanaan...
MNC Peduli Dukung Pelaksanaan Vaksinasi di Puskesmas Sitopeng Cirebon
Keren, Peserta Vaksinasi...
Keren, Peserta Vaksinasi Dapat Hadiah Motor dan Laptop dari Kapolda Riau
Omicron Menggila, Biddokkes...
Omicron Menggila, Biddokkes Polda Kepri Kebut Vaksinasi Booster
30 Universitas Bahas...
30 Universitas Bahas Akselerasi Program Vaksinasi Jokowi di Unila
Kapolda Tegaskan Sasaran...
Kapolda Tegaskan Sasaran Vaksinasi di Sumut 1,6 Juta Lebih
Percepat Herd Immunity,...
Percepat Herd Immunity, Binda DIY Sasar Vaksinasi Massal hingga ke Lokasi Terjauh
Rekomendasi
Berjalannya Negosiasi...
Berjalannya Negosiasi dengan Amerika Jadi Katalis Positif bagi Bursa
Lawan Infeksi Jamur...
Lawan Infeksi Jamur Kulit dengan 5 Cara Alami yang Ampuh dan Mudah Dilakukan
2 Inspektur TNI AD Dimutasi...
2 Inspektur TNI AD Dimutasi Panglima TNI, Salah Satunya Jenderal Kopassus Pernah Jadi Paspampres
Berita Terkini
Kisah Gajah Mada Menimba...
Kisah Gajah Mada Menimba Ilmu ke Brahmana di Gunung Penanggungan
17 menit yang lalu
Apa Itu Pasangguhan,...
Apa Itu Pasangguhan, Jabatan Strategis Istana di Kerajaan Majapahit
1 jam yang lalu
Proses Evakuasi Selesai,...
Proses Evakuasi Selesai, Operasional KRL Commuter Line Bogor Kembali Normal
8 jam yang lalu
16 Perjalanan Kereta...
16 Perjalanan Kereta Terganggu Imbas KRL Tertemper Mobil di Cilebut
10 jam yang lalu
Hitung Cepat SCL Taktika,...
Hitung Cepat SCL Taktika, Aulia Rahman Basri-Rendi Solihin Pimpin Perolehan Suara di PSU Kutai Kartanegara
10 jam yang lalu
Gelar Konsolidasi di...
Gelar Konsolidasi di Palembang, Partai Perindo Sumsel Perkuat Barisan Menuju Kemenangan 2029
11 jam yang lalu
Infografis
10 Kota Terkotor di...
10 Kota Terkotor di Dunia 2024, Enam di Antaranya di India
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved