Masa Transisi, Terminal Purabaya Dibuka dengan Protokol Ketat

Selasa, 09 Juni 2020 - 15:24 WIB
loading...
Masa Transisi, Terminal...
Aktivitas masyarakat di masa transisi mulai padat, termasuk angkutan umum di Terminal Purabaya. Foto/Ilustrasi/Dok.SINDOnews/Aan Haryono
A A A
SIDOARJO - Berakhirnya penerapan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) Surabaya Raya, dan beralih ke masa gtransisi menuju normal baru selama 14 hari ke depan, langsung disambut masyarakat dengan peningkatan aktivitas di jalur Surabaya-Sidoarjo.

(Baca juga: Classmeeting Daring SD Muhlas, Obati Kerinduan Pada Teman Sekolah )

Volume kendaraan yang melintas di jalur Surabaya-Sidoarjo, sudah nampak normal seperti sebelum adanya pandemi COVID-19. Terminal Purabaya Surabaya, yang ada di Bungurasih, Kabupaten Sidoarjo, juga mulai dibuka untuk umum.

Sejumlah bus antar kota dalam provinsi (AKDP), maupun bus yang melayani jalur antar kota antar provinsi (AKAP), juga mulai nampak beraktivitas di dalam terminal bus terbesar di Jatim tersebut.

Kabid Sarana dan Prasarana Terminal Purabaya, Ridho mengatakan, operasional bus antar kota di Terminal Purabaya, sudah dibuka dengan menerapkan protokol kesehatan. "Protokol kesehatan diterapkan secara ketat baik bagi penumpang maupun awak bus," tegasnya.

(Baca juga: Pria Bejat Perkosa Gadis Belia yang Dipergoki Saat Pacaran )

Awak bus diwajibkan memakai masker dan pelindung wajah. Sementara bagi para calon penumpang yang akan masuk Terminal Purabaya, langsung dicek suhu tubuhnya. Jumlah penumpang yang diangkut juga dibatasi, hanya 50% dari kapasitas tempat duduk.

(Baca juga: Timnas Indonesia Bersiap Hadapi Kualifikasi Piala Dunia 2022 )

Salah seorang awak bus Rohim mengaku, baru hari ini beroperasi setelah sekian hari libur karena adanya PSBB Surabaya Raya. "Karena beroperasi di masa transisi, pengelola bus juga memberlakukan tiket baru, yakni naik 25% dari tarif normal," ungkapnya.
(eyt)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
SMASIF SDGs Project...
SMASIF SDGs Project 2025, Ajak Santri Praktiklan Ilmu dari Sekolah dan Pesantren
Siapa Pemilik HGB Laut...
Siapa Pemilik HGB Laut Sidoarjo? Ini Penjelasan Menteri ATR Nusron Wahid
Walhi Desak Pemerintah...
Walhi Desak Pemerintah Cabut Izin HGB 656 Hektare di Laut Sidoarjo
Warga Sidoarjo Gempar,...
Warga Sidoarjo Gempar, Anak Bentur-benturkan Kepala Ayahnya hingga Tewas
Kumpul Sahabat, Dukung...
Kumpul Sahabat, Dukung Perkembangan UMKM di Sidoarjo
Autogate Bakal Dipasang...
Autogate Bakal Dipasang di Bandara Juanda, Ini Fungsinya
Warga Citra Harmoni...
Warga Citra Harmoni Sidoarjo Jalan Sehat Kemerdekaan dan Deklarasi Pilkada Damai
Keracunan Jajanan Viral,...
Keracunan Jajanan Viral, Belasan Anak Sidoarjo Dirawat di RSUD RT Notopuro
Plt Bupati Sidoarjo...
Plt Bupati Sidoarjo Subandi Raih Penghargaan Pemimpin Daerah Award 2024
Rekomendasi
Buku Harian Putri Diana...
Buku Harian Putri Diana Ungkap Pernikahannya dengan Raja Charles III Penuh Penderitaan
Hamas Siap Serahkan...
Hamas Siap Serahkan Tawanan Israel dan 4 Jasad yang Ditahan di Gaza
Nama Belakang Tak Biasa...
Nama Belakang Tak Biasa Pangeran George, Putri Charlotte, dan Louis yang Jarang Diketahui
Berita Terkini
Bangunan Liar di Bantaran...
Bangunan Liar di Bantaran Kali Bekasi Dibongkar, Kades Kritik Dedi Mulyadi Otoriter: Bukan Zaman Penjajah Ini
27 menit yang lalu
2 Pejabat Disdik Sumut...
2 Pejabat Disdik Sumut Terjaring OTT Korupsi Dana BOS, Kejaksaan Sita Rp319 Juta
6 jam yang lalu
Heboh! Dipepet Motor...
Heboh! Dipepet Motor Anggota Patwal Polres Bogor di Jalur Puncak, Pengendara Terjungkal
8 jam yang lalu
Pangdam XIV Hasanuddin...
Pangdam XIV Hasanuddin Dukung Smelter Ceria Group Jadi Perusahaan Level Dunia
8 jam yang lalu
Mantan Gubernur Maluku...
Mantan Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Kasuba Meninggal Dunia
9 jam yang lalu
Kepala Sekolah SDN 02...
Kepala Sekolah SDN 02 Srogol Apresiasi Kegiatan Literasi MNC Peduli dan MNC Land
10 jam yang lalu
Infografis
5 Negara dengan Netizen...
5 Negara dengan Netizen Paling Tidak Sopan di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved