Pemkab Bantaeng Tutup Pantai Seruni di Malam Pergantian Tahun

Selasa, 21 Desember 2021 - 13:17 WIB
loading...
Pemkab Bantaeng Tutup...
Bupati Bantaeng, Ilham Azikin memimpin jalannya rapat koordinasi antara OPD dan Forkopimda, Senin 20 Desember kemarin. Foto: Humas Pemkab Bantaeng
A A A
BANTAENG - Kawasan Pantai Seruni , Kabupaten Bantaeng akan ditutup di malam pergantian tahun, 31 Desember mendatang. Polisi juga akan melakukan razia, memastikan warga sudah divaksin.

Keputusan ini dihasilkan dalam rapat koordinasi sejumlah pimpinan OPD dan Forkopimda bersama Bupati Bantaeng, Ilham Azikin pada Senin 20 Desember kemarin.

Baca Juga: Covid-19
Dalam rapat tersebut, upaya yang akan dilakukan oleh Pemkab Bantaeng , salah satunya menutup alun-alun Pantai Seruni dari aktivitas keramaian. Warga diminta untuk menghindari keramaian di sekitar Pantai Seruni saat malam pergantian tahun.

"Semua kepala kewilayahan mulai dari camat, desa dan kelurahan sebisa mungkin mengajak masyarakatnya untuk menghindari keramaian di Seruni," jelas dia.

Baca Juga: Pantai Seruni
Kepala Polres Bantaeng, AKBP Rachmat Sumengkar mengatakan, kepolisian akan melakukan upaya untuk menghindari terjadinya kerumunan warga. Dia menyebut, salah satunya adalah dengan memeriksa kartu vaksin di beberapa titik masuk ke kawasan Pantai Seruni .

Baca juga:Ilham Azikin Optimistis Bantaeng Capai Herd Immunity di Awal 2022

"Kita akan mencoba melakukan sweeping untuk mengecek kartu vaksin mereka," jelas dia.

Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Bantaeng, Andi Ihsan mengatakan, pihaknya akan terus berupaya untuk memasifkan vaksinasi hingga akhir tahun. Dia menyebut, ada beberapa titik vaksinasi dan sosialisasi pencegahan Covid-19 yang akan dilakukan jelang akhir tahun.
(luq)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Dua Bayi Lahir di RSUD...
Dua Bayi Lahir di RSUD Purwodadi di Tanggal Unik 1 Januari 2025
TP-PKK Papua Tengah...
TP-PKK Papua Tengah Berbagi Kasih Bersama 323 Anak Panti Asuhan di Nabire
Aksi Green Generation...
Aksi Green Generation Kalsel Bersih-bersih Sampah Perayaan Tahun Baru
Jelang Malam Pergantian...
Jelang Malam Pergantian Tahun, Kawasan Malioboro Dipadati Pengunjung
Polres Karawang Imbau...
Polres Karawang Imbau Warga Tak Konvoi saat Malam Tahun Baru 2024
Jelang Tahun Baru, 135.390...
Jelang Tahun Baru, 135.390 Kendaraan Lintasi Tol Malang Menuju Kota Batu
Jelang Tahun Baru, 19.892...
Jelang Tahun Baru, 19.892 Penumpang Kereta Berangkat dari Surabaya
Resmikan Operasional...
Resmikan Operasional Posko Nataru di 15 Bandara, AP1 Targetkan Layani 3,6 Juta Penumpang
Hadapi Sisa Akhir Tahun...
Hadapi Sisa Akhir Tahun 2023, BRI Optimis Catatkan Kinerja Keuangan Cemerlang
Rekomendasi
Dharma Polimetal Tebar...
Dharma Polimetal Tebar Dividen Rp202 Miliar, Setara 35% dari Laba Bersih
Bos Raksasa Minuman...
Bos Raksasa Minuman Jepang: Tarif Trump Seret Dunia ke Jurang Resesi
AS Selangkah Lagi Segel...
AS Selangkah Lagi Segel Harta Karun Logam Tanah Jarang Ukraina
Berita Terkini
Puluhan Siswa SMKN 29...
Puluhan Siswa SMKN 29 Jakarta Dapat Pelatihan K3LH
51 menit yang lalu
Penahanan Dokter Pemerkosa...
Penahanan Dokter Pemerkosa Pasien RSHS Bandung Diperpanjang, Ini Alasannya
56 menit yang lalu
Peduli Pencegahan Kanker...
Peduli Pencegahan Kanker Payudara Diluncurkan di Palangka Raya
1 jam yang lalu
Rusak Pospol Lantas...
Rusak Pospol Lantas Ampera Palembang, Pengendara Motor Ditangkap
1 jam yang lalu
Semangati Sopir Truk...
Semangati Sopir Truk Bongkar Muat, Polres Pelabuhan Tanjung Priok Berikan Paket Sembako
1 jam yang lalu
Kejati Lampung Tetapkan...
Kejati Lampung Tetapkan 2 Tersangka Korupsi Pembangunan Jalan Tol, Kerugian Negara Rp2 Miliar
1 jam yang lalu
Infografis
Ratusan Mahasiswa Asing...
Ratusan Mahasiswa Asing Berbakat Terancam Kehilangan Masa Depan di AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved