Basmin Mattayang Dorong Pemanfaatan Lumbung Pangan di Luwu

Senin, 20 Desember 2021 - 18:34 WIB
loading...
Basmin Mattayang Dorong...
Bupati Luwu, H. Basmin Mattayang, resmikan pemanfaatan lumbung pangan masyarakat di Desa Senga Selatan Kecamatan Belopa, Senin, (20/12/2021). Foto: Sindonews/Chaeruddin
A A A
LUWU - Bupati Luwu , Basmin Mattayang, resmikan pemanfaatan lumbung pangan masyarakat di Desa Senga Selatan Kecamatan Belopa, Senin, (20/12/2021).

Pembangunan lumbung pangan masyarakat tersebut merupakan bantuan melalui DAK fisik Penugasan Bidang Pertanian tahun 2021 dialokasikan di Gapoktan Mappideceng Desa Senga Selatan Kecamatan Belopa dan Gapoktan Sipatuo Sipatokkong Desa Balla Kecamatan Bajo berupa lantai jemur, rumah RMU serta lumbung padi yang dikerjakan secara swakelola.



Basmin Mattayang mengharapkan lumbung pangan masyarakat yang berkapasitas produksi 1,7 ton per jam tersebut dapat dimanfaatkan secara maksimal oleh masyarakat Desa Senga Selatan.

"Jangan lagi padi baru menguning sudah dijual. Kita ingin mewujudkan tanam, petik, olah kemudian jual. Kalau seperti ini kita lakukan, pasti masyarakat akan sejahtera karena pendapatan dan penghasilannya meningkat," katanya.

Kepala Dinas Ketahanan Pangan Kabuoaten Luwu , menyampaikan bahwa pembangunan lumbung pangan masyarakat tersebut guna meningkatkan volume cadangan pangan, menjamin akses dan kecukupan pangan serta untuk meningkatkan modal melalui pengembangan usaha ekonomi produktif di bidang pangan.

"Jadi tahun ini kita dapat bantuan 2 Insyaallah ke depan jadi 3 dan volumenya juga bertambah 100% jadi 2 kali dari volume yang ada sekarang ke depan," papar

Kepala Desa Senga Selatan, Muhammad Arfan Basmin, saat menyampaikan sambutan menyebutkan manfaat dari lumbung pangan secara langsung dapat meningkatkan perekonomian masyarakat , baik bagi petani secara langsung juga melahirkan lapangan pekerjaan bagi masyarakat.



"Yang paling penting dapat meningkatkan perekonomian masyarakat. Ini bisa menyerap lapangan pekerjaan, petani dapat lebih aktif dan produktif dalam bertani. Tak kalah penting, akan kami kerjasamakan dengan Bumdes pengelolaan hasil produksi," jelasnya.

Ia pun menyampaikan apresiasinya kepada Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Kabupaten Luwu, Hayarna Basmin yang telah menghibahkan tanahnya untuk pembangunan lumbung pangan masyarakat tersebut.
(agn)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Jaga Ketahanan Pangan,...
Jaga Ketahanan Pangan, Dharma Jaya Tambah Modern Channel
Dikunjungi Wagub Rano,...
Dikunjungi Wagub Rano, Dharma Jaya Siap Jaga Pangan pada Ramadan
Karangasem Bali Jadi...
Karangasem Bali Jadi Pilot Project Uji Coba Penyelamatan Pangan
Antisipasi Darurat Pangan...
Antisipasi Darurat Pangan di Kalsel, Kementan Pantau UPSUS
Hujan 10 Jam, 2 Desa...
Hujan 10 Jam, 2 Desa di Kabupaten Luwu Sulsel Terendam Banjir
Peluang dan Tantangan...
Peluang dan Tantangan Atasi Ketergantungan Impor Pangan, Produksi Pangan Lokal Perlu Ditingkatkan
Antisipasi Angin Utara,...
Antisipasi Angin Utara, Pemkab Natuna Jaga Persediaan Pangan di Perbatasan Internasional
Pj Bupati HSU Dorong...
Pj Bupati HSU Dorong Petani Percepat Tanam Guna Penuhi Pangan
Bansos Beras Disalurkan...
Bansos Beras Disalurkan ke 3 Kabupaten di Jabar, Yerry Tawalujan: Jokowi Peduli Rakyat!
Rekomendasi
Ilmuwan Klaim Temukan...
Ilmuwan Klaim Temukan Bukti Keberadaan Alien
Lindungi Aset Bisnis,...
Lindungi Aset Bisnis, Nawakara Tawarkan Sistem ISS Berbasis Risiko
ZEEKR 7GT Mobil Listrik...
ZEEKR 7GT Mobil Listrik Premium China yang Bisa Melesat 825 Km Sekali Cas
Berita Terkini
Senin, KSOP Batasi Aktivitas...
Senin, KSOP Batasi Aktivitas Bongkar Muat Barang di Pelabuhan Tanjung Priok
1 jam yang lalu
Imbas Macet Parah di...
Imbas Macet Parah di Tanjung Priok, Pelindo Berikan Kompensasi pada Sopir dan Pemilik Kargo
1 jam yang lalu
Karya Seni Kelas Dunia...
Karya Seni Kelas Dunia Hadir di Central Park Jakbar
2 jam yang lalu
Kartu Jakarta Pintar...
Kartu Jakarta Pintar Tahap 1 Disalurkan untuk 43.502 Siswa
2 jam yang lalu
Polisi dan TNI Gerebek...
Polisi dan TNI Gerebek Judi Sabung Ayam di Gowa yang Diduga Dibekingi Oknum Tentara
3 jam yang lalu
Kisah Pilu Pemuda Bekasi,...
Kisah Pilu Pemuda Bekasi, Tewas usai Disiksa saat Bekerja Scamming di Kamboja
3 jam yang lalu
Infografis
Kapal Induk Kedua Tiba...
Kapal Induk Kedua Tiba di Timur Tengah, AS Serius Ancam Iran
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved