TRC Semen Tonasa Bantu Korban Banjir di Pangkep

Rabu, 08 Desember 2021 - 18:43 WIB
loading...
TRC Semen Tonasa Bantu...
TRC PT Semen Tonasa menyalurkan bantuan makanan instan kepada masyarakat terdampak bencana banjir. Foto: Humas Semen Tonasa
A A A
PANGKEP - Hujan lebat disertai angin kencang melanda Kabupaten Pangkep selama beberapa hari terakhir. Kondisi ini menyebabkan banjir terjadi di beberapa wilayah pada Selasa 7 Desember 2021.

Kondisi ini membuat PT Semen Tonasa menurunkan Tim Reaksi Cepat (TRC) untuk membantu penanganan, khususnya evakuasi warga yang terjebak banjir.

Baca Juga: TRC Semen Tonasa
General Manager Komunikasi dan Hukum PT Semen Tonasa , Said Chalik mengatakan, selain program bantuan korban banjir, pihaknya juga fokus pada layanan evakuasi warga, pendampingan pemeriksaan pasien di pengungsian dan distribusi logistik.

Baca Juga: PT Semen Tonasa
(luq)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2025 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1297 seconds (0.1#10.24)