Pemerintah Kecamatan Tempe dan Pegadaian Teken MoU Amanah Fleet

Jum'at, 03 Desember 2021 - 16:44 WIB
loading...
Pemerintah Kecamatan...
PT Pegadaian Wilayah Palopo menyerahkan cendera mata kepada Camat Tempe, Supardi Amar. Foto: SINDOnews/Reza Pahlevi
A A A
WAJO - PT Pegadaian Wilayah VI Makassar memberikan apresiasi berupa cendera mata kepada Camat Tempe, Kabupaten Wajo, Supardi Amar atas kerjasamanya dalam sosialisasi produk Pegadaian pada Jumat (3/12).

Pemimpin PT Pegadaian Wilayah Palopo, Soedjarwono mengatakan sosialisasi yang dilakukan untuk memperkenalkan program Pegadaian ini, berjalan sesuai yang diharapkan berkat bantuan dari Pemerintah Kecamatan Tempe.

atas pemberian penghargaan berupa cindera mata yang diberikan oleh pihak Pegadaian.

MenurutCamat, Pegadaian telah melakukan berbagai upaya serta berkontribusi dalam pengembangan UMKM di Kecamatan Tempe. Perkembangan UMKM di wilayah Kecamatan Tempe mengalami peningkatan yang cukup signifikan di tengah pandemi Covid-19.

Baca juga:Pegadaian Raih Berbagai Penghargaan dalam Bidang Sumber Daya Manusia

Hal tersebut terlihat dari banyaknya penyerapan tenaga kerja, pemerataan pendapatan, pembangunan dan peningkatan ekonomi, serta peningkatan Produk Domestik Bruto (PDB).

"Pegadaian begitu mendukung pengembangan UMKM yg terus tumbuh dan tangguh ditengah pandemi Covid 19 di Kabupaten Wajo," pungkasnya.
(luq)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2797 seconds (0.1#10.140)