Cek Rumah Pompa, Ganjar Minta Petugas Siaga 24 Jam Antisipasi Banjir

Rabu, 17 November 2021 - 17:59 WIB
loading...
Cek Rumah Pompa, Ganjar...
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo melakukan pengecekan kondisi dua rumah pompa penyedot air. (Ist)
A A A
SEMARANG - Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo melakukan pengecekan kondisi dua rumah pompa penyedot air , yakni di Sawah Besar dan Muktiharjo Kidul, Kota Semarang, Jateng, Selasa (16/11/2021).

Ganjarsengaja melakukan pengecekan rumah pompa sebagai antisipasi dalam menghadapi intensitas curah hujan yang tinggi selama November- Desember 2021. Ganjar meminta petugas siaga 24 jam.

Selain itu, petugas harus selalu membersihkan sampak di sekitar pintu air rumah pompa, agar tidak mengganggu pengoperasian.

"Tolong sering-sering dicek, ya, dibersihkan terus agar lancar dan siaga 24 jam," kata Ganjar kepada petugas diRumah PompaMuktiharjo Kidul.

Ganjar mengatakan hal itu penting mengingat tingginya intensitas hujan pada periode November-Desember 2021.

Menurut dia, berdasarkan informasi Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG), cuaca ekstrem dan hujan dengan intensitas sedang hingga lebat akan terjadi pada akhir 2021, dan berlanjut hingga awal 2022. Baca: Operasi Zebra, Kapolres Salatiga Sambangi Bengkel Edukasi Larangan Knalpot Brong.

Sebelumnya, Ganjar telah menetapkan Jawa Tengah dalam kondisi siagabanjirhingga April 2022.

Dia selalu mengingatkan semua pihak agar siap menghadapi situasi paling buruk yang berpotensi terjadi saat musim hujan. Baca Juga: Gotong Royong Bangun Jalan Makadam, Serda Beni Pikul Batu dari Sungai Tempuran Semarang.

Ganjar juga mengingatkan agar semua pihak ikut serta dalam menjaga lingkungan, seperti membuang sampah pada tempatnya.
(nag)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Banjir Besar Landa Kota...
Banjir Besar Landa Kota Padangsidimpuan, Mobil Terseret Arus hingga Rumah Porak-poranda
Tinjau Banjir Pakai...
Tinjau Banjir Pakai Perahu Karet Dikritik Netizen, Rano Karno Angkat Bicara
Banjir Probolinggo:...
Banjir Probolinggo: 1 Meninggal, 314 KK Terdampak
Perlu Solusi Jangka...
Perlu Solusi Jangka Panjang dan Kesadaran Masyarakat Atasi Banjir di Bekasi
Dikritik Naik Helikopter...
Dikritik Naik Helikopter saat Tinjau Banjir, Pramono: Bukan untuk Gagah-gagahan
Puskesmas di Grobogan...
Puskesmas di Grobogan Terendam Banjir, Pasien Diungsikan ke Gereja
Perbaikan Dua Jalur...
Perbaikan Dua Jalur Stasiun Gubug-Karangjati Grobogan Pascabanjir Rampung, Perjalanan KA Berangsur Normal
Update Banjir dan Longsor...
Update Banjir dan Longsor Sukabumi: 4 Korban Belum Ditemukan
DPRD Jakarta Pecut Kinerja...
DPRD Jakarta Pecut Kinerja Dinas SDA Bebaskan Lahan untuk Normalisasi Ciliwung
Rekomendasi
Pasokan BBM dan LPG...
Pasokan BBM dan LPG Dipastikan Aman Penuhi Kebutuhan Lebaran 2025
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu, Jumat 14 Maret 2025: Rekaman CCTV Ditemukan, Noah Terancam
MNC Sekuritas dan Sucor...
MNC Sekuritas dan Sucor AM Edukasi Pasar Modal Syariah di Universitas Swadaya Gunung Jati Cirebon
Berita Terkini
PN Tangerang Kabulkan...
PN Tangerang Kabulkan Praperadilan Korban Kriminalisasi, Pengacara FR Apresiasi Hakim
7 menit yang lalu
Abrasi Sungai Mengancam...
Abrasi Sungai Mengancam Jalan di Aceh Barat, Bupati Tarmizi Tindak Cepat dengan Normalisasi!
21 menit yang lalu
Bank Jatim Salurkan...
Bank Jatim Salurkan Donasi untuk Korban Banjir Bandang Situbondo
28 menit yang lalu
Sadis! Suami Tega Bakar...
Sadis! Suami Tega Bakar Istri Siri karena Cemburu
29 menit yang lalu
Fraksi DPRD Minta Raperda...
Fraksi DPRD Minta Raperda Perubahan Pajak dan Retribusi Daerah Harus Berorientasi Kesejahteraan Rakyat
40 menit yang lalu
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya...
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya Menteri yang Dihukum Mati karena Korupsi di Indonesia
56 menit yang lalu
Infografis
6 Negara yang Tidak...
6 Negara yang Tidak Mengenal Malam, Matahari Bersinar Hampir 24 Jam
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved