Hendak Tawuran, Polisi Lakukan Penyuluhan ke SMK 23 PGRI

Rabu, 06 Oktober 2021 - 12:02 WIB
loading...
Hendak Tawuran, Polisi...
Polisi menyambangi SMK 23 PGRI Srengseng Sawah, Jagakarsa, Jakarta Selatan, guna memberikan penyuluhan pada para siswanya agar tak mengikuti tawuran. Foto: Ilustrasi/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Polisi menyambangi SMK 23 PGRI Srengseng Sawah, Jagakarsa, Jakarta Selatan, guna memberikan penyuluhan pada para siswanya agar tak mengikuti tawuran . Langkah ini sebagai pencegahan antisipasi tawuran.

"Memberikan imbauan agar mereka tidak tawuran," ujar Kapolsek Jagakarsa Kompol Endang Sukmawijaya kepada wartawan, Rabu (6/10/2021).

Menurutnya, SMK 23 PGRI dipilih untuk penyuluhan lantaran adanya indikasi siswa dari sekolah itu hendak tawuran di kawasan Jalan Raya Lenteng Agung, Jagakarsa, Jakarta Selatan, pada hari sebelumnya. Namun, polisi dan warga sekitar berhasil mencegah tawuran.

"Enggak jadi tawuran, baru pada turun mereka ini. Kami halau sama anggota sama masyarakat juga, enggak jadi tawuran," ungkapnya.

Di media sosial, beredar video sejumlah pelajar diduga tawuran di dekat Gang Harapan kawasan Jalan Raya Lenteng Agung, Jagakarsa, Jaksel. Peristiwa itu disesalkan lantaran terjadi kala digelarnya kembali pembelajaran tatap muka di tengah pandemi Covid-19.
(mhd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Tawuran Bersenjata Tajam...
Tawuran Bersenjata Tajam di Pebayuran Bekasi, 1 Remaja Tewas
Kelompok Mahasiswa Serang...
Kelompok Mahasiswa Serang dan Rampok Warung di Medan, 9 Tersangka Ditangkap
Tawurannya Viral di...
Tawurannya Viral di Medsos, Enam Siswi SMP di Karawang Dikeluarkan dari Sekolah
Kapolda Sumbar: 4 Pelaku...
Kapolda Sumbar: 4 Pelaku Pembacokan Anggota Polisi Ditangkap
Tawuran Pelajar di Terminal...
Tawuran Pelajar di Terminal Tunjung Teja Serang, Satu Tewas
Dua Kelompok Pelajar...
Dua Kelompok Pelajar di Cirebon Tawuran Naik Motor, Satu Kritis dan Enam Luka-luka
2 Orang Tenggelam di...
2 Orang Tenggelam di Kali Depan Ancol, Diduga Lompat karena Dikejar Gerombolan
Tragis, Siswa SMP di...
Tragis, Siswa SMP di Depok Tewas Ditusuk Tetangga saat Tawuran
Pelajar SMP Tewas Ditusuk...
Pelajar SMP Tewas Ditusuk Usai Duel di Depok
Rekomendasi
Penerimaan Pajak Februari...
Penerimaan Pajak Februari 2025 Anjlok 30,2%, Hanya Terkumpul Rp187,8 Triliun
Kondisi Genetik Langka,...
Kondisi Genetik Langka, Gadis Ini Tak Merasakan Sakit Bahkan usai Ditabrak Mobil
Belanja Pemerintah Pusat...
Belanja Pemerintah Pusat Tembus Rp211,5 Triliun, Paling Boros Buat Gaji PNS dan Bansos
Berita Terkini
Persekusi di Garut Bentuk...
Persekusi di Garut Bentuk Ekspresi Keagamaan Berlebihan
25 menit yang lalu
Menteri ATR/BPN Serahkan...
Menteri ATR/BPN Serahkan 42 Sertifikat HPL Seluas 32.000 Hektare kepada KSAD
53 menit yang lalu
Kompolnas Dengar Eks...
Kompolnas Dengar Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Segera Ditetapkan sebagai Tersangka
1 jam yang lalu
Jejak Karier AKBP Heti...
Jejak Karier AKBP Heti Patmawati, Polwan dengan Penugasan Baru sebagai Kapolres Lampung Timur
1 jam yang lalu
Pencurian Bermodus Tukar...
Pencurian Bermodus Tukar Uang di Apotek Cisalak Depok, Pelaku Gasak Rp1,4 Juta
1 jam yang lalu
14 Ton MinyaKita Palsu...
14 Ton MinyaKita Palsu Disita Polda Jatim karena Diisi Minyak Curah
1 jam yang lalu
Infografis
Salat Tarawih 11 atau...
Salat Tarawih 11 atau 23 Rakaat, Semuanya Baik dan Sah
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved