LBH Bulan Bintang Akan Beri Bantuan Hukum kepada Anggota Legislator DPRD Morowali

Sabtu, 25 September 2021 - 20:33 WIB
loading...
A A A
“Tujuan saya menelepon dan menyampaikan hal itu ke Pak Kadis, agar Pak Dolly tahu kalau saya tidak ada unsur untuk mempermainkan dia, ini semata-mata kekeliruan Kadis yang sudah mengarahkan Pak Dolly via telepon,” ujarnya.

Diakhir pembicaraan dengan Kadis via telepon itu, Aminudin menyampaikan kalimat yang dianggap tidak mengancam.

“Jadi klarifikasinya begini, kalimat saya itu diakhir pembicaraan dengan Pak Kadis via telepon, Pak Kadis, saya ini terancam, kalau saya dibunuh, saya cari Pak Kadis, kalau tidak ada di kantor, saya cari kita sampai di rumah,” jelasnya.

Kemudian sebelum Aminudin menutup kalimat terakhir, Kadis Syukri sambung bicara. “Pak Kadis bilang begini, saya di kantor, kalau mau bunuh saya, saya tunggu di kantor, setelah itu saya tutup telepon,” tegas Aminudin. Baca Juga: Terpeleset saat Foto Selfie, Pengunjung Dermaga Panton Bagan Asahan Hilang.

Aminudin merasa tidak ada kalimat atau kata-kata lewat telepon itu yang bernada mengancam Kadis. Yang ada adalah kalimat Aminudin terancam.
(nag)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2747 seconds (0.1#10.140)