Viral Perampokan HP Anak Kecil di Depok, Netizen Semprot Orang Tuanya

Senin, 23 Agustus 2021 - 11:14 WIB
loading...
Viral Perampokan HP...
Perampokan handphone kembali terjadi di Depok, Jawa Barat. Kali ini kejadian nahas itu menimpa anak kecil di Jalan Cendrawasih, Beji, Depok. Foto: infodepok_id
A A A
DEPOK - Perampokan handphone kembali terjadi di Depok, Jawa Barat. Kali ini kejadian nahas itu menimpa anak kecil di Jalan Cendrawasih, Beji, Depok.

Pelaku melakukan aksinya dengan mengelabui korbannya dengan cara membeli paket game.Seperti diunggah akun Instagram @infodepok_id, terlihat rekaman video memperlihatkan segerombolan anak-anak di pinggir jalan bersama pelaku.

"Anak saya sedang bermain game bersama teman-temannya tiba-tiba pelaku menghampiri anak-anak dan mengajak untuk membeli paketan game untuk bermain Mobile Legend. Namanya anak-anak percaya aja," tulis akun Instagram @infodepok_id yang dikutip, Senin (23/8/2021).

Setelah itu, pelaku memberikan uang sebesar Rp20.000 kepada korban. Selanjutnya, korban diajak pelaku naik motor hingga diturunkan di tengah jalan dan hpnya dirampok pelaku.

"Anak saya jadi korban dikasih uang 20.000 diajak ikut pelaku naik motor katanya mau isi paket game. Anak saya diturunkan di tengah jalan dan hapenya diambil pelaku. Kejadian di Jl. Cendrawasih, Beji," sambung caption itu.

Sontak unggahan ini menuai komentar dari warganet. Tidak sedikit warganet yang menyalahkan orang tua si anak atas peristiwa ini. Warganet beranggapan bahwa si orang tua lalai dalam mengurus anaknya.

"Siapa suruh anaknya dikasih hp bu. Kalau udah kejadian aja. Padahal kelalaian orang tua juga," tulis akun Instagram @ainayahputri.

"Ya makanya bu anaknya bilangin kalo maim sama orang ga kenal jangan mau-mau diajak, ortunya juga lalai sih," tulis akun Instagram @cippaaaaaa.
(mhd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Bocah 7 Tahun di Bojonegoro...
Bocah 7 Tahun di Bojonegoro Hilang Terseret ke Sungai usai Main Seluncuran saat Hujan
Viral! Pelajar di Pontianak...
Viral! Pelajar di Pontianak Sebut Guru Koruptor dan Pemalak, PGRI Kalbar Lapor Polisi
Aksi Donor Darah MNC...
Aksi Donor Darah MNC Peduli dan PMI Depok, Warga: Bermanfaat bagi Masyarakat Membutuhkan
Viral! Kepala Desa Gunung...
Viral! Kepala Desa Gunung Menyan Lecehkan Bingkisan Bupati Bogor
Bacok Penjaga Sekolah...
Bacok Penjaga Sekolah SLB Negeri 1, Lima Perampok Gasak Laptop dan Komputer
Video Viral Denda Rp1...
Video Viral Denda Rp1 Juta Satukan Ranjang, Hotel Anugrah Sukabumi Tempuh Jalur Hukum
Lansia Korban Perampokan...
Lansia Korban Perampokan di Bekasi Tewas dengan Kaki dan Tangan Terikat
Viral! Pengunjung Hotel...
Viral! Pengunjung Hotel Anugrah Sukabumi Didenda Rp1 Juta Gegara Satukan Ranjang
Viral Alphard RI 24...
Viral Alphard RI 24 Terobos Jalur Busway, Begini Respons Transjakarta
Rekomendasi
MNC Sekuritas dan Sucor...
MNC Sekuritas dan Sucor AM Edukasi Pasar Modal Syariah di Universitas Swadaya Gunung Jati Cirebon
6 Alasan Israel Tidak...
6 Alasan Israel Tidak Masuk Jadi Anggota NATO, Salah Satunya Ogah Ribut dengan Rusia
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu, Jumat 14 Maret 2025: Rekaman CCTV Ditemukan, Noah Terancam
Berita Terkini
PN Tangerang Kabulkan...
PN Tangerang Kabulkan Praperadilan Korban Kriminalisasi, Pengacara FR Apresiasi Hakim
8 menit yang lalu
Abrasi Sungai Mengancam...
Abrasi Sungai Mengancam Jalan di Aceh Barat, Bupati Tarmizi Tindak Cepat dengan Normalisasi!
22 menit yang lalu
Bank Jatim Salurkan...
Bank Jatim Salurkan Donasi untuk Korban Banjir Bandang Situbondo
29 menit yang lalu
Sadis! Suami Tega Bakar...
Sadis! Suami Tega Bakar Istri Siri karena Cemburu
30 menit yang lalu
Fraksi DPRD Minta Raperda...
Fraksi DPRD Minta Raperda Perubahan Pajak dan Retribusi Daerah Harus Berorientasi Kesejahteraan Rakyat
41 menit yang lalu
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya...
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya Menteri yang Dihukum Mati karena Korupsi di Indonesia
58 menit yang lalu
Infografis
6 Alasan Ribuan Narapidana...
6 Alasan Ribuan Narapidana Masuk Islam di Penjara AS Setiap Tahun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved