Satu Pasien PDP di Kabupaten Majalengka Meninggal

Rabu, 27 Mei 2020 - 15:28 WIB
loading...
Satu Pasien PDP di Kabupaten...
Satu Pasien Dalam Pengawasan (PDP) COVID-19 di Kabupaten Majalengka meninggal dunia, Rabu (27/5/2020). Grafis/Pemkab Majalengka
A A A
MAJALENGKA - Satu Pasien Dalam Pengawasan (PDP) virus Corona atau COVID-19 di Kabupaten Majalengka meninggal dunia, Rabu (27/5/2020). Jadi total jumlah pasien PDP yang meninggal di Kabupaten Majalengka sebanyak 6 orang.

"Pasien anak umur 6 tahun meninggal di RSUD Cideres. Alamat ibunya (Kecamatan) Cikijing, Ayahnya (Kecamatan) Kadipaten. Jenazah dikebumikan di (Kecamatan) Kadipaten," kata Jubir percepatan penanganan COVID 19 Kabupaten Majalengka Alimudin. (Baca juga; Sepekan, Pasien Positif COVID-19 di Kota Bandung Jadi 300 Orang )

Data Pusat Informasi dan Koordinasi COVID 19 Kabupaten Majalengka secara keseluruhan pasien PDP di Kabupaten Majalengka mengalani penambahan dari 49 jadi 50 orang. Jumlah keseluruhan itu dengan rincian dalam pengawasan 3 orang, selesai pengawasan 41 orang, dan meninggal dunia sebanyak 6 orang.

Penambahan juga terjadi untuk Orang Dalam Pemantauan (ODP) dari 535 jadi 539 orang. Untuk rinciannya, 9 orang dalam pemantauan dan 530 selesai pemantauan. Adapun untuk kasus orang tanpa gejala (OTG) masih sama sebanyak 74 orang dan 6 orang untuk terkonfirmasi positif COVID 19. (Baca juga; Polisi Bubarkan Wisatawan yang Berlibur di Pantai Karangsong Indramayu )
(wib)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Pilkada Majalengka,...
Pilkada Majalengka, Survei Indikator: Paslon Eman-Dena Unggul 54,8%
Raih Penghargaan Pemimpin...
Raih Penghargaan Pemimpin Daerah Awards 2024, Pj Bupati Majalengka Dedi Supandi Makin Semangat
Elektabilitas Eman Suherman...
Elektabilitas Eman Suherman Teratas, Masyarakat Ingin Perbaikan untuk Majalengka
Eman Suherman Dapat...
Eman Suherman Dapat Dukungan Habib Ali Ridho Alkaff Maju Pilbup Majalengka
Tersangka Dugaan Korupsi,...
Tersangka Dugaan Korupsi, Anak Karna Sobahi Diberhentikan Sementara dari ASN
Kejati Jabar Serahkan...
Kejati Jabar Serahkan Perkara Korupsi Pasar Cigasong ke Kejari Majalengka
Revitalisasi Pasar Talaga,...
Revitalisasi Pasar Talaga, Eman Suherman Duduk Bersama Pedagang Serap Aspirasi
Pilkada Majalengka 2024,...
Pilkada Majalengka 2024, Eman Suherman Calon Kuat Penantang Petahana
Kepala BKPSDM Tersangka...
Kepala BKPSDM Tersangka Korupsi Pasar, Pj Bupati Majalengka Bilang Gini
Rekomendasi
Daud Yordan Hancurkan...
Daud Yordan Hancurkan Kambosos Jr dengan Serangan Verbal: Kamu Jatuh KO!
Eliano Reijnders Dikabarkan...
Eliano Reijnders Dikabarkan Masuk Radar Transfer Klub Prancis
Natasha Rizky Akui Desta...
Natasha Rizky Akui Desta sebagai Pria Bertanggung Jawab, Masih Beri Nafkah hingga Kini
Berita Terkini
Petugas Kabel Wi-Fi...
Petugas Kabel Wi-Fi Babak Belur Dikeroyok Anggota Ormas di Depok Gara-gara Tak Memberi Uang
14 menit yang lalu
Korban Tewas Kebakaran...
Korban Tewas Kebakaran Kapal Tanker Ronggolawe dan Tug Boat Bertambah Jadi 3 Orang
21 menit yang lalu
Banjir dan Longsor Terjang...
Banjir dan Longsor Terjang Kota Padangsidimpuan, Satu Orang Tewas
32 menit yang lalu
Bela sang Adik, Penyanyi...
Bela sang Adik, Penyanyi Dangdut Serli KDI Malah Jadi Korban Penganiayaan
1 jam yang lalu
BMKG: Gempa M5,2 Bayah...
BMKG: Gempa M5,2 Bayah Banten Masuk Kategori Megathrust Event, Tak Berpotensi Tsunami
1 jam yang lalu
INH-Komunitas Ojol Rawamangun...
INH-Komunitas Ojol Rawamangun Bersih-bersih Masjid dan Bagikan Makanan Buka Puasa
1 jam yang lalu
Infografis
7 Masjid Tua di Jakarta...
7 Masjid Tua di Jakarta yang Ikonik dan Sarat Sejarah Islam
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved