Balap Liar di Tengah PPKM Darurat, Netizen: Semoga Patroli Enggak Cuma di TV

Senin, 05 Juli 2021 - 05:57 WIB
loading...
Balap Liar di Tengah...
Di tengah PPKM Darurat sejumlah pemotor asik trek-trekan di Jalan Tentara Pelajar, Kebayoran Lama, Jakarta Selatan, Senin (5/7/2021) sekitar pukul 02.00 WIB. Foto/SINDOnews/Ilustrasi
A A A
JAKARTA - Di tengah masa Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat sejumlah pemotor sedang asik trek-trekan di Jalan Tentara Pelajar, Grogol Utara, Kebayoran Lama, Jakarta Selatan pada Senin (5/7/2021) sekitar pukul 02.00 WIB.

"Pemotor terlihat ngebut dari arah selatan ke arah utara di Jalan Tentara Pelajar," tulis akun Instagram @merekamjakarta.
Balap Liar di Tengah PPKM Darurat, Netizen: Semoga Patroli Enggak Cuma di TV

Di dalam video singkat yang diunggah akun Instagram itu terlihat sejumlah pemotor melawan arah di jalan tersebut. "Balap liar ini terjadi di tengah pemerintah menerapkan PPKM Darurat," pungkasnya.

Sejumlah warganet merespon unggahan tersebut di kolom komentar. "Min.. Tangkep lah..," celetuk akun Instagram @pemburu_balap_liar.

"Semoga patrolinya ga cuma di tv, piket harus setiap hari," timpal akun Instagram @muhbagusajis.
(maf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Tak Terima Ditegur,...
Tak Terima Ditegur, Pelaku Balap Liar Robohkan Pagar Milik Ketua RT di Pasar Rebo
JLNT Casablanca Ditutup...
JLNT Casablanca Ditutup Malam Hari, Ini Penyebabnya
Pemuda Pelaku Balap...
Pemuda Pelaku Balap Liar di Malang Tabrak Kakek, Kini Jadi Tersangka
Ngeri! Remaja di Jember...
Ngeri! Remaja di Jember Tewas saat Balap Liar, Warga: Semoga Jadi Pelajaran!
Polisi Larang Sahur...
Polisi Larang Sahur on The Road hingga Menyalakan Petasan Selama Ramadan
Viral Aksi Balapan Liar...
Viral Aksi Balapan Liar di Semarang: 3 Bocah Tewas, 2 Luka Ringan
Trek-trekan di Ciputat,...
Trek-trekan di Ciputat, 2 Pemuda di Tangsel Tewas Mengenaskan
Aksi Balap Liar di Jalibar...
Aksi Balap Liar di Jalibar Malang Marak, Polisi Siapkan Sanksi Tambahan bagi Pelaku
Razia Balap Liar di...
Razia Balap Liar di Jalan Protokol Kota Malang, Polisi Amankan 171 Motor
Rekomendasi
Loyalitas kepada Pemimpin...
Loyalitas kepada Pemimpin dalam Versi Islam, Begini Penjelasannya
Hari Kekalahan Umar...
Hari Kekalahan Umar Nurmagomedov yang Mengguncang UFC
Lyodra Kenang Momen...
Lyodra Kenang Momen Berharga Bersama Paus Fransiskus: Rest In Love Pope
Berita Terkini
Majukan Kalimantan Timur,...
Majukan Kalimantan Timur, Gubernur Harum Luncurkan Program Gratispol
11 menit yang lalu
Kejati Lampung Tetapkan...
Kejati Lampung Tetapkan 2 Tersangka Korupsi Jalan Tol, Negara Dirugikan Rp66 Miliar
31 menit yang lalu
Update 6 Kapolda di...
Update 6 Kapolda di Pulau Jawa April 2025, Nomor 3 Baru Ditunjuk
47 menit yang lalu
Biadab! Perempuan di...
Biadab! Perempuan di Kendari Banting Bayi 6 Bulan, Rekam dan Dikirim ke Ibu Balita
1 jam yang lalu
Keuskupan Ruteng Ajak...
Keuskupan Ruteng Ajak Umat Gelar Misa Arwah Mengenang Paus Fransiskus
2 jam yang lalu
Korban Mutilasi Gunungsari...
Korban Mutilasi Gunungsari Sempat Disiksa dan Dibakar, Potongan 2 Tangan Belum Ditemukan
3 jam yang lalu
Infografis
Pesona 9 Istri dan Putri...
Pesona 9 Istri dan Putri Para Pemimpin Timur Tengah
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved