Hadiri Sosialisasi Data Gender dan Anak, Bupati Pangkep Tekankan Akurasi

Rabu, 23 Juni 2021 - 17:44 WIB
loading...
Hadiri Sosialisasi Data...
Suasana sosialisasi penyajian data gender dan anak di aula hotel Matammpa Inn, Rabu (23/6/2021). Foto: SINDOnews/Muhammad Subhan
A A A
PANGKEP - Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DPPPA) Kabupaten Pangkep menggelar sosialisasi penyajian data gender dan anak di aula hotel Matammpa Inn, Rabu (23/6/2021).

Sosialisasi yang diiikuti pimpinan OPD ini dibuka langsung Bupati Pangkep, Muhammad Yusran Lalogau (MYL) .

Baca Juga: MYL
"Saya tidak ingin, pada saat kita ingin data harus menunggu satu minggu. Saya berharap, data-data bisa disajikan cepat," katanya.

Baca Juga: kesetaraan gender
Baca juga:Bangun Kerluarga Berkualitas, Pemkab Pangkep Luncurkan Program 3M

Ia juga memuji DPPPA Pangkep, karena termasuk dari 16 dari 24 kabupaten/kota di Sulsel yang menjalankan sistem informasi data gender dan anak online.

Ditambah lagi, sosialisasi tersebut menghadirkan pimpinan OPD, bahkan Bupati yang membuka secara langsung. "Ini terobosan yang bagus, karena menghadirkan OPD, dan Bupati sendiri berkomitmen bagaimana sistem data tersedia," tambahnya.
(luq)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2025 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1773 seconds (0.1#10.24)