Gawat! 500 SDM Kesehatan di Kota Bandung Terpapar COVID-19

Senin, 21 Juni 2021 - 13:15 WIB
loading...
Gawat! 500 SDM Kesehatan...
Sebanyak sekitar 500 SDM kesehatan di Kota Bandung, Jabar terpapar COVID-19 seiring meningkatnya kasus COVID-19 sejak awal Juni lalu. Foto/Ilustrasi/Dok.SINDOnews
A A A
BANDUNG - Sekitar 500 sumber daya kesehatan (SDM) kesehatan di Kota Bandung saat ini terpapar COVID-19. Mereka terpapar seiring makin meningkatnya kasus COVID-19 di Kota Bandung sejak awal Juni 2021 lalu.

Baca juga: Kemenkes Izinkan Vaksin Kelompok Usia 18 Tahun Keatas di Bodetabek dan Bandung

"Ya 500 SDM kesehatan saat ini terpapar COVID-19," kata Kepala Dinas Kesehatan Kota Bandung Ahyani kepada MNC Portal Indonesia (MPI), Senin (21/6/2021).

Baca juga: Geruduk Balai Kota Surabaya, Ratusan Warga Madura Tuntut Penyekatan Dihentikan

Menurut dia, 500 SDM Kesehatan yang terpapar COVID-19 itu tak hanya tenaga kesehatan seperti dokter dan perawat, tetapi juga beberapa SDM lainnya seperti tenaga kebersihan, administrasi, dan lainnya yang bekerja di fasilitas kesehatan.

Baca juga: Kepung Balai Kota Surabaya, Warga Madura: Kami Capek Tiap Hari Tes Antigen

Saat ini, kata Ahyani, SDM kesehatan itu tidak bekerja di rumah sakit. Mereka sedang melakukan proses perawatan di rumah dan rumah sakit. "Tapi mayoritas mereka melakukan isolasi mandiri," katanya.

Sebelumnya, dalam rapat Satgas Nasional yang digelar pada Minggu (20/6/2021), Ahyani menyatakan, tantangan di Kota Bandung tak hanya soal menyediakan tempat tidur khusus COVID-19 yang makin menipis, tetapi juga perlu penambahan SDM Kesehatan.

Satu sisi banyak SDM Kesehatan terpapar COVID-19, sementara saat ini rumah sakit di Kota Bandung sendang tinggi tingginya menanggulangi lonjakan pasien COVID-19.

Saat ini rasio keterisian tempat tidur (BOR) di RS sudah mencapai 92%. Di mana ada 1.898 tempat tidur dan telah terisi 1.748 unit. Jumlah ini diperkirakan akan terus menipis, bila kasus COVID-19 terus naik.

"Saat ini persentase ruang perawatan khusus COVID-19 di rumah sakit antara 30 hingga 40 persen. Tapi kami akan terus tambah konversinya, agar di atas 40 persen," katanya.
(shf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Wali Kota Farhan Ajak...
Wali Kota Farhan Ajak Rektor Maranatha Tangani Masalah Bandung
Heboh TikToker Malaysia...
Heboh TikToker Malaysia Hilang di Hutan Bandung, Ternyata Hanya Konten Medsos
4 Pelaku Penculikan...
4 Pelaku Penculikan IRT di Antapani Bandung Ditangkap, Motif Diduga Sakit Hati
IRT di Antapani Masih...
IRT di Antapani Masih Syok dan Menangis usai 8 Jam Dibawa Penculik Keliling Bandung
Bandung Geger! Wanita...
Bandung Geger! Wanita Diduga Diculik Pria Berpistol usai Pulang dari Arisan
Dukung Pasangan Haru-Dhani,...
Dukung Pasangan Haru-Dhani, Ini Pesan Ketua DPD Partai Perindo Kota Bandung
Sapa Warga, Dhani Wirianata...
Sapa Warga, Dhani Wirianata Calon Wakil Wali Kota Bandung Sambangi Warga Cibeunying Kidul
Partai Perindo Optimistis...
Partai Perindo Optimistis Paslon Haru-Dhani Bawa Perubahan Positif di Bandung
Tragis! Pemotor Pejuang...
Tragis! Pemotor Pejuang Rupiah Tewas Terlindas Truk di Jalan Sudirman Bandung
Rekomendasi
Daftar Presiden Rusia...
Daftar Presiden Rusia Sepanjang Sejarah, Baru 3 Orang dan Putin Terlama
Profil Sayed Mohammed...
Profil Sayed Mohammed Jaffer: Kiper Bahrain yang Ketar-Ketir dengan Perkembangan Timnas Indonesia
Kejaksaan Selidiki Dugaan...
Kejaksaan Selidiki Dugaan Korupsi Proyek PDNS Rp958 Miliar, Geledah Kantor Komdigi
Berita Terkini
Fraksi DPRD Minta Raperda...
Fraksi DPRD Minta Raperda Perubahan Pajak dan Retribusi Daerah Harus Berorientasi Kesejahteraan Rakyat
11 menit yang lalu
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya...
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya Menteri yang Dihukum Mati karena Korupsi di Indonesia
28 menit yang lalu
MNC Peduli dan MNC Land...
MNC Peduli dan MNC Land Adakan Giat Literasi di SDN Pangarakan 02 Srogol Cigombong
31 menit yang lalu
UAD Yogyakarta: Hak...
UAD Yogyakarta: Hak Imunitas Halangi Penegakan Hukum dan Buat Jaksa Tak Tersentuh
38 menit yang lalu
BPBD Kota Bekasi Sebut...
BPBD Kota Bekasi Sebut Pengungsi Banjir Telah Kembali ke Rumah
1 jam yang lalu
Sekdes di Rembang Ditahan...
Sekdes di Rembang Ditahan Kejaksaan Gara-gara Korupsi Dana Desa Rp400 Juta untuk Game Online
1 jam yang lalu
Infografis
4 Fakta Masjid Ibrahimi...
4 Fakta Masjid Ibrahimi di Kota Hebron yang Ditutup Israel
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved