Jaga Ketahanan Pangan, Mentan Ajak Semua Elemen Komitmen Laksanakan Food Estate
loading...
A
A
A
"Hingga saat ini Program Agrosolution Pusri telah dilaksanakan pada 10 titik demonstrasi plot yang tersebar di seluruh Sumsel dengan luas binaan mencapai 2.357 hektar dari total keseluruhan sebesar 4.156 hektar. Serta diaplikasikan pada komoditas padi , jagung dan sawit," lanjutnya
Tri menjelaskan, bahwa Pusri siap berkolaborasi dan mendukung peningkatan potensi pertanian dan mewujudkan cita-cita Sumsel dalam menaikkan peringkat sebagai Provinsi penghasil tanaman terbesar di Indonesia.
"Kami juga berharap kedepannya Program Agrosolution ini dapat diperluas di seluruh wilayah Indonesia untum mendukung pemerintah dalam program ketahanan pangan nasional," jelasnya.
Tri menjelaskan, bahwa Pusri siap berkolaborasi dan mendukung peningkatan potensi pertanian dan mewujudkan cita-cita Sumsel dalam menaikkan peringkat sebagai Provinsi penghasil tanaman terbesar di Indonesia.
"Kami juga berharap kedepannya Program Agrosolution ini dapat diperluas di seluruh wilayah Indonesia untum mendukung pemerintah dalam program ketahanan pangan nasional," jelasnya.
(eyt)