Pansus PON XX DPR Papua Gelar Pertemuan dengan Sub PB PON Kabupaten Jayapura

Sabtu, 24 April 2021 - 13:03 WIB
loading...
A A A
"Dari pantauan kami, misalnya jalan raya di Kabupaten Jayapura itu masih sangat sempit. Hal itu tentunya akan berdampak kepada kelancaran penyelenggaraan PON nantinya. Sehingga hal itu harus dikoordinasikan dengan segera, dan siapa yang bertanggungjawab untuk proses pekerjaannya serta tidak boleh saling baku tunggu," katanya.

Sementara itu Mathius Awoitauw, mengapresiasi langkah Pansus PON XX dan Peparnas XVI Tahun 2021 DPR Papua. Ia juga berharap pertemuan tersebut bisa menjembatani percepatan untuk koordinasi dan komunikasi suksesnya PON.

Disinggung terkait komunikasi dan koordinasi dengan PB PON XX Papua, kata Mathius, selama ini memang belum matang dan mantap, juga belum ada koordinasi yang baik serta informasi yang jelas dari PB PON XX Papua.

"Koordinasi yang belum jalan ini, terkait panitia sub PON mau kerja apa dan PB PON Papua mau kerja apa. Itu kan harus jelas semuanya toh, jadi ini mungkin yang perlu dikerjakan," ujar pria yang juga Bupati Jayapura ini.
(atk)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1482 seconds (0.1#10.140)