Selama PSBB, PTSP Makassar Tetap Proses 226 Izin

Kamis, 21 Mei 2020 - 11:20 WIB
loading...
Selama PSBB, PTSP Makassar...
Selama PSBB diterapkan sejak 24 April lalu sudah ada 226 izin yang diproses di PM-PTSP. Foto : SINDOnews/Doc
A A A
MAKASSAR - Penerapan pembatasan sosial berskala besar (PSBB) tidak menjadikan pelayanan di Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PM-PTSP) lumpuh total. Terbukti selama PSBB diterapkan sejak 24 April lalu sudah ada 226 izin yang diproses di PM-PTSP.

Kepala Seksi Sistem Informasi Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PTSP) Kota Makassar, Muh Al Gazali mengatakan dari 226 permohonan izin yang masuk tercatat sudah ada sekitar 90% yang diterbitkan.

Artinya, jika izin yang dimohonkan tidak memenuhi syarat maka secara otomatis tidak akan diterbitkan. Misalnya, jika ada permohonan izin gudang sedangkan dalam proses verifikasinya berlokasi di tempat yang tidak ditentukan maka izin itu tidak akan diterbitkan.

Baca : Pj Wali Kota Makassar Instruksikan Camat-Lurah Fokus Tangani Kebersihan

"Jadi tidak langsung kita terbitkan izinnya kalau tidak memenuhi syarat kita kembalikan. Sudah ada 90% yang kita terbitkan dari 226 izin itu," kata Muh Al Gazali, Kamis (21/05/2020).

Al menyebutkan dari 226 yang diproses sebagian besar adalah izin usaha perdagangan, izin mendirikan bangunan (IMB), dan izin tenaga medis. Termasuk izin lingkungan, izin reklame dan izin tanda daftar usaha pariwisata (TDUP).

Rinciannya, 197 permohonan izin usaha perdagangan, 52 permohonan IMB, 29 izin tenaga medis, 20 permohonan izin tenaga medis, masing-masing 13 permohonan izin untuk reklame dan sarana kesehatan.

Selanjutnya, 9 permohonan izin usaha tanda daftar gudang, 4 permohonan izin TDUP, 2 permohonan izin usaha industri, serta masing-masing 1 permohonan izin pembuangan limbah cair, rumah sakit bersalin, dan tempat pembuangan sementara limbah B3.

Baca Juga : Usai Lebaran, Pemerintah Fokus Bangkitkan Industri Pariwisata
(sri)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
RS Vertikal Makassar...
RS Vertikal Makassar Milik Pemerintah Kini Miliki Fasilitas AC VRF
Puncak Makassar Eight...
Puncak Makassar Eight Festival Dipindahkan ke Tugu MNEK, Ini Alasannya
Pemkot Makassar Terapkan...
Pemkot Makassar Terapkan Layanan Publik Berbasis Metaverse, Mendagri Beri Pujian
Musim Transisi, BPBD...
Musim Transisi, BPBD Makassar: Waspada Banjir dan Angin Kencang!
Awas! Kebakaran di Makassar...
Awas! Kebakaran di Makassar Meningkat hingga 359 Kali
Dukung Go Green, Danny...
Dukung Go Green, Danny Hadirkan Inovasi Baru Home Care Dottoro’ ta Ramah Lingkungan
Ricuh! Aksi Saling Dorong...
Ricuh! Aksi Saling Dorong Pecah di Pasar Butung Makassar, Ini Pemicunya
Kota Makassar Tanggap...
Kota Makassar Tanggap Darurat Kekeringan, 8 Kecamatan Terdampak El Nino
Wali Kota Makassar Danny...
Wali Kota Makassar Danny Pomanto Usul Otonomi Anatomi, Kewenangan Daerah Tidak Sepotong-sepotong
Rekomendasi
Pertamina EP Serahkan...
Pertamina EP Serahkan Pengelolaan Wilayah Migas ke Mitra KSO
Rhoma Irama dan Rita...
Rhoma Irama dan Rita Sugiarto Siap Meriahkan Road To Kilau Raya Berkah Cinta Ramadan
Demi Sang Ayah, Peserta...
Demi Sang Ayah, Peserta Ini Tampil Memukau di Hadapan Para Juri di DMD Panggung Rezeki
Berita Terkini
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli...
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli Sulteng, BMKG: Waspadai Gempa Susulan
31 menit yang lalu
8 Buffer Zone Disiapkan...
8 Buffer Zone Disiapkan Antisipasi Macet Horor Mudik 2025 di Pelabuhan Merak
2 jam yang lalu
Pemulihan Korban Banjir,...
Pemulihan Korban Banjir, PGN Bantu 3.000 Warga di Bekasi dan Jaktim
2 jam yang lalu
Mutasi Polri, 5 Kapolres...
Mutasi Polri, 5 Kapolres di Lampung Diganti
2 jam yang lalu
Siswa SDN di Cigombong...
Siswa SDN di Cigombong Bogor Ikuti Kegiatan MNC Peduli-MNC Land: Bermain sambil Belajar
3 jam yang lalu
Lebaran di Solo, Jokowi...
Lebaran di Solo, Jokowi Tak Gelar Open House di Rumah
3 jam yang lalu
Infografis
Iran Kerahkan Rudal...
Iran Kerahkan Rudal Berteknologi AI Selama Latihan Perang
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved