Kabar Gembira, TPP Penyuluh Pertanian Luwu Utara Naik

Sabtu, 13 Maret 2021 - 17:54 WIB
loading...
Kabar Gembira, TPP Penyuluh...
Tambahan Penghasilan Pegawai (TPP), untuk Jabatan Fungsional Penyuluh Pertanian di Kabupaten Luwu Utara. Foto: Ilustrasi
A A A
LUWU UTARA - Tambahan Penghasilan Pegawai (TPP), untuk Jabatan Fungsional Penyuluh Pertanian di Kabupaten Luwu Utara tahun ini mengalami kenaikan.

Kabar gembira buat para pejuang pangan ini tertuang dalam Surat Keputusan Bupati Luwu Utara Nomor 108 Tahun 2021.

Kepala Seksi Ketersediaan dan Cadangan Pangan, Rustam Taslim mengatakan, pihaknya sangat gembira mendengar kabar yang ia dapat dari PPID Dinas Ketahanan Pangan tersebut.



“Hal ini disampaikan di grup PPID Dinas Ketahanan Pangan Lutra, tentang kenaikan besaran TPP untuk Jabatan Fungsional Penyuluh Pertanian,” ungkap Rustam.

Ia pun tak lupa mengucapkan terima kasih kepada Bupati, Wakil Bupati , Sekda, dan Kadis Ketahanan Pangan atas apresiasi yang diberikan kepada para penyuluh pertanian.

“Ini bukti sayang bupati kepada teman-teman penyuluh , sekaligus bentuk apresiasi beliau terhadap kinerja teman-teman,” ucap dia.

Diketahui, besaran TPP Jabatan Fungsional Penyuluh Pertanian Luwu Utara adalah Penyuluh Pertanian Pelaksana Pemula sebesar Rp1.425.788, Penyuluh Pertanian Pelaksana Rp1.578.129, Penyuluh Pertanian Pelaksana Lanjutan Rp1.589.047, Penyuluh Pertanian Penyelia Rp1.630.617.

Kemudian, Penyuluh Pertanian Pertama Rp1.630.617, Penyuluh Pertanian Muda Rp1.708.454, dan Penyuluh Pertanian Madya Rp2.116.744.

(agn)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Penyuluh Pertanian Kawal...
Penyuluh Pertanian Kawal Gerakan Pompanisasi dan Percepatan Tanam di Barito Kuala
Banjir Luwu Utara Bikin...
Banjir Luwu Utara Bikin 5 Desa Terisolasi 3 Bulan, Pemerintah Tutup Mata?
Gubernur Khofifah Ingatkan...
Gubernur Khofifah Ingatkan Peran Penting Penyuluh Kehutanan
Penyuluh Berkualitas...
Penyuluh Berkualitas Dongkrak Produktivitas Petani
Pemkab Asmat Harapkan...
Pemkab Asmat Harapkan PPL Lebih Aktif Dorong Ekonomi Kerakyatan
Tak Ulas Visi Misi,...
Tak Ulas Visi Misi, Suaib Mansur Banyak Curhat dan Minta Dukungan
Pencarian Korban Bencana...
Pencarian Korban Bencana Banjir Luwu Utara Terus Dilakukan
Warga Sulsel di Jayapura...
Warga Sulsel di Jayapura Galang Bantuan untuk Bencana Masamba
Kementan Tingkatkan...
Kementan Tingkatkan Kapasitas Penyuluh Pertanian melalui Peran BPP
Rekomendasi
Its Family Time! Bangun...
It's Family Time! Bangun Tidur si Kecil Pasti Happy, karena Cocomelon dan Sahabat Tayang Setiap Pagi di GTV!
Kisah Putri Diana Pacari...
Kisah Putri Diana Pacari Dokter Muslim, Sempat Berniat Masuk Islam karena Cinta
Majukan UMKM, KJ Perabot...
Majukan UMKM, KJ Perabot Pasarkan Produk Perajin Karya Anak Bangsa
Berita Terkini
Kasus Dugaan Korupsi...
Kasus Dugaan Korupsi Pengadaan Barang dan Jasa, Kejari Kota Bandung Geledah Kantor PT ENM
51 menit yang lalu
Siloam Raih 5 Penghargaan...
Siloam Raih 5 Penghargaan di Healthcare Asia Awards 2025
59 menit yang lalu
Ratusan Warga Klaten...
Ratusan Warga Klaten Keracunan usai Santap Hidangan Halalbihalal
1 jam yang lalu
Tragis! Bapak Kendarai...
Tragis! Bapak Kendarai Motor Tabrak Tembok di Jombang, Anak yang Dibonceng Tewas
1 jam yang lalu
Ngaku Dengar Bisikan...
Ngaku Dengar Bisikan Gaib, Pria Nekat Pakai Mukena Salat di Saf Perempuan Masjid Mataram
2 jam yang lalu
Harta Kekayaan Megawati...
Harta Kekayaan Megawati Zebua, Anggota DPRD Sumut yang Viral Diduga Cekik Pramugari di Pesawat
2 jam yang lalu
Infografis
Kapal Selam Nuklir AS...
Kapal Selam Nuklir AS Muncul di Korea Selatan, Korea Utara Marah
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved