PMI Sulsel Daftarkan Relawan Jadi Peserta BPJS Ketenagakerjaan
loading...
A
A
A
"Kita melaporkan pertanggungjawaban atas pelaksanaan kegiatan yang telah kita lakukan di tahun 2020," katanya.
Putra mendiang Ichsan Yasin Limpo itu mengucapkan terima kasih kepada seluruh pengurus PMI Kabupaten Kota se-Sulsel atas peran aktif secara kelembagaan. Baik dalam kegiatan penanganan bencana selama masa pandemi maupun kegiatan upaya pencegahan Covid-19 di wilayahnya masing-masing.
Sementara itu, Sekretaris PMI Sulsel , Rahmansyah menambahkan, selain penyemprotan disinfektan, PMI Sulsel juga akan membagikan APD kepada RS rujukan Covid-19.
Terpisah Ketua PMI Kabupaten Takalar Achmad Daeng Se're menyampaikan siap mengambil peran dan menyukseskan program-program kemanusiaan di wilayah Sulsel.
"Kami siap mengambil peran di wilayah Selatan Sulsel dalam penanganan pencegahan Covid-19 sesuai arahan Ketua PMI Sulsel Bapak Adnan Purichta Ichsan," kata Wakil Bupati Takalar tersebut.
(luq)