Muncul Klaster Pabrik, Satu Pabrik di Majalengka Ditutup

Senin, 22 Februari 2021 - 15:54 WIB
loading...
Muncul Klaster Pabrik,...
Bupati Majalengka, Karna Sobahi. Foto: SINDOnews/Inin Nastain
A A A
MAJALENGKA - Satu pabrik yang berlokasi di Kecamatan Jatiwangi terpaksa menghentikan aktivitas produksinya , menyusul adanya belasan pekerjanya yang terkonfirmasi posotif COVID-19 .

“Sekarang sudah masuk klaster pabrik. Tingkat mobilitas manusia di pabrik ini, kondisinya ya seperti itu (tinggi). Jadi kalau terjadi terkonfirmasi, tidak mungkin 1, 2 (orang), (tapi) puluhan. Di PT Diamond. Sekarang muncul, di PT Wika. BPBD sudah menutup,” kata Bupati Majalengka, Karna Sobahi , Senin (22/2/2021).



Karna menegaskan, kebijakan menutup sementara itu sebagai upaya menghentikan penyebaran virus tersebut. Mengingat mobilitas di pabrik tinggi, sehingga akan sulit melakukan pencegahan jika aktivitasnya masih terus berlanjut.

“Kita tidak akan mengambil risiko. Bahwa ketika terjadi terkonfirmasi di sebuah pabrik itu, kita tidak akan membiarkan, agar tidak kemana-kemana. Sekarang klaster pabrik," tegasnya.



Terpisah, Kepala Pelaksana BPBD Majalengka Iskandar Hadi mengatakan, tim telah melakukan penyemprotan di pabrik tersebut. Penghentian operasi di pabrik itu akan berlangsung hingga Kamis (23/2/2021) lusa.

“Di PT Diamond 13 orang (terkonfirmasi) sudah ditutup. Tutup tidak ada operasional. (sudah) Disemprot.Hari Kamis baru boleh aktivitas dengan screaning, dengan pengetatan," katanya.



Terkait kabar ada pekerja di PT Wika yang terkonfirmasi positif, dia menjelaskan masih dilakukan penelisuran. “Positif 5, tapi keluarga, bukan pekerja. Sekarang ada isu 26 orang pekerja. Satgas sedang mencari kebenarannya,” tandas dia.
(nic)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Dukung Ketahanan Pangan,...
Dukung Ketahanan Pangan, Polda Kalbar dan Pemkab Bengkayang Bangun Pabrik Jagung
Masa Tenang Pilkada,...
Masa Tenang Pilkada, H Eman Suherman Habiskan Waktu Bersama Keluarga
Silahturahmi ke Tokoh...
Silahturahmi ke Tokoh Agama, Kegiatan H Eman Suherman di Masa Tenang Pilkada
Sahabat Yoshua Dinilai...
Sahabat Yoshua Dinilai Berperan Menangkan Calon Pilkada SMS
Menteri Karding Minta...
Menteri Karding Minta Jajaran Bantu Kembalikan Ijazah hingga Akte Milik Mila meski Nonprosedural
Keterlaluan! Leher Dua...
Keterlaluan! Leher Dua Bocah Usia 8 dan 7 Tahun Dirantai Ayah Kandung karena Dituduh Curi Uang Buat Jajan
Survei Pilkada Majalengka,...
Survei Pilkada Majalengka, Eman Suherman Paling Banyak Disebut Responden
Dosen Ubharajaya dan...
Dosen Ubharajaya dan STKIP Kusuma Negara Gelar Pengabdian di Majalengka
Eman Suherman Dinilai...
Eman Suherman Dinilai Jadi Calon Bupati Potensial Pimpin Majalengka
Rekomendasi
Arsari Group Sangkal...
Arsari Group Sangkal Hashim Jabat Preskom di PT TMS
Profil dan Biodata Adrian...
Profil dan Biodata Adrian Maulana, Artis yang Banting Setir Jadi Ahli Finansial
Hamas Siap Serahkan...
Hamas Siap Serahkan Tawanan Israel dan 4 Jasad yang Ditahan di Gaza
Berita Terkini
2 Pejabat Disdik Sumut...
2 Pejabat Disdik Sumut Terjaring OTT Korupsi Dana BOS, Kejaksaan Sita Rp319 Juta
4 jam yang lalu
Heboh! Dipepet Motor...
Heboh! Dipepet Motor Anggota Patwal Polres Bogor di Jalur Puncak, Pengendara Terjungkal
6 jam yang lalu
Pangdam XIV Hasanuddin...
Pangdam XIV Hasanuddin Dukung Smelter Ceria Group Jadi Perusahaan Level Dunia
6 jam yang lalu
Mantan Gubernur Maluku...
Mantan Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Kasuba Meninggal Dunia
7 jam yang lalu
Kepala Sekolah SDN 02...
Kepala Sekolah SDN 02 Srogol Apresiasi Kegiatan Literasi MNC Peduli dan MNC Land
8 jam yang lalu
Matangkan Jakarta Kota...
Matangkan Jakarta Kota Global, QRIS Tap dengan NFC Resmi Diterapkan di MRT
8 jam yang lalu
Infografis
Negara Paling Korup...
Negara Paling Korup di Asia Tenggara, Indonesia Nomor Berapa?
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved