2 Minggu Fase Erupsi, Merapi Semburkan 7 Kali Awan Panas Guguran

Sabtu, 16 Januari 2021 - 19:20 WIB
loading...
2 Minggu Fase Erupsi,...
Ilustrasi/SINDOnews/Dok
A A A
SLEMAN - Gunung Merapi di perbatasan Sleman DIY, Magelang, Boyolali dan Klaten, Jawa Tengah sudah memasuki fase erupsi per 4 Januari 2021.

Erupsi ditandai dengan munculnya api diam dan lava pijar di sektor barat daya pada dasar lava 97. Hal ini berdasarkan citra satelit dan di bekas lava 97 ada material baru.

Balai Penyelidikan dan Pengembangan Teknologi Kegempaan Geologi (BPPTKG) mencatat sejak fase erupsi hingga 16 Januari telah terjadi 7 kali awan panas guguran ke arah barat.

Kasi Gunung Merapi BPPTKG Agus Budi Santoso mengatakan pada fase erupsi, tanggal 4 Januari berupa lava pijar, kemudian pada 4 Januari 2021 ada awan panas guguran, sebanyak 4 kali, kemudian tanggal 9, 13 dan 16 Januari 2021 masing-masing 1 kali, total hingga 16 Januari 2021 sudah sebanyak 7 kali.

“Saat ini erupsi masih kecil dan belum membahaykan di pemukiman. Sehingga masyarakat dapat memyaksikan dari jarak jauh,” kata Agus Budi saat zoom meeting informasi aktivitas Merapi terkini, Sabtu (16/1/2021).

Untuk awan panas guguran yang terjadi Sabtu (16/1/2021) pukul 04.00 WIB dari jejak jaraknya paling jauh dibandingkan awan panas berikutnya, yakni 1,5 kilometer (km) dengan arah ke sungai Boyong dan percabangan ke sungai Bedog, Kuning dan Krasak.

Sedangkan untuk guguran lava pijar, lebih sering terjadi, hanya saja teramati atau tidak secara visual tergantung cuaca.

Jika cuaca cerah bisa teramati berapa kali terjadi guguran lava pijar. Seperti 14 Januari 2021, karena cuacar cerah, bisa terekam beberapa kali di stasium pemantauan dan petugas yang melakukan pemgamatan.

“Secara umum dari seismograf akhir-akhir ini didominasi gempa gugurran, sebagai representasi guguran lava baru ke arah barat daya. Namun begitu, tetap harus mewaspadai sektor barat laut jika bergerak lagi,” paparnya.

Ia menjelaskan untuk saat ini fokus pengamat arah barat daya, sehingga analisis motfologi lebih ditekankan saat ini.



“Kesimpulan dari aktibitas saaat ini, adalah adanya penuruan kegempaan dan deformasi yang cukup drastis,” jelasnya.
(boy)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Gunung Marapi Meletus,...
Gunung Marapi Meletus, Warga: Dentuman Keras dan Api Terlihat di Puncak
Gunung Marapi Meletus,...
Gunung Marapi Meletus, Abu Vulkanik Hujani Tanah Datar
Kisah Belanda Meminta...
Kisah Belanda Meminta Paksa Hak Sewa Tanah di Lereng Gunung Merapi ke Sri Sultan HB IV
Gunung Ibu Erupsi, 3.000...
Gunung Ibu Erupsi, 3.000 Jiwa Harus Dievakuasi
Mencekam, Ini Penampakan...
Mencekam, Ini Penampakan Erupsi Dahsyat Gunung Ibu di Halmahera Barat
Gunung Ibu Erupsi Semburkan...
Gunung Ibu Erupsi Semburkan Abu Vulkanik 2.500 Meter
Gunung Semeru Erupsi...
Gunung Semeru Erupsi Semburkan Material Vulkanik 1,2 Km, Status Waspada!
Gunung Semeru 5 Kali...
Gunung Semeru 5 Kali Erupsi, Semburkan Material Vulkanik Setinggi 2 Km
Erupsi, Gunung Raung...
Erupsi, Gunung Raung Lontarkan Abu Setinggi 2.000 Meter
Rekomendasi
Bos UFC Dana White Rambah...
Bos UFC Dana White Rambah Tinju, Ryan Garcia Beri Peringatan Keras!
Sinopsis Sinetron Romansa...
Sinopsis Sinetron Romansa Kampung Dangdut Eps 14: Heboh Sosok Misterius di Desa Cinada
Suparman Reborn 4: Anting...
Suparman Reborn 4: Anting Aneu Dicuri oleh Duo Maling, Suparman Segera Bertindak
Berita Terkini
Awal Ramadan, Pos Indonesia...
Awal Ramadan, Pos Indonesia Salurkan Bansos PKH dan Program Sembako di Bogor
2 jam yang lalu
Peduli Sesama, Partai...
Peduli Sesama, Partai Perindo Sumba Barat Daya Ringankan Beban Keluarga Korban Sambaran Petir
3 jam yang lalu
3 Gerbong di Stasiun...
3 Gerbong di Stasiun Tugu Ternyata Dibakar, Motif Pelaku Terungkap
3 jam yang lalu
Persekusi di Garut Bentuk...
Persekusi di Garut Bentuk Ekspresi Keagamaan Berlebihan
3 jam yang lalu
Menteri ATR/BPN Serahkan...
Menteri ATR/BPN Serahkan 42 Sertifikat HPL Seluas 32.000 Hektare kepada KSAD
4 jam yang lalu
Kompolnas Dengar Eks...
Kompolnas Dengar Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Segera Ditetapkan sebagai Tersangka
4 jam yang lalu
Infografis
Tak Seperti Indonesia,...
Tak Seperti Indonesia, Vietnam Pangkas PPN Sebesar 2%
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved