Viral, Truk Goyang Celakai Pemotor di Jalur Pantura Probolinggo

Selasa, 12 Januari 2021 - 12:13 WIB
loading...
Viral, Truk Goyang Celakai...
Truk Goyang yang terjadi di jalur Pantura Probolinggo-Situbondo, atau tepatnya di Desa Asembakor, Kecamatan Kraksaan, Probolinggo, Jawa Timur ciderai pemotor.
A A A
PROBOLINGGO - Truk Goyang yang terjadi di jalur Pantura Probolinggo-Situbondo, atau tepatnya di Desa Asembakor, Kecamatan Kraksaan, Kabupaten Probolinggo, Jawa Timur ciderai pemotor. Aksi ugal ugalan yang yang membahayakan pengendara lain tersebut viral di grup Facebook ILK, sudah tonton ratusan viewer dan dibagikan sebanyak 240 kali.

Dalam video berdurasi sekitar 20 detik itu truk berjalan oleng (sengaja digoyang kanan kiri) dan di belangkangnya diikuti iring-iringan sekitar 3 pemotor. Naas, saat salah satu pemotor hendak mendahului truk oleng tersebut, dari arah berlawanan melintas kendaraan lain dan kecelakaanpun tidak dapat dihindarkan. (Baca juga: Truk Hantam Separator Busway di Daan Mogot)

Kasatlantas Polres Probolinggo, AKP Purwanto Sigit Raharjo, menjelaskan, peristiwa tersebut terjadi pada Sabtu (9/1/2021) dan kasusnya sudah ditangani unit Laka, satlantas Polres Probolinggo," sudah ditangani unit Laka Polres Probolinggo," ujar Sigit, Selasa (12/1/2021). (Baca juga: Truk Mengangkut Talang Baja Terguling di Dekat Gerbang Tol Kebon Nanas)

Sigit menambahkan, Satuan Lalu Lintas Polres Probolinggo sudah sering melaksanakan razia truk oleng. Ke depan pihaknya akan lebih intensifkan lagi melaksanakan razia serupa, karena aksi tersebut membahayakan dirinya sendiri dan juga pengendara lainya. "Akan kita tingkatkan gelar razia truk goyang karena berbahaya," tutupnya.
(don)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Banjir Probolinggo:...
Banjir Probolinggo: 1 Meninggal, 314 KK Terdampak
Kecelakaan Tunggal,...
Kecelakaan Tunggal, Pemotor Tewas di Wae Garit Manggarai
Mobil Karyawan Terjun...
Mobil Karyawan Terjun ke Sungai di Riau, 3 Tewas dan 12 Hilang
Kecelakaan Adu Motor...
Kecelakaan Adu Motor di Bekasi, 3 Orang Tewas
Truk Terguling di Sukabumi,...
Truk Terguling di Sukabumi, 4 Empat Tewas Terjepit
Pejabat Dinsos Jatim...
Pejabat Dinsos Jatim dan Staf Tewas Akibat Mobil yang Ditumpangi Tabrak Truk di Tol Jombang
Mobil Berstiker Setwapres...
Mobil Berstiker Setwapres Tabrak Motor hingga 2 Orang Tewas, Begini Faktanya
Mobil Berstiker Sekretariat...
Mobil Berstiker Sekretariat Wapres Tabrak Motor di Sukabumi, 2 Tewas
Izin Angkut Bus Pariwisata...
Izin Angkut Bus Pariwisata Maut yang Kecelakaan di Batu Kedaluwarsa 4 Tahun
Rekomendasi
Bos UFC Dana White Rambah...
Bos UFC Dana White Rambah Tinju, Ryan Garcia Beri Peringatan Keras!
Aktivis 98 Minta Aset...
Aktivis 98 Minta Aset Koruptor Segera Disita untuk Tambal Defisit Anggaran
Hasil Undian Piala Sudirman...
Hasil Undian Piala Sudirman 2025: Indonesia Hadapi Tantangan Berat di Grup D!
Berita Terkini
Awal Ramadan, Pos Indonesia...
Awal Ramadan, Pos Indonesia Salurkan Bansos PKH dan Program Sembako di Bogor
2 jam yang lalu
Peduli Sesama, Partai...
Peduli Sesama, Partai Perindo Sumba Barat Daya Ringankan Beban Keluarga Korban Sambaran Petir
2 jam yang lalu
3 Gerbong di Stasiun...
3 Gerbong di Stasiun Tugu Ternyata Dibakar, Motif Pelaku Terungkap
2 jam yang lalu
Persekusi di Garut Bentuk...
Persekusi di Garut Bentuk Ekspresi Keagamaan Berlebihan
3 jam yang lalu
Menteri ATR/BPN Serahkan...
Menteri ATR/BPN Serahkan 42 Sertifikat HPL Seluas 32.000 Hektare kepada KSAD
3 jam yang lalu
Kompolnas Dengar Eks...
Kompolnas Dengar Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Segera Ditetapkan sebagai Tersangka
3 jam yang lalu
Infografis
Negara Paling Korup...
Negara Paling Korup di Asia Tenggara versi Transparency International
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved