Terapkan Protokol CHSE, UN WTO Apresiasi Ketaatan Pariwisata di Bali

Jum'at, 11 Desember 2020 - 18:27 WIB
loading...
Terapkan Protokol CHSE,...
Organisasi pariwisata dunia (UN WTO) mengapresiasi industri pariwisata di Bali. Foto/Ilustrasi
A A A
DENPASAR - Organisasi pariwisata dunia (UN WTO) mengapresiasi industri pariwisata di Bali dalam melaksanakan protokol CHSE (Clean, Health, Safety and Environment Sustainability).

(Baca juga: Ikatan Batin Membuat Penghulu Budi Malu Menerima 'Titipan' Usai Menikahkan Pasangan Pengantin )

"Kemarin UN WTO datang ke sini. Mereka sangat mengapresiasi pelaksanaan protokol CHSE di Bali," kata Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Wishnutama Kusubandio di Kuta, Bali, Jumat (11/12/2020).



Dia menjelaskan, Indonesia menjadi negara pertama yang dikunjungi UN WTO untuk melihat secara langsung penerapan protokol CHSE . Selama di Bali, UN WTO melakukan kunjungan ke sejumlah tempat, mulai dari bandara, hotel, restoran dan sejumlah obyek wisata.

(Baca juga: Toleransi Beragama Tumbuh Subur di Keluarga Calon Wali Kota Beragama Konghucu Andrei Angouw )

Wishnu meminta apresiasi yang telah diberikan UN WTO bisa dijaga konsisten oleh pelaku pariwisata dan wisatawan yang berlibur di Bali. "Pelaku pariwisata dan wisatawan harus sama-sama harus memiliki kepedulian tentang CHSE ," pintanya.
(eyt)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kembalikan Kejayaan...
Kembalikan Kejayaan Pariwisata Bali dengan Sistem Pembayaran Digital Finpay Link
Produk Tembakau Alternatif...
Produk Tembakau Alternatif Punya Potensi Dukung Pertumbuhan Pariwisata Bali
Layanan Wisata Baru...
Layanan Wisata Baru di Pulau Bali Diluncurkan
Museum Pasifika Bali...
Museum Pasifika Bali Berkomitmen Terus Hadirkan Pameran Edukatif
Seaplane Hadir di Bali,...
Seaplane Hadir di Bali, Upaya Ciptakan Konektivitas Baru dan Dorong Wisata
Menjelajahi Keindahan...
Menjelajahi Keindahan Alam dan Spot Instagramable di Blooms Garden Tabanan Bali
Kunjungan Wisatawan...
Kunjungan Wisatawan Meningkat, Okupansi Hotel di Bali Tumbuh hingga 70 Persen
Pasang Penjor Sambut...
Pasang Penjor Sambut Delegasi KTT AIS 2023, Sekda Bali: Promosi bagi Indonesia
Vila Ilegal Menjamur,...
Vila Ilegal Menjamur, Gubernur Bali: PAD Menguap
Rekomendasi
Belanja Pemerintah Pusat...
Belanja Pemerintah Pusat Tembus Rp211,5 Triliun, Paling Boros Buat Gaji PNS dan Bansos
Sinopsis Sinetron Mencintaimu...
Sinopsis Sinetron Mencintaimu Sekali Lagi, Kamis 13 Maret 2025: Arini Menuntut, Emil Frustasi
Kondisi Genetik Langka,...
Kondisi Genetik Langka, Gadis Ini Tak Merasakan Sakit Bahkan usai Ditabrak Mobil
Berita Terkini
Menteri ATR/BPN Serahkan...
Menteri ATR/BPN Serahkan 42 Sertifikat HPL Seluas 32.000 Hektare kepada KSAD
36 menit yang lalu
Kompolnas Dengar Eks...
Kompolnas Dengar Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Segera Ditetapkan sebagai Tersangka
47 menit yang lalu
Jejak Karier AKBP Heti...
Jejak Karier AKBP Heti Patmawati, Polwan dengan Penugasan Baru sebagai Kapolres Lampung Timur
53 menit yang lalu
Pencurian Bermodus Tukar...
Pencurian Bermodus Tukar Uang di Apotek Cisalak Depok, Pelaku Gasak Rp1,4 Juta
56 menit yang lalu
14 Ton MinyaKita Palsu...
14 Ton MinyaKita Palsu Disita Polda Jatim karena Diisi Minyak Curah
1 jam yang lalu
Ramadan Street Carnival...
Ramadan Street Carnival Bintaro, Dorongan Baru bagi UMKM dan Ekonomi Masyarakat
1 jam yang lalu
Infografis
Saat Kecelakaan Maut...
Saat Kecelakaan Maut di Paris, Putri Diana Hamil 10 Minggu
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved