Polisi Pastikan Millen Non Reaktif Covid-19 tapi Positif Sabu

Senin, 23 November 2020 - 14:03 WIB
loading...
Polisi Pastikan Millen...
Kapolres Pelabuhan Tanjung Priok AKBP Ahrie Sonta di Mapolres. Foto: Yohannes Tobing/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Petugas Satresnarkoba Polres Pelabuhan Tanjung Priok masih terus mengembangkan penangkapan Selebgram Transgender Millen Cyrus atau Muhammad Milendaru Prakarsa di sebuah hotel Jakarta Utara.

Kapolres Pelabuhan Tanjung Priok AKBP Ahrie Sonta mengatakan, Millen ditangkap bersama dengan teman cowoknya di dalam kamar pada Minggu 22 November 2020 dini hari. ( )

"Pada Minggu dini hari kita melakukan penangkapan terhadap dua orang. Yang satu namanya adalah MMP atau MC, lalu satunya lagi JR," kata Ahrie kepada SINDOnews di Mapolres Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta Utara, Senin (23/11/2020).



Menurut Ahrie dari penyelidikan sementara, diketahui bahwa penangkapan Millen petugas mendapat beberapa barang bukti yang diduga merupakan milik keponakan dari artis Ahsyanti.

"Di TKP kamar hotel kami menemukan satu alat hisap bong dan sisa barangan (sabu) sebanyak 0,3 gram. Sementara untuk hasil test urine-nya MC positif, JR negatif," terang Ahrie. ( )

Selain melakukan pemeriksaan tes urine, Ahrie juga mengatakan, petugas melakukan pemeriksaan test rapid untuk menjaga sekaligus mengetahui bahwa MC atau Millen tidak terjangkit Covid.

"Alhamdulillah hasilnya baik saja atau non reaktif, tapi kita juga akan melakukan pemeriksaan swab dalam waktu dekat," kata Ahrie. ( )
(mhd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Terjerat Narkoba Lagi!...
Terjerat Narkoba Lagi! Fariz RM Ditangkap Bersama Mantan Sopir, Polisi Beberkan Peran Keduanya
Fakta Baru, Fariz RM...
Fakta Baru, Fariz RM Ditangkap saat Tunggu Pesanan Ganja dan Sabu di Bandung
Kronologi Fariz RM Ditangkap...
Kronologi Fariz RM Ditangkap Kembali Terkait Narkoba usai 3 Kali Dibekuk Polisi
Fariz RM Kembali Tersandung...
Fariz RM Kembali Tersandung Narkoba! Musisi Legendaris Itu Ditangkap Polres Jaksel
Polisi Bongkar Prostitusi...
Polisi Bongkar Prostitusi Anak di Apartemen Kawasan Kelapa Gading, 7 Orang Ditangkap
Keroyok dan Telanjangi...
Keroyok dan Telanjangi Wanita di Jalan, Sekeluarga di Jakut Jadi Tersangka
Polisi: Pelaku Perampokan...
Polisi: Pelaku Perampokan di Tol Jakut yang Ditangkap Residivis Kasus Curas
Pengemudi Dirampok saat...
Pengemudi Dirampok saat Terjebak Macet, di Tol Akses Tanjung Priok
Selebgram Hana Hanifah...
Selebgram Hana Hanifah Diduga Terima Uang Rp900 Juta dari SPPD Fiktif DPRD Riau
Rekomendasi
RUU TNI Dikebut Rampung...
RUU TNI Dikebut Rampung sebelum Lebaran, Ketua Komisi I DPR: Di Politik, Paling Repot Cari Titik Temunya
Natasha Rizky Akui Desta...
Natasha Rizky Akui Desta sebagai Pria Bertanggung Jawab, Masih Beri Nafkah hingga Kini
Daud Yordan Hancurkan...
Daud Yordan Hancurkan Kambosos Jr dengan Serangan Verbal: Kamu Jatuh KO!
Berita Terkini
Petugas Kabel Wi-Fi...
Petugas Kabel Wi-Fi Babak Belur Dikeroyok Anggota Ormas di Depok Gara-gara Tak Memberi Uang
23 menit yang lalu
Korban Tewas Kebakaran...
Korban Tewas Kebakaran Kapal Tanker Ronggolawe dan Tug Boat Bertambah Jadi 3 Orang
30 menit yang lalu
Banjir dan Longsor Terjang...
Banjir dan Longsor Terjang Kota Padangsidimpuan, Satu Orang Tewas
41 menit yang lalu
Bela sang Adik, Penyanyi...
Bela sang Adik, Penyanyi Dangdut Serli KDI Malah Jadi Korban Penganiayaan
1 jam yang lalu
BMKG: Gempa M5,2 Bayah...
BMKG: Gempa M5,2 Bayah Banten Masuk Kategori Megathrust Event, Tak Berpotensi Tsunami
1 jam yang lalu
INH-Komunitas Ojol Rawamangun...
INH-Komunitas Ojol Rawamangun Bersih-bersih Masjid dan Bagikan Makanan Buka Puasa
1 jam yang lalu
Infografis
Covid-19 Varian EG.5...
Covid-19 Varian EG.5 di Singapura Sudah Menyebar ke Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved