Selama 2020 PT PP Tuntaskan 5 Proyek Infrastruktur di Daerah

Jum'at, 30 Oktober 2020 - 19:09 WIB
loading...
Selama 2020 PT PP Tuntaskan...
Direktur Keuangan & Manajemen Risiko PT PP (Persero) Tbk Agus Purbianto (dua dari kiri), SVP DivisiGedung PT PP Andek Prabowo (kiri), dan pajabat daerah menghadiri peresmian Stadion Papua Bangkit di Kampung Harapan, Jayapura, Papua. (Foto/Ist)
A A A
KENDARI - PT PP berhasil menyelesaikan beberapa proyek infrastruktur dan melakukan peresmian atas pembangunan proyek tersebut.

Adapun proyek-proyek besar yang telah selesai dan dilakukan peresemiannya pada tahun 2020 ini, antara lain: Jembatan Teluk Kendari di Provinsi Sulawesi Tenggara; New Yogyakarta International Airport di Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta; Jalan Tol Manado-Bitung ruas Manado-Danowudu di Provinsi Sulawesi Utara; Dermaga IV Pelabuhan Merak-Bakauheni di Provinsi Banten & Provinsi Lampung; dan Stadion Papua Bangkit (“Stadion Lukas Enembe”) di Provinsi Papua.

Proyek-proyek infrastruktur yang telah dibangun dan diresmikan oleh Perseroan tersebut memiliki
dampak sosial dan ekonomi yang sangat tinggi bagi masyarakat Indonesia. (BACA JUGA: PT PP Resmikan Stadion Papua Senilai Rp1,3 Triliun)

Yuyus Juarsa selaku Sekretaris Perusahaan Perseroan mengatakan adapun dampak sosial dan ekonomi yang ditimbulkan dari adanya pembangunan proyek infrastruktur, antara lain: meratakan pembangunan, menciptakan lapangan pekerjaan baru, membantu pemerataan pertumbuhan ekonomi di Indonesia, meningkatkan konektivitas dan aksesibilitas antar wilayah di Indonesia, mendorong tumbuhnya kawasan industri dan pemukiman baru, mendukung tumbuhnya pariwisata di Indonesia, dan masih banyak manfaat positif lainnya. (BACA JUGA: PTPP Rampungkan Proyek Dermaga IV Pelabuhan Merak-Bakauheni)

“Perseroan sebagai salah satu BUMN yang bergerak di bidang konstruksi investasi di Indonesia sangat
mendukung program pemerintah dalam menggenjot pembangunan infrastuktur yang ada di tanah air
tercinta. Pembangunan infrastruktur merupakan bagian terpenting dari sebuah negara," kata Yuyus, Jumat (30/10/2020).
(vit)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Didukung Partai Perindo,...
Didukung Partai Perindo, Abdul Rasak-Afdhal Daftar ke KPU Kendari
Percepatan Proyek Jalan...
Percepatan Proyek Jalan Tol Jagoratu, Solusi Infrastruktur Sukabumi dari Jakarta
Bimtek KIM di Sulawesi...
Bimtek KIM di Sulawesi Dorong Peningkatan Platform Digital Kemitraan
Perwira TNI AL Diduga...
Perwira TNI AL Diduga Aniaya Juniornya di Kendari, Denpomal Turun Tangan
Survei LSI : Warga Sultra...
Survei LSI : Warga Sultra Lebih Pilih Aspek Kemampuan, ASR Elektabilitas Tertinggi
Edarkan Uang Palsu untuk...
Edarkan Uang Palsu untuk Beli Narkoba, 4 Pemuda di Kendari Ditangkap Polisi
Pilwali Kendari, Ketua...
Pilwali Kendari, Ketua Perindo Sultra Dapat Dukungan dari Komunitas Mobil Pikap
Pegawai Kemenkumham...
Pegawai Kemenkumham Salurkan Bantuan Bagi Korban Bencana Alam di Kendari
Anggota TNI Tewas Tersengat...
Anggota TNI Tewas Tersengat Aliran Listrik saat Banjir di Kendari
Rekomendasi
Anggaran TPG Madrasah...
Anggaran TPG Madrasah Rp2 Triliun Cair sebelum Lebaran, Ini yang Harus Dilakukan Guru
Kejaksaan Selidiki Dugaan...
Kejaksaan Selidiki Dugaan Korupsi Proyek PDNS Rp958 Miliar, Geledah Kantor Komdigi
Daftar Presiden Rusia...
Daftar Presiden Rusia Sepanjang Sejarah, Baru 3 Orang dan Putin Terlama
Berita Terkini
Bank Jatim Salurkan...
Bank Jatim Salurkan Donasi untuk Korban Banjir Bandang Situbondo
6 menit yang lalu
Sadis! Suami Tega Bakar...
Sadis! Suami Tega Bakar Istri Siri karena Cemburu
7 menit yang lalu
Fraksi DPRD Minta Raperda...
Fraksi DPRD Minta Raperda Perubahan Pajak dan Retribusi Daerah Harus Berorientasi Kesejahteraan Rakyat
18 menit yang lalu
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya...
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya Menteri yang Dihukum Mati karena Korupsi di Indonesia
35 menit yang lalu
MNC Peduli dan MNC Land...
MNC Peduli dan MNC Land Adakan Giat Literasi di SDN Pangarakan 02 Srogol Cigombong
39 menit yang lalu
UAD Yogyakarta: Hak...
UAD Yogyakarta: Hak Imunitas Halangi Penegakan Hukum dan Buat Jaksa Tak Tersentuh
45 menit yang lalu
Infografis
5 Negara dengan Umat...
5 Negara dengan Umat Islam Terbanyak di Dunia Tahun 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved